Anda di halaman 1dari 4

TUGAS 3

PEMROGRAMAN KOMPUTER

Oleh :
Nama: Wilda Usriatul Mukarromah
NPM: 23031010165
Paralel: D

PROGRAM STUDI TEKNIK KIMIA


FAKULTAS TEKNIK & SAINS
UPN “VETERAN” JAWA TIMUR
2023
Soal:
Sejumlah Team Pemerhati Lingkungan, akan menghijaukan sebuah lahan guna
menanggulangi adanya dampak polusi lingkungan di sekitarnya. Team Pemerhati
lingkungan tersebut akan melaksanakan kegiatan penghijauan lahan, dengan cara
menanam tanaman yang rindang dan besar tumbuhnya. Kegiatan penghijauan
dilakukan oleh Team Pemerhati Lingkungan selama 10 hari, Supaya polusi dapat
kurangi dan menghasilkan lahan hijau serta udara segar.
Data penghijauan dari Team Pemerhati Lingkungan
Waktu Jumlah Team Luas Lahan Yang Jumlah Pohon
Kegiatan Pemerhati Akan Dihijaukan Yang Akan
Penghijauan Lingkungan Dengan Tanaman Ditanam Pada
(n) (Y) (X1) Lahan (X2)
1 23 10 7
2 7 2 3
3 15 4 2
4 17 6 4
5 23 8 6
6 22 7 5
7 10 4 3
8 14 6 3
9 20 7 4
10 19 6 3

Apabila ditanam pohon dengan jumlah lebih yaitu 8 dan luas lahan juga besar 12,
maka berapa seyogyanya jumlah dari team pemerhati lingkungan agar dapat
tercipta udara yang sejuk dan rindang.
Jawaban:
Rumus persamaan untuk regresi linear berganda dengan (2) variabel bebas:
𝑌 = 𝑎0 + 𝑎1 𝑋1 + 𝑎2 𝑋2………………………………………………………….(1)

Masukkan nilai-nilai ke dalam persamaan (1):


23 = 𝑎0 + 10𝑎1 + 7𝑎2 ………………………………………………………….(2)
7 = 𝑎0 + 2𝑎1 + 3𝑎2 ……………………………………………………………..(3)
15 = 𝑎0 + 4𝑎1 + 2𝑎2 ……………………………………………………………(4)

Persamaan 2, 3 dan 4 dieliminasi menggunakan metode Gauss untuk memperoleh


nilai a0, a1, dan a2:
1 10 7 23
1 2 3 7
1 4 2 15

Nolkan bilangan pertama baris ke-2 dengan R2 - R1 dan baris ke-3 dengan R3 - R1:
1 10 7 23
0 −8 −4 −16
0 −6 −5 −8

−1
Bilangan ke-2 pada baris ke-2 harus dikali dengan agar menjadi angka 1:
8

1 10 7 23
0 1 0,5 2
0 −6 −5 −8

Bilangan ke-2 pada baris ke-3 diubah menjadi 0 dengan R3 + 6R2:


1 10 7 23
0 1 0,5 2
0 0 −2 4

−1
Bilangan ke-3 pada baris ke harus dikali dengan agar menjadi angka 1:
2
1 10 7 23
0 1 0,5 2
0 0 1 −2
Nolkan bilangan ke-3 pada baris ke-1 dengan R2 – 7R3 dan baris ke-2 dengan
2R2– R3:
1 10 0 37
0 2 0 6
0 0 1 −2

1
Bilangan ke-2 pada baris ke-2 dikalikan dengan 2 agar menjadi 1:
1 10 0 37
0 1 0 3
0 0 1 −2

Bilangan ke-2 pada baris ke-1 diubah menjadi 0 dengan R1 – 10R2:


1 0 0 7
0 1 0 3
0 0 1 −2

Dari eliminasi di atas, didapat nilai a0 = 7, a1 = 3, dan a2 = -2.


Masukkan nilai tersebut ke dalam persamaan 1, jika X1 = 12, X2 = 8:
𝑌 = 𝑎0 + 𝑎1 𝑋1 + 𝑎2 𝑋2
𝑌 = 7 + 3(12) + (−2)(8)
𝑌 = 7 + 36 − 16
𝑌 = 27

Berdasarkan hasil perhitungan menggunakan persamaan regresi linier berganda


metode Gauss, dapat disimpulkan bahwa jumlah dari team pemerhati lingkungan
yang dibutuhkan agar dapat tercipta udara yang sejuk dan rindang adalah sebanyak
27 team. Jumlah tersebut harus terpenuhi jika pohon yang akan ditanam sebanyak
8 dan luas lahan sebesar 12.

Anda mungkin juga menyukai