Anda di halaman 1dari 15

Aksi nyata

PAPARAN MATERI KEGIATAN


BERBAGI PEMAHAMAN
Merdeka Belajar
SURYATMOKO JULIONO
Mengenali 1
Memahami karakteristik

diri murid

Dan 2 Tidak berhenti belajar

peran 3
Mengikuti perkembangan

sebagai jaman

Merancang, memfasilitasi
pendidik 4
dan menilai secara utuh
Guru yang bisa
menularkan energi
positif kepada murid
Ingin menjadi
guru seperti Guru yang adaptif
apa? terhadap perubahan

Guru yang profesional


MENDIDIK MENYELURUH

Pendidikan adalah tempat menaburkan benih


kebudayaan dan menumbuhkan peradaban

Mendidik adalah menuntun kodrat murid untuk


mencapai kebahagiaan dan keselamatan

Murid tumbuh berdasarkan kekuatan kodratnya


yang unik
Sistem pendidikan Ki
Hajar Dewantara:
Sistem among,
Pendidikan jaman mengutamakan
kolonial belanda : keteladanan,
Mendidik dengan memberi semangat
memerintah, dan mendorong
memberi sanksi, murid untuk mandiri
penilaian
berorientasi kognitif
KODRAT MURID

Kodrat keadaan Kodrat Alam Kodrat Jaman

Bahwa setiap murid Berkaitan dengan Hidup dan kehidupan


adalah pribadi yang lingkungan murid murid disesuaikan
utuh dan unik berbeda berada dengan dasar dan
satu dan lainnya Kondisi geografis yang asas kehidupan
sehingga harus dituntu beragam mendorong bangsa yang bernilai,
sesuai kodratnya agar pendidikan yang pendidikan bergerak
mencapai selamat dan dinamis mengikuti
bahagia perkembangan jaman
ASAS TRIKON

KONTINYU KONVERGEN KONSENTRIS

Pengembangan Bersama bangsa lain Mempertahankan jati


secara mengusahakan diri bangsa dan
berkesinambungan terbinanya karakter menjadi diri sendiri
terus menerus dengan dunia sebagai diantara kemajuan
perencanaan yang kesatuan budaya bangsa lain
baik tanpa mengorbankan
nilai bangsanya
Budi pekerti adalah
perpaduan aspek kognitif,
Menumbuhkan
afektif dan paikomotorik budi pekerti
Budi pekerti adalah Murid membutuhkan tuntunan
kemampuan kodrat manusia untuk menumbuhkan budi
pekerti
Budi pekerti seperti kertas
yang bertuliskan samar,
keluarga adalah tempat Budi pekerti merupakan
melatih perpaduan cipta, rasa
sehingga menghasilkan karsa
FORM FEEDBACK
FORM FEEDBACK
FORM FEEDBACK
FORM FEEDBACK
HASIL REFLEKSI DIRI
Menjadi guru yang merdeka dapat diawali dengan mengenali
potensi diri sendiri. Guru yang merdeka adalah guru yang dapat
menuntun murid mengembangkan kodratnya dalam rangka
mencapai keselamatan dan kebahagiaa . Seorang guru harus
dapat menjadi teladan agar murid memiliki budi pekerti yang baik.
Murid hebat tidak hanya pandai dalam aspek kognitif tetapi juga
memiliki nilai nilai budaya bangsa dan mengamalkannya dalam hidup
dan kehidupannya

Anda mungkin juga menyukai