Anda di halaman 1dari 11

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI................................................................................................................................
DAFTAR GAMBAR.....................................................................................................................
DAFTAR TABEL..........................................................................................................................
INFORMASI UMUM..................................................................................................................
ELEMEN DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN.................................................................................
INFORMASI KHUSUS.................................................................................................................
KEGIATAN PEMBELAJARAN......................................................................................................
A. RINGKASAN MATERI.....................................................................................................
1. ASAL USUSL KEPANG..............................................................................................
2. GAYA JENIS VARIASI KEPANG.................................................................................
a. TEKNIK OVERLAP..............................................................................................
b. TEKNIK KEPANG KELABANG.............................................................................
B. ASESMEN......................................................................................................................
1. ASESMEN DIAGNOSTIK...........................................................................................
2. ASESMEN KOGNITIF................................................................................................
C. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK ....................................................................................
1. LEMBAR OBSERVASI PESERTA DIDIK......................................................................
2. RUBRIK PRESENTASI HASIL OBSERVASI PESERTA DIDIK.........................................
D. LATIHAN SOAL..............................................................................................................
E. PENGAYAAN DAN REMIDIAL........................................................................................
1. PENGAYAAN..........................................................................................................
2. REMIDIAL...............................................................................................................
F. GLOSARIUM..................................................................................................................
G. DAFTAR PUSTAKA.........................................................................................................
INFORMASI UMUM
Penyusun Enike Febriani
Nama Sekolah SMK N 6 Semarang
Tahun Penyusunan 2023
Fase/Kelas XII
Kode Modul
Alokasi Waktu 1x2o menit
Kompetensi Awal Sebelum mempelajari modul peserta didik
harus mampu memahami apa itu penataan
rambut kepang dan teknik kepang
Profil Pelajar Pancasila Bernalar kritis dan mandiri dalam
menyelesaikan masalah
Sarana dan Prasarana
a. Sarana
 Alat Laptop/LCD/Proyektor/Manekin
 Bahan Kertas HVS, Buku Tulis
b. Prasarana
 Sumber Belajar Modul, Google

 Media belajar Internet

 Lingkungan belajar Ruang Kelas

Target Peserta Didik Reguler/Tipikal


Peserta didik dengan kesulitan belajar
Peserta didik dengan pencapaian tinggi
Program keahlian Kecantikan
Model Pembelajaran Pembelajaran langsung
Metode Pembeljaran Ceramah, demonstrasi, poraktik,
penugasan

ELEMEN DAN CAPAIAN PEMBELAJARAN


Elemen Penataan Rambut Kepang
Capaian Pembelajaran Siswa mampu menjelaskan tujuan
penataan rambut dengan teknik kepang
dan dapat melakukan penataan rambut
dengan teknik kepang sesuai kreasi.

INFORMASI KHUSUS
Alokasi Waktu 1x 20 menit
Tujuan Pembelajaran
Setelah proses kegiatan belajar mengajar nanti
diharapkan siswa mampu :
1. Menjelaskan pengertian penataan
rambut dengan teknik kepang sesuai
2. Menguraikan desain dan teknik kepang
secara benar
3. Menentukan alat, bahan dan kosmetika
penataan rambut teknik kepang dengan
melihat demo secara benar dan tepat
4. Menguraikan dan mempraktikkan
prosedur penataan rambut dengan
teknik kepang sesuai kreasi dengan
melihat demo secara benar dan tepat

Pembelajaran Bermakna Peserta didik mampu memahami penataan rambut


kepang
Pertanyaan Pematik 1. Tahukah kamu apa itu penataan rambut
kepang?
2. Bagaimana teknik penataan rambut kepang?

KEGIATAN PEMBELAJARAN
Kegiatan Awal (3menit)
1. Menyiapkan peserta didik untuk mengikuti proses pembelajaran, berdoa, absensi,
memeriksa kebersihan lingkungan kelas, menyiapkan sumber-sumber belajar,
menyiapkan penampilan media yang membutuhkan teknologi.
2. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai dan mengulas materi
pertemuan sebelumnya.

Kegiatan Inti (14 menit)


1. Orientasi peserta didik pada masalah, memberi motivasi atau rangsangan untuk
memusatkan perhatian pada materi yng akan dipelajari yaitu mengenai penataan
teknik kepang.
2. Guru menyampaikan materi kepada peserta didik mengenai penataan teknik kepang.
3. Guru mendemontrasikan contoh penataan teknik kepang.
4. Siswi mempraktikkan penataan teknik kepang pada mannequin.

