Anda di halaman 1dari 8

-'

BUPATI SERAM BAGIAN BARAT

PENGUMUMAN
NOMOR: BCO . { . t; - ~- ~29 Tahun 2ol!J

TENTANG

HASIL KELULUSAN PASCA SANGGAH HASIL OPTIMALISASI PENGADAAN


PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA JF TEKNIS
DAN PERSYARATAN PEMBERKASAN PENGUSULAN NOMOR INDUK PEGAWAI
PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (NI PPPK) JF TEKNIS
DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SERAM BAGIAN BARAT
TAHUN ANGGARAN 2022

Berdasarkan Pengumuman Bupati Seram Bagian Barat Nomor : 800.1.2-121 Tahun 2023
tanggal 8 September 2023 perihal penyampaian Hasil Optimalisasi Pengisian Kebutuhan Jabatan
Fungsional Teknis Pada Pengadaan Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja di Lingkungan
Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat Tahun Anggaran 2022, bersama ini kami sampaikan
beberapa hal sebagai berikut :
1. Tidak ada sanggahan yang masuk pada masa sanggah hasil optimalisasi pada laman
https:/Isscasn.bkn.gojd terkait Hasil Optimalisasi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan
Perjanjian Kerja (PPPK) JF Teknis di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat
Tahun Anggaran 2022;
2. Bagi peserta hasil optimalisasi yang dinyatakan lulus dalam optimalisasi PPPK JF Teknis
dengan status PR1/L; PR2/L dan PR2/L-2 WAJIB melakukan pengisian Daftar Riwayat Hidup
(DRH) dan mengunggah dokumen pemberkasan secara elektronik sejak pengumuman ini
dikeluarkan sampai dengan tanggal 28 September 2023 melalui tautan
https:llsscasn.bkn.go.id;
3. Petunjuk teknis pengisian Daftar Riwayat Hidup (DRH) dapat dilihat , ada laman
https: Ilsscasn.go.id/.
I
4. Kelengkapan dokumen usul Penetapan NI PPPK yang harus diunggah oleh feserta adalah
sebagai berikut:
a. Asli Surat Lamaran yang ditujukan kepada Bupati Seram Bagian Barat, ditulis dengan tinta
hitam serta ditandatangani oleh yang bersangkutan diatas materai 10000 (format
terlampir);
b. Pas Photo terbaru dengan latar belakang berwarna merah dengan menggunakan kemeja
polos berwarna putih dan bagi peserta yang berhijab mengenakan hijab berwarna hitam,
foto wajah tampak jelas tanpa kacamata dan tidak menggunakan foto hasil editan/hasil
cropping/hasil rekayasa;
c. Ijazah dan Transkrip Nilai asH yang digunakan sebagai dasar melamar jabatan;
d. Hasil cetak (print out) Daftar Riwayat Hidup (DRH) dari SSCASN yang ditandatangani
diatas materai 10000;
e. AsH Surat Pernyataan 5 Oima) poin yang ditandatangani di atas materai 10000 (format
terlampir);
f. AsH surat pernyataan bersedia mengabdi dan tidak akan menyatakan pindah dengan
alasan apapun sejak diangkat sebagai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK)
sampai berakhirnya masa perjanjian kerja/kontrak di Lingkungan Pemerintah Kabupaten
Seram Bagian Barat yang ditandatangani di atas materai 1000 (format terlampir);
g. Asli Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang diterbitkan oleh Kepolisian Resort
Seram Bagian Barat;
h. Asli Surat Keterangan Sehat Jasmani yang ditandatangani oleh Dokter dari Unit Pelayanan
Kesehatan Pemerintah pada Rumah Sakit Umum Daerah Piru;
i. AsH Surat Keterangan Sehat Rohani yang ditandatangani oleh Dokter dari Unit Pelayanan
Kesehatan Pemerintah pada Rumah Sakit Umum Daerah Piru;
j. Asli Surat Keterangan tidak mengkonsumsijmenggunakan narkotika, psikotropika,
precursor, dan zat adiktif lainnya (NAPZA) yang ditandatangani oleh Dokter dari Unit
Pelayanan Kesehatan Pemerintah pada Rumah Sakit Umum Daerah Piru;

Untuk meminimalisir kesalahan pada saat mengunggah dokumen sebagaimana dimaksud pad a
angka 4 diatas, maka sebelum mengunggah dokumen peserta WA,IB berkonsultasi dengan
membawa serta kelengkapan dokumen dimaksud untuk diperiksa dan dan diteliti pada Badan
Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia cq. Bidang Pembinaan dan Pengadaan
Pegawai.
5. Pemberkasan bagi peserta Calon Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK)
Jabatan Fungsional Teknis hasil optimalisasi di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seram
Bagian Barat Tahun Anggaran 2022 yang dinyatakan LULUS seleksi dengan ketentuan sebagai
berikut:
a. Peserta wajib hadir secara langsung (tidak boleh diwakilkan) dan menyerahkan dokumen
administrasi persyaratan pada :
Tanggal 19 s.d 28 September 2023
Pukul 08.00 s.d 16.00 WIT
Tempat Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten
Seram Bagian Barat eq. Bidang Pembinaan dan Pengadaan Pegawai.
b. Menggunakan pakaian rapi dengan kemeja putih, celana panjang berbahan kain/rok hitam
dan bersepatu;
c. Dokumen administrasi persyaratan pemberkasan, antara lain:
1) AsH Surat Lamaran yang ditujukan kepada Bupati Seram Bagian Barat, ditulis dengan
tinta hitam dan bermaterai 10000 serta ditandatangani oleh yang bersangkutan,
iformat terlampir) sebanyak 2 (dua) rangkap;
2) Pas Photo terbaru dengan latar belakang berwarna merah dengan menggunakan
kemeja polos berwarna putih dan bagi peserta yang berhijab mengenakan hijab
berwarna hitam, foto wajah tampak jelas tanpa kacamata dan tidak menggunakan
foto hasil editan/hasil cropping/hasil rekayasa ukuran 3x4 cm dan 4x6 cm masing-
masing sebanyak 2 (dua) lembar. Peserta menulis nama dibagian belakang pas photo;
3) Fotokopi Ijazah dan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir oleh Pejabat yang
Berwenang sebanyak 2 (dua) rangkap;
4) Fotokopi Akreditasi Perguruan Tinggi dan/atau Program Studi yang telah dilegalisir
oleh Pejabatyang Berwenang sebanyak 2 (dua) rangkap;
5) AsH hasil cetak pencarian data mahasiswa yang terdaftar pada Pangkalan Data
Pendidikan Tinggi di laman https:llpddiktLkemdikbud.go.id/ sebanyak 2 (dua)
rangkap;
6) AsH hasil cetak (print out) Daftar Riwayat Hidup (DRH) dari SSCASN yang
ditandatangani diatas materai 10000 sebanyak 2 (dua) rangkap;
7) AsH Surat Pernyataan 5 (lima) poin yang ditandatangani di atas materai 10000
iformat teriampir) sebanyak 2 (dua) rangkap;
8) AsH surat pernyataan bersedia mengabdi dan tidak akan menyatakan pindah dengan
alasan apapun sejak diangkat sebagai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja
(PPPK) sampai berakhirnya masa perjanjian kerja/kontrak di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Seram Bagian Barat yang ditandatangani di atas materai 1000 iformat
ter/ampir) sebanyak 2 (dua) rangkap;
9) AsH Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) yang diterbitkan oleh Kepolisian
Resort Seram Bagian Barat sebanyak 2 (dua) rangkap (1 asH dan 1 fotokopi)
10) AsH Surat Keterangan Sehat Jasmani yang ditandatangani oleh Dokter dari Unit
Pelayanan Kesehatan Pemerintah pada Rumah Sakit Umum Daerah Piru sebanyak 2
(dua) rangkap (1 asH dan 1 fotokopi);
11) AsH Surat Keterangan Sehat Rohani yang ditandatangani oleh Dokter dari Unit
Pelayanan Kesehatan Pemerintah pada Rumah Sakit Umum Daerah Piru sebanyak 2
(dua) rangkap (1 asli dan 1 fotokopi);
12) AsH Surat Keterangan tidak mengkonsumsi/menggunakan narkotika, psikotropika,
rt"1"'l
ual J
Unit Pelayanan Kesehatan Pemerintah pada Rumah Sakit Umum Daerah Piru
sebanyak 2 (dua) rangkap (1 asH dan 1 fotokopi);
13) Kartu Pencari Kerja (AK_l) sebanyak 2 (dua) rangkap (1 asH dan 1 fotokopi);
14) Fotokopi Kartu Tanda Penduduk Kabupaten Seram Bagian Barat sebanyak 1 (satu)
rangkap;
15) Fotokopi Kartu Keluarga sebanyak 1 (satu) rangkap;
16) Fotokopi NPWP sebanyak 1 (satu) rangkap;
17) Fotokopi Akta Kelahiran sebanyak 1 (satu) rangkap;
18) Fotokopi Akta Nikah, Akta Kelahiran Anak dan Akta Cerai/Surat Kematian
SuamijIstri (bagi yang memiliki) sebanyak 1 (satu) rangkap;
19) Dokumen administrasi persyaratan pemberkasan dimasukkan dalam map batik
bersih sebanyak 2 (dua) buah dan 1 (satu) buah map plastik.
6. Semua dokumen baik yang diunggah di SSCASN maupun dokumen pendukung WAJlB di scan
menggunakan mesin scan (bukan apUkasi scan handphone) dan di copy ke CD (compact disk).
7. Apabila sampai pada batas waktu yang ditentukan , dokumen sebagaimana dimaksud pada
angka 4 dan 5 peserta yang dinyatakan Iulus tidak dapat memenuhi/melengkapi dokumen
maka yang bersangkutan dianggap tidak memenuhi syarat.
8. Panitia Seleksi dapat mengusulkan pengganti yang memenuhi syarat terhadap peserta yang
mengundurkan diri atau dianggap mengundurkan diri karena tidak dapat menyampaikan
kelengkapan data/dokumen dalam jangka waktu sebagaimana yang telah ditentukan
dan/atau meninggal dunia sesuai ketentuan yang beriaku.
9. Hanya peserta yang memenuhi seIuruh persyaratan administrasi yang dapat diusulkan proses
penetapan NI PPPK dan memperoleh Surat Keputusan Pengangkatan sebagai Calon Pegawai
Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja Jabatan Fungsional Teknis di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Seram Bagian Barat
10. Bagi peserta yang memberikan keterangan/data yang tidak benar/palsu dan di kemudian
hari diketahui baik pada setiap tahapan pendaftaran, seleksi maupun setelah diangkat
menjadi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian (PPPK) Jabatan Fungsional Teknis, maka
Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat berhak menggugurkan keIuIusan tersebut
dan/atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian
(PPPK) Jabatan Fungsional Teknis, menuntut ganti rugi atas kerugian negara yang terjadi
akibat keterangan yang tidak benar tersebut dan melaporkan sebagai tindak pidana ke pihak
yang berwajib.
11. SeIuruh peserta seleksi Calon Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan
Fungsional Teknis di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat tidak dipungut
biaya apapun.
12. Pemerintah Kabupaten Seram Bagian Barat tidak bertanggung jawab atas pungutan atau
tawaran berupa apapun dari oknum-oknum yang mengatasnamakan Panitia Seleksi Daerah
maupun Tim Penilai.
13. Kelalaian Peserta dalam membaca dan memahami pengumuman menjadi tanggung jawab
Peserta.
14. Ketentuan lain-lain mengenai Seleksi Calon Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja
untuk Jabatan Fungsional Teknis Tahun 2022 hanya dapat dilihat pada laman resmi
Pemerintah yakni :
a. https:/Isscasn.bkn.go.id/
b. https:/Isbbkab.go.id/
c. https:/Ibkpsdm.sbbkab.go.id
15. Keputusan Panitia bersifat MUTLAK dan tidak dapat diganggu gugat.

