Anda di halaman 1dari 1

PETA KONSEP

Wina : Jujur,terkejut,berani,ragu,dan gemetar


Ibu : Suka mengoleksi buku majalah
Tokoh Utama : Wina
Boy : Baik
Tokoh Pendukung :
Ibu,Boy, Tera,Bu Indi
Tera : Peduli
Ibu Indi : Baik,dan memaafkan siswanya yang
salah

Latar Tempat : Di
rumah,di kelas
Perilaku yang dapat
ditiru adalah berani
mengakui kesalahan
Kejujuran Wina
dengan bersikap
Latar Waktu : Oleh Fransisca Emilia jujur
Malam dan pagi
hari

Saat malam hari siswa kelas 6 SD, Wina, baru ingat kalau esok pagi harus
mengumpulkan tugas menulis cerpen. Wina lalu mencoba mengerjakannya, namun
hanya beberapa kalimat yang berhasil ia selesaikan.Pandangan Wina lalu tertuju
pada tumpukan majalah di rak buku. Ada beberapa majalah tua koleksi
Latar Suasana : ibunya.Wina tiba tiba mendapat akal.Esok paginya di kelas, Wina segera
Ragu,tidak mengumpulkan tugasnya kepada Boy, si ketua kelas.Bel masuk pelajaran
konsentrasi,gemetar, berbunyi.Wina tidak dapat berkonsentrasi sepanjang pelajaran. Wina gemetar
menahan degup jantungnya yang berdetak hebat. Bu Indi masuk kelas dengan
dan terkejut membawa setumpuk tugas menulis cerpen yang telah dikumpulkan oleh Boy. Ibu
sudah membaca cerita cerita kalian. Ada satu cerpen yang bagus sekali.”Wina toling
maju dan bacakan cerpenmu, ya!”.Wina terkejut. Ia lalu berjalan ke depan kelas
dengan kepala tertunduk.Wina tiba tiba memberanikan diri dan berkata. Maaf bu.
Sebenarnya, cerpen ini bukan karya saya.Terdengar helaan nafas Bu Indi.Wina
menunduk semakin dalam.Wina telah bersikap sportif.Namun Wina tetap harus
mengumpulkan tugas cerpen buatan sendiri besok pagi.Wina mendesah lega
karena mendapatkan kesempatan untuk memperbaikinya. kesalahannya

Anda mungkin juga menyukai