5. Guru memberikan post test terkait penataan teknik kepang untuk menguji kembali tingkat
pemahaman dan kreatifitas peserta didik.
Kegiatan Penutup (3 menit)
1. Guru melakukan refleksi hasil proses belajar yang telah dilaksanakan.
2. Guru memberikan apresiasi kepada seluruh peserta didik yang telah bekerjasama
dengan baik .
3. Guru menginformasikan kegiatan yang akan dilaksanakan pada pertemuan
berikutnya
4. Berdoa dan memberi salam

RINGKASAN MATERI

Kreasi Tata Rambut dengan Teknik Kepang dan Pilin


1. Asal-Usul Kepang
Kata kepang berasal dari kata Plaiting atau anyaman yang artinya
adalah bentuk (rambut atau bahan lain) menjadi anyaman atau membuat (sesuatu)
dengan membentuk bahan ke dalam anyaman atau anyaman. Anyaman rambut
adalah salah satu teknik dalam penataan rambut panjang. Berbagai bentuk dan
ukuran dapat digunakan dan terlihat menarik yang diposisikan di kepala. Dengan
berbagai teknik dapat menunjang penampilan. Berbagai anyaman dan penambahan
bahan lain yang dapat dicapai dengan terjalinnya berbagai bagian rambut bersama-
sama, satu atas yang lain. 3 batang anyaman umum, anyaman kecil atau besar,
dengan 3 atau lebih batang, dapat. ditempatkan melingkar atau terbungkus efektif
dan membentuk jalinan rapat.

2. Gaya Jenis Variasi Kepang


 Kepang 3 atau kepang Umum

 Kepang 4/4 strand plaits

 Kepang 6/6 strand plaits


 Internal scalp braiding /kepang ke dalam

 External scalp braiding

 Fish tail/ekor ikan


 Plain Twist
Beberapa teknik untuk membuat kepang yaitu diantaranya :

a. Teknik Overlap (Sisik Ikan)


Penataan rambut overlap adalah penataan yang ditata selapis demi selapis dan
tumpag tindih seperti sisik ikan. Dalam pelaksanaanya dimulai dengan 2 section
rambut sebagai patokan tataan.

Adapun cara pembuatannya sebagai berikut:

1) Buatlah section bagian depan dengan bentuk segitiga


2) Setelah section 1 diambil, rambut dibagi menjadi 2 bagian kemudian di sisihkan.
3) Section berikutnya diambil dengan jarak kurang lebih 2em, kemudian
disilangkan dengan section 1 dan disatukan agar mendapatkan bentuk yang
menyerupai sisik ikan yang tumpang tindih.
4) Setelah semua rambut dikerjakan, ujung rambut diikat menjadi satu dengan
menggunakan karet dan lipitkan kedalam, usahakan agar karet tidak terlihat
dari luar
5) Rapikan rambut dengan bantuan ekor sisir dan beri hairspray untuk
mempertahankan bentuk tatanan

b. Teknik Kepang Kelabang

Penataan dengan teknik kepang kelabang dapat dibagi menjadi 2 yaitu: kelabang
keluar (kelabang timbul), kelabang kedalam (kelabang datar). Adapun cara
pembuatannya sebagai berikut

 Kelabang Keluar (kelabang timbul)


1) Rambut disisir rapi dan buatlah patokan penataan dengan pengambilan
section segitiga.
2) Penataan dimulai dengan kelabang 3 ikatan yaitu: ikatan diambil dari bagian
bawah, ambil section I dari garis rambut, tambahkan kebagian section 2 dan
ambil ikatan yang di section 3 sampai semua rambut selesai dikerjakan.
3) Hasil kelabang keluar ini akan terlihat sangat bagus bia dilakukan pada rambut
yang sama panjang
 Kepang Kelabang Kedalam

