Anda di halaman 1dari 2

RUJUKAN PASIEN EMERGENSI

No. : 440/ /UKP.8/SOP/PKM-SKB/IV/2017


Dokumen
S
No. Revisi :
O
TanggalTerbi : 4 April 2017
P
t
Halaman : 1/2
UPT HARTOYO
PUSKESMAS NIP.196608171988121002
SUKABUMI
1. Pengertian Adalah upaya meminta bantuan petugas kesehatan pada fasilitas kesehatan
lain untuk penanganan suatu penyakit yang tidak dapat ditangani di
Puskesmas ke fasilitas pelayanan kesehatan yang lebih tinggi karena pasien
tidak mampu ditangani di fasilitas kesehatan saat ini dengan memperhatikan
ketentuan yang berlaku yaitu dengan menstabilkan pasien terlebih dahulu.
2. Tujuan Sebagai acuan penatalaksanaan pengantaran rujukan emergensi sampai ke
rumah sakit
3. Kebijakan SK kepala UPT puskesmas No: 440/ /UKP.7/SK/PKM-SKB/I/2017 t
entang Pelayanan Klinis
4. Referensi 1. Pedoman Unit Gawat Darurat UPT Puskesmas Sukabumi
2. SK Menteri RI Nomor 856/Menkes/SK/IX/2009 Tentang Standar
Instalansi Gawat Darurat Rumah Sakit
3. Keoutusan Menteri Kesehatan Nomor 106/Menkes/SK/1/2004 tentang
Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu (SPGDT) dan pelatihan
PPGD
5. Langkah- 1. Petugas menggunakan APD
langkah / 2. Petugas mengidentifikasi pasien sesuai dengan rekam medis
Prosedur
3. Petugas melakukan proses anamnesis dan pemeriksaan fisik
4. Pasien yang akan dirujuk diperiksa dan diberikan tindakan untuk
menstabilkan kondisi pasien prarujukan (pemakaian O2, pemasangan
infus)
5. Petugas melengkapi catatan rekam medis dan memberikan informasi
kepada pasien/keluarga bahwa pasien perlu dirujuk (informed
consent)
6. Petugas menyiapkan alat surat rujukan dab buku ekspedisi rujukan
7. Petugas UGD menghubungi Rumah Sakit yang akan menjadi tempat
rujukan memastikan ada tempat untuk pasien yang akan dirujuk
8. Petugas menginformasikan kepada supir ambulan untuk segera
menyiapkan ambulan
9. Petugas mendampingi pasien didalam ambulan dengan memeriksa
kondisi pasien
10. Pendamping rujukan, secara formal akan menyerahkan tanggung
jawab penanganan pasien pada petugas Rumah Sakit Rujukan
11. Petugas meminta bukti penyerahan pasien pada buku ekspedisi
6. Bagan Alir
7. Hal-hal yang
perlu
diperhatikan
8. Unit terkait UGD dan Rawat Inap
9. Dokumen
terkait
10.Rekaman Tanggal
No Yang Diubah Isi Perubahan
historis Mulai Diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai