Anda di halaman 1dari 17

Program Studi Teknik Pertanian

Departemen Teknologi Pertanian


Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

MONITORING SUHU MELALUI WEB

Andi Refi Mustaqim1) dan Rosalinda2)


1)
Praktikan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik Program Studi Teknik Pertanian Universitas Hasanuddin
2)
Asisten Praktikum Sistem Kontrol Otomatik Program Studi Teknik Pertanian Universitas Hasanuddin

ABSTRAK
Proses monitoring sangat dibutuhkan dalam dunia industri pengolahan hasil pertanian
serta obat-obatan yang nantinya akan diketahui apakah tempat penyimpanannya
memuliki suhu yang sesuai atau tidak. Tujuan dilakukan praktikum Monitoring Suhu
Melalui Web yaitu agar dapat mengetahui cara memantau perubahan suhu yang terjadi
melalui akses web thingspeak. Praktikum dilakukan dengan monitoring suhu
menggunakan web server serta menggunakan arduino dengan modul SKA IoT
kemudian mengetes koneksi menggunakan thingspeak. Hasil dari praktikum ini yaitu
diketahui pembacaan suhu melaui web dan thinkspeak dapat berupa data biasa dan
grafik. Kesimpulannya diketahui cara melakukan monitoring menggunakan website dan
thinkspeak dengan menghubungkannya ke jarinngan internet terlebih dahulu.

Kata Kunci: Monitoring, Suhu, Website.

PENDAHULUAN
Latar Belakang
Perkembangan teknologi saat ini sangat pesat yang memunculkan banyaknya inovasi
pada bidang teknologi yang berdampak positif dalam membantu berbagai pekerjaan
manusia. Perkembangan ini tidak lepas dari berbagai peranan yang telah melalui
berbagai proses hingga dapat memunculkan sebuah inovasi yang sangat baik. Salah satu
hasil dari perkembangan teknologi yaitu berupa adannya sistem Internet of Things (IoT)
yang dimana dapat mengumpulkan atau mengirimkan data tanpa adanya intervensi dari
pengguna dengan tetap tersambung pada jaringan internet. Proses pengiriman dan
mengumpulkan data tersebut tak lepas dari suatu alat yang bernama sensor, salah satu
sensor tersebut merupakan sensor LM35 yang dimana sensor tersebut yang nantinya
akan melakukan pembacaan data yang nantinya akan dikelola oleh pengontrol.
LM35 memiliki keakuratan dan kemudahan perancangan jika dibandingkan dengan
sensor suhu yang lain 3 pena LM35 menunjukkan fungsi masing-masing pena
diantaranya, pena 1 bekerja sebagai sumber tegangan dari LM35, pena 2 atau tengah
digunakan sebagai tegangan keluaran atau Vout dengan jangkauan dari 0 Volt sampai
dengan 1,5 Volt dengan tegangan operasi LM35 yang dapat digunakan antara 4 Volt
sampai 30 Volt. Keluaran sensor ini akan naik sebesar 10 mV setiap derajat celcius.
Sensor suhu LM35 lebih sering digunakan karena keakuratannya dibanding dengan
sensor lain (Suherman et al, 2015).
ThingSpeak itu sendiri seperti platform open source Internet of Things (IOT)
aplikasi dan API untuk menyimpan dan mengambil data dari hal menggunakan protokol
HTTP melalui Internet atau melalui Local Area Network. Platform ini menggunakan
pengontrol mikro arduino serta komunikasi dengan sistem operasi antarmuka grafis
melalui skrip python. ThingSpeak akan memungkinkan pengguna untuk menganalisis
dan memvisualisasikan data yang diunggah (Sasmita et al, 2021).

6
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

Proses monitoring dalam dunia industri merupakan salah satu faktor yang sangat
penting terutama dalam industry pertanian dan obat-obatan, dimana setiap bahan
ataupun produk yang telah jadi (siap dipasarkan) memerlukan suatu proses monitoring
suhu agar pekerja dapat mengetahui apakah produk tersebut tetap terjaga suhunya
dalam kondisi normal atau terlalu panas maupun terlalu dingin.
Berdasarkan uraian diatas maka praktikum Monitoring Suhu Melalui Web
dilakukan agar dapat mengetahui cara memantau perubahan suatu suhu yang terjadi
melalui akses web thingspeak.
Tujuan dan Kegunaan Praktikum
Tujuan dilakukannya praktikum Monitoring Suhu Melalui Web yaitu agar dapat
mengetahui cara memantau perubahan suhu yang terjadi melalui akses web thingspeak.
Kegunaan dilakukannya praktikum ini yaitu agar dapat mengirimkan data melalui
jaringan internet mengandalkan konektivitas, seperti memonitoring temperatur untuk
keperluan budidaya pertanian.

METODOLOGI PRAKTIKUM
Waktu dan Tempat
Praktikum Monitoring Suhu Melalui Web dilakukan pada hari Kamis, 17 Maret 2022
pukul 08.00 WITA sampai selesai. Bertempat di Laboratorium Alat dan Mesin
Pertanian, Program Studi Teknik Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas
Hasanuddin, Makassar.
Alat
Adapun alat yang digunakan pada praktikum ini yaitu modul kit IoT, kabel konektor,
kabel USB, arduino uno, laptop, alat tulis menulis dan kamera handphone.
Bahan
Adapun bahan yang digunakan pada praktikum ini yaitu software Arduino dan akun
thingspeak.
Prosedur Praktikum
Adapun prosedur praktikum Monitoring Suhu Melalui Web yaitu:
A. Monitoring Suhu Menggunakan Web Server.
1. Menyiapkan alat dan bahan.
2. Menghubungkan modul kit IoT dengan arduino uno menggunakan kabel konektor,
dimana menghubungkan Vin dengan Vin, GND dihubungkan dengan GND, 3V3
dihubungkan dengan 3V3, 1 dengan pin 2, 2 dengan pin 3, 3 dengan pin 4, 4 dengan
pin 5, 5 dengan pin 6, 6 dengan pin 7, LM35 dengan pin A0, Esp_Rx dengan pin 9,
Esp_Tx dengan pin 8.
3. Memasukkan coding ke dalam software arduino.
4. Save kemudian upload.
5. Hubungkan perangkat atau laptop yang digunakan pada modul menggunakan kabel
USB.
6. Selanjutnya, akan muncul tampilan SSID pada LCD.
7. Ganti SSID menggunakan Wi-Fi yang akan digunakan dan sesuaikan password.
8. Jika telah terkoneksi, LCD akan menampilkan alamat IP, untuk melihat alamat IP
dapat pula dilakukan dengan membuka serial monitor.
9. Selanjutnya, LCD akan menampilkan data suhu.

7
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

10. Buka situs web dan masukkan IP yang telah diketahui sebelumnya.
11. Setelah selesai, maka situs web akan menampilkan data suhu.
12. Mendokumentasikan praktikum.
B. Monitoring Suhu Menggunakan API Key.
1. Menyiapkan alat dan bahan.
2. Menghubungkan modul kit IoT dengan arduino uno menggunakan kabel konektor.
3. Memasukkan coding ke dalam software arduino.
4. Hubungkan perangkat atau laptop yang digunakan pada modul menggunakan kabel
USB.
5. Membuka web thingspeak, lalu mendaftarkan akun.

Gambar 6. Tampilan sign up.


6. Memilih New Channel lalu mengisi Name, Description dan Field 1.

Gambar 7. Tampilan new channel.


7. Memilih Save Channel sehingga akan tampil sebuah grafik.

Gambar 8. Tampilan grafik.

8
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

8. Memilih API Key kemudian menyalin key yang muncul.

Gambar 9. Tampilan API Key.


9. Memasukkan API Key pada program arduino untuk disesuaikan.
10. Pada software arduino, ganti SSID dengan menggunakan nama jaringan Wi-Fi yang
digunakan, serta passwordnya.
11. Save kemudian upload.
12. LCD akan menampilkan data suhu.
13. Pada web thingspeak perubahan suhu dapat dilihat pada menu bar channel yang
disajikan dalam bentuk grafik.
14. Mendokumentasikan praktikum.

9
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

HASIL DAN PEMBAHASAN


Hasil
Monitoring Suhu Menggunakan Web Server.

Gambar 10. Tampilan serial monitor.

Gambar 11. Tampilan web server.

Monitoring Suhu Menggunakan API Key.

Gambar 12. Tampilan serial monitor.

10
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

Gambar 13. Tampilan grafik pembacaan temperatur LM35.


Pembahasan
Berdasarkan hasil dari praktikum monitoring suhu menggunakan web diketahui terdapat
salah satu bagian dari Arduino IDE yaitu serial monitor yang bertugas memunculkan
dan mengirim kembali suatu data baik dari prangkat laptop atau PC yang mengirim data
ke Arduino ataupun dari Arduino yang nantinya akan memunculkan data pada layar
laptop atau PC, bagian tersebut adalah serial monitor. Hal ini sesuai dengan pernyataan
dari Ester, (2018) yang menyatakan bahwa serial monitor merupakan suatu tools yang
terdapat dalam Arduino IDE, bekerja dengan mengirim dan menerima suatu data serial
baik dari arduino ke monitor maupun sebaliknya, dengan memanfaatkan hardware yang
berupa USB saat menghubungkan Arduino dengan laptop.
Thingspeak merupakan suatu website yang merupakan platform dari Internet of
Things yang bertugas untuk membaca nilai keluaran dari sensor, pada saat praktikum
thinkspeak dapat memunculkan suatu pembacaan suhu yang terhubung melalui jaringan
internet dengan hasil pembacaan yang keluar berupa informasi grafik yang dapat
berubah secara aktual. Hal ini sesuai dengan pernyataan dari Waworundeng &
Lengkong, (2018) yang menyatakan bahwa thinkspeak adalah sebuah website platform
Internet of Things dengan kegunaan memonitoring dalam bentuk website. Thingspeak
memiliki channel untuk merekam data dan menguji nilai sensor yang terekam di chanel
Thingspeak. Thingspeak dapat menerima data dari sensor dan ditampilkan pada grafik.

KESIMPULAN
Berdsarkan hasil diatas dapat disimpulkan bahwa cara memonitoring suhu dengan
menggunakan web think speak dengan menghubungkan terlebih dahulu modul dengan
jaringan internet, kemudian hasil dari pembacaannya dapat berupa data biasa dan dapat
berupa grafik. Diketahui pula mengapa perlu dilakukannya monitoring suhu agar indutri
yang menyimpan hasil akhirnya dalam penyimpanan dapat mengetahui suhu
penyimpanan tersebut normal atau tidak, karena akan mempengaruhi hasil produksi
tersebut.

DAFTAR PUSTAKA
Ester, A. S. (2018). Rancang bangun prototipe sistem pemantau ketinggian air bendun-
gan berbasis internet of things menggunakan nodemcu esp8266 (Doctoral dis-
sertation, Institut Teknologi Telkom Purwokerto).

11
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

Sasmita, S. S., Yusman, Y., & Usmardi, U. (2021). Rancang Bangun Sistem Monitoring
Level Air dan Tinggi Sedimentasi pada Saluran Irigasi Berbasis Internet of
Things. Jurnal Litek: Jurnal Listrik Telekomunikasi Elektronika, 18(1), 34-49.
Suherman, S., Andriyanto, I., & Dwiyatno, S. (2015). Rancang Bangun Alat Ukur Tem-
peratur Suhu Perangkat Server Menggunakan Sensor LM35 Bebasis SMS
Gateway. PROSISKO: Jurnal Pengembangan Riset dan Observasi Sistem
Komputer, 2(1).
Waworundeng, J. M., & Lengkong, O. (2018). Sistem Monitoring dan Notifikasi Kuali-
tas Udara dalam Ruangan dengan Platform IoT. Cogito Smart Journal, 4(1),
94-103.

12
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

LAMPIRAN
Lampiran 4. Program Arduino Monitoring Suhu Menggunakan Web Server

/*************
* Program : Project 2 Web Server Menampilkan Suhu
* SKA IOT ARDUTECH
* www.ardutech.com
* *************/
#include <WiFiEsp.h>
#include <SoftwareSerial.h>
SoftwareSerial Serial1(8, 9); // RX, TX
#include <LiquidCrystal.h>
LiquidCrystal lcd(2, 3, 4, 5, 6, 7);

char ssid[] = "REFI PELIT";


char pass[] = "11223344";
int status = WL_IDLE_STATUS;
int reqCount = 0;
WiFiEspServer server(80);

void setup()
{
lcd.begin(16, 2);
lcd.print("SSID:");
lcd.print(ssid);
Serial.begin(9600);
Serial1.begin(9600);
WiFi.init(&Serial1);
if (WiFi.status() == WL_NO_SHIELD) {
Serial.println("WiFi shield not present");
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print("Tidak terhubung");
while (true);
}

13
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

while ( status != WL_CONNECTED) {


Serial.print("Attempting to connect to WPA SSID: ");
Serial.println(ssid);
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print("menghubungkan");
status = WiFi.begin(ssid, pass);
}
Serial.println("You're connected to the network");
printWifiStatus();
delay(2000);
lcd.clear();
lcd.print("WebServer Suhu");
server.begin();
}

void loop()
{
WiFiEspClient client = server.available();
if (client) {
Serial.println("New client");
boolean currentLineIsBlank = true;
while (client.connected()) {
if (client.available()) {
char c = client.read();
Serial.write(c);
if (c == '\n' && currentLineIsBlank) {
Serial.println("Sending response");
lcd.setCursor(9,1);
lcd.print("kirim...");
client.print(
"HTTP/1.1 200 OK\r\n"
"Content-Type: text/html\r\n"
"Connection: close\r\n"

14
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

"Refresh: 20\r\n"
"\r\n");
client.print("<!DOCTYPE HTML>\r\n");
client.print("<html>\r\n");
client.print("<h1>WEB SERVER!</h1>\r\n");
client.print("Permintaan diterima: ");
client.print(++reqCount);
client.print("<br>\r\n");
client.print("SUHU: ");
client.print(analogRead(0)/2);
client.print("C");
client.print("<br>\r\n");
client.print("</html>\r\n");
break;
}
if (c == '\n') {
currentLineIsBlank = true;
}
else if (c != '\r') {
currentLineIsBlank = false;
}
}
}
delay(10);
client.stop();
Serial.println("Client disconnected");
}
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print("Suhu:");
lcd.print(analogRead(0)/2);
lcd.print("C ");
delay(500);
}

15
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

void printWifiStatus()
{
Serial.print("SSID: ");
Serial.println(WiFi.SSID());
IPAddress ip = WiFi.localIP();
Serial.print("IP Address: ");
Serial.println(ip);
Serial.println();
Serial.print("To see this page in action, open a browser to http://");
Serial.println(ip);
Serial.println();
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print("Terhubung ");
delay(2000);
lcd.clear();
lcd.print("Alamat IP");
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print(ip);
delay(2000);
}
Lampiran 5. Program Arduino Monitoring Suhu Menggunakan API Key
/*************
* Program : Project 5 MONITORING SUHU DG THINGSPEAK
* SKA IOT ARDUTECH
* www.ardutech.com
* *************/
String WriteAPIKey = "NNMRHK9F9RDN2LLG";
#include <SoftwareSerial.h>
SoftwareSerial EspSerial(8, 9); // Rx, Tx
#define HARDWARE_RESET 10
#include <LiquidCrystal.h>
LiquidCrystal lcd(2,3,4,5,6,7);