1) Rambut disisir untuk menghilangkan kekusutan


2) Buatlah patokan penataan dengan pengambilan gunakan bagian tengah,
belakang rambut. section segitiga
3) Bagi menjadi 3 ikatan kemudian dikelabang atau dijalin.
4) Mulailah dengan kelabang ikatan 1 ambil section tambahan rambut dan
garis rmabut ketitik garis tengah, kemudian kelabang.
5) Dilakukan seterusnya dengan pengambilan rambut selang-seling (kiri dan
kanan) bergantian sampai semua rambut selesai dikerjakan
3. Alat, Bahan, dan Kosmetik
Alat Bahan Kosmetik
Sisir ekor Karet gelang
Hairspray

Jepit bebek Hairpin

Jepit lidi

ASESMEN
1. Asesmen Diagnostik
a. Seperti apa suasana hatimu setelah mengamati lingkunagn kelas saat ini?
b. Apakah kondisi lingkungan akan berdampak pada semangat belajarmu?
c. Apa harapanmu setelah mempelajari tentang penataan rambut kepang?

2. Asewsmen Kognitif

Skor
No Pertanyaan Jawaban Maksimu
m
2. Sebutkan gaya dan jenis variasi Kepang 3 atau kepang 5
kepang ! Umum, Kepang 4/4 strand
plaits, Kepang 6/6 strand
plaits, Internal scalp braiding
/kepang ke dalam, External
scalp braiding, Fish tail/ekor
ikan, Plain Twist.
3. Sebutkan beberapa teknik kepang ! Teknik puntiran, Teknik 5
Overlap (Sisik Ikan), Teknik
Kepang Kelabang,
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Instrumen Penilaian dan Pedomen Penskoran

1. Penilaian sikap ( afektif )


a. Observasi/pengamatan petunjuk
Lembar ini diisi oleh guru untuk menilai sikap peserta didik selama
mengikutipembelajaran. Berilah tanda centang ( v ) pada kolom skor.
Lembar Pengamatan Peserta Didik

Nama Peserta Didik : .................


Kelas/Semester : .................
Tanggal Pengamatan : .................
Materi Pokok : .................

Skor
No Sikap yang dinilai Selalu Jarang kurang tidak
25 20 15 0
1  Religius
 Mengikuti kegiatan berdoa
 Memberi salam sebelum dan
sesudah berpendapat
2  Jujur
Tidak melakukan plagiat katika
mengerjakan tugas
3  Disiplin
 Melaksanakan presensi tepat waktu
 Mengerjakan/mengumpulkan tugas
sesuai dengan waktu yang
ditentukan
4  Percaya diri
 Tidak mudah putus asa.
 Berani berpendapat, bertanya,
atau menjawab pertanyaan
5  Bertanggungjawab
Mengumpulkan tugas tepat
waktu
Jumlah Skor

Perolehan Nilai (jumlah maksimal 100)

Deksripsi Nilai
90 - 100 = Sangat Baik (SB)
76 – 89 = Baik ( B )
61 – 75 = Kurang Baik ( C )
≤ 60 = Buruk
2. Penilaian Kognitif ( pengetahuan )

Soal Post test (Lisan)

Skor
No Pertanyaan Jawaban Maksimu
m
2. Sebutkan gaya dan jenis variasi Kepang 3 atau kepang 5
kepang ! Umum, Kepang 4/4 strand
plaits, Kepang 6/6 strand
plaits, Internal scalp braiding
/kepang ke dalam, External
scalp braiding, Fish tail/ekor
ikan, Plain Twist.
3. Sebutkan beberapa teknik kepang ! Teknik puntiran, Teknik 5
Overlap (Sisik Ikan), Teknik
Kepang Kelabang,

Pedoman penskoran :

Skorperolehan
NILAI AKHIR = X
Skormaksimum

3. Penilaian keterampilan
Indikator soal
1. Peserta didik dapat mempraktikkan teknik penataan kepang pada dengan
mannequin secara individu
“Praktik penataan rambut dengan teknik kepang buat laporan berupa foto before
after dan dikumpulkan minggu depan berupa print out !”.

Penilaian keterampilan :

Hasil
No Indikator Penilaian
Penilaian
1. Kreativitas pembuatan sanggul modern dengan teknik kepang 40

Kerapian dalam menata sanggul dengan teknik kepang 40


2.
3. Ketepatan pengumpulan penugasan 20
Skor Maksimal ( 100 ) 100
Pengolahan skor :
Skor maksimum: 100
Skor perolehan peserta didik: SP
Hasil penilaian dari ketiga indikator dijumlah menjadi Skor Perolehan Peserta didik (SP)

Anda mungkin juga menyukai