16
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

byte Temp;
long writeTimingSeconds = 17;
long startWriteTiming = 0;
long elapsedWriteTime = 0;

int spare = 0;
boolean error;
String ssid="REFI";
String pass="9876543210";
String response = "";

#define DEBUG true

void setup()
{
lcd.begin(16,2);
lcd.print(" Tunggu Koneksi");
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print(" WiFi");
Serial.begin(9600);
EspSerial.begin(9600);
koneksi();
lcd.clear();
}

void loop()
{
readSensors();
start:
error=0;
elapsedWriteTime = millis()-startWriteTiming;
if (elapsedWriteTime > (writeTimingSeconds*1000))
{

17
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

lcd.setCursor(0,1);
writeThingSpeak();
startWriteTiming = millis();
}
if (error==1)
{
Serial.println(" <<<< ERROR >>>>");
lcd.print("error");
delay (2000);
goto start; //go to label "start"
}
}

void readSensors(void)
{
Temp = analogRead(0)/2;
lcd.setCursor(0,0);
lcd.print("Temperature:");
lcd.print(Temp);
lcd.print("C ");
delay(1000);
lcd.setCursor(0,1);
lcd.print(" ");
}

void writeThingSpeak(void)
{
startThingSpeakCmd();
String getStr = "GET /update?api_key=";
getStr += WriteAPIKey;
getStr +="&field1=";
getStr += String(Temp);
getStr += "\r\n\r\n";

18
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

sendThingSpeakGetCmd(getStr);
}

void startThingSpeakCmd(void)
{
EspSerial.flush();
String cmd = "AT+CIPSTART=\"TCP\",\"";
cmd += "184.106.153.149";
cmd += "\",80";
EspSerial.println(cmd);
Serial.print("kirim ==> Start cmd: ");
Serial.println(cmd);
if(EspSerial.find("Error"))
{
Serial.println("AT+CIPSTART error");
lcd.print("+CIPSTART error");
return;
}
}

String sendThingSpeakGetCmd(String getStr)


{
String cmd = "AT+CIPSEND=";
cmd += String(getStr.length());
EspSerial.println(cmd);
Serial.print("kirim ==> lenght cmd: ");
Serial.println(cmd);
if(EspSerial.find((char *)">"))
{
EspSerial.print(getStr);
Serial.print("kirim ==> getStr: ");
Serial.println(getStr);
delay(500);

19
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

String messageBody = "";


while (EspSerial.available())
{
String line = EspSerial.readStringUntil('\n');
if (line.length() == 1)
{
messageBody = EspSerial.readStringUntil('\n');
}
}
Serial.print("MessageBody received: ");
Serial.println(messageBody);
lcd.print(messageBody);
return messageBody;
}
else
{
EspSerial.println("AT+CIPCLOSE");
Serial.println("ESP8266 CIPSEND ERROR: RESENDING");
spare = spare + 1;
error=1;
lcd.setCursor(6,1);
lcd.print("kirim ulang...");
delay(1000);
return "error";
}
}

String sendData(String command, const int timeout, boolean debug)


{
response = "";
EspSerial.print(command);
long int time = millis();
while( (time+timeout) > millis())

20
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

{
while(EspSerial.available())
{
char c = EspSerial.read(); // read the next character.
response+=c;
}
}
if(debug)
{
Serial.print(response);
}
return response;
}

void koneksi(){
sendData("AT+RST\r\n",2000,DEBUG);
sendData("AT+CWMODE=1\r\n",1000,DEBUG);
//ganti nama SSID dan password sesuai dengan SSID dan password Hotspot anda :
sendData("AT+CWJAP=\""+ssid+"\",\""+pass+"\"\r\n", 2000, DEBUG);
}
Lampiran 6. Dokumentasi Praktikum Monitoring Suhu Melalui Web

21
Program Studi Teknik Pertanian
Departemen Teknologi Pertanian
Fakultas Pertanian
Universitas Hasanuddin Laporan Praktikum Sistem Kontrol Otomatik

Gambar 14. Dokumentasi praktikum Monitoring Suhu.

22

Anda mungkin juga menyukai