Demikian Pengumuman ini disampaikan untuk diketahui.

Piru, 19 September 2023

BAGIAN BARAT, 9-

~~~~rA AS'ADUDDIN, SE.,MH


TULiS TANCAN

KEPADA

HAL: LAMARAN KERJA YTH. BUPATI SERAM BACIAN BARAT


DI-
PIRU

SAYA YANG BERTANDA TANCAN DI BAWAH INI :

NAMA : .................... (SESUAIIIAZAH TANPA GELAR)


lENIS KELAMIN
TEMPATrrANGCAL LAHIR : •••••••••••••••••••• (SESUAI UAZAH)
PENDIDIKAN : •••••••••••••••••••• (SESUAI UAZAH)
lABATAN YANG DILAMAR : •••••••••••••••••••• (SESUAIIABATANYANGDILAMAR)
UNIT KERJA PENEMPATAN : ••••.•..•••••.••.•.. (SESUAI UNIT PENEMPATAN YANGDI LAMAR)
ALAMAT : .................... (SESUAI KTP SERAM BAat.tfN'BARA 7)
NO. TELP. / HP

DENCAN INI SAYA MENCAJUKAN SURAT LAMARAN ACAR DAPAT DI TERI¥A MEl'IIlADI CAbON PECAWAI
PEMERINTAH DENCAN PERlANJlAN KERJA (PPPK) DI PEMERINTAH KABUPAT SERAM BAGIAN BARAT.

SEBACAI BAHAN PERTMBANCAN BAPAI<. BERSAMA INI 5AV LAMPIRKAN:

1. ASLI SURAT LAMARAN;


2. FOTOKOPI KTP ELEKTRONIK (E-KTP) ATAU SURAT KETERANCAN TEbAli MELAKUKAN PEREKAMAN
KEPENDUDUKAN;
3. PAS PHOTO WARNA BERLATAR BELAKANG MERAH UKURAN 3X4 CM DAN 6X4 eM SEBANYAK 2 (DUA)
LEMBAR;
4. IJASAH TERAKHIR DAN TRANSKRIR NILAI VANG TELAH DILECALISIR OLEH PEJABAT YANG
BERWENANG;
5. FOTOKOPI AKREDITASI PERGURUAN TINGG1 DAN/ATA PROGRAM STUDI YANG TELAH DILECALISIR
OLEH PEJABAT YANC BE ENG;
6. HASIL CETAK PENCARIAN DATA: MAHASISWA YANG TERDAFTAR PADA FORLAP KEMENTERIAN RISET,
TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINOOI;
7. ASLI SURAT PERNYATAAN INT;
8. ASLI SURAT PERNYATAAN IOAK KA MENCAJUKAN PINDAH TUCAS SELAMA MASA PERJANJIAN
KERJAIKONTAAK;
9. DOKUMEN TAMBAHA'N I:..AINNYA.

RAT CAMARAN IN' SAYA SAMPAIKAN, ATAS PERHATIAN BAPAK SAYA UCAPKAN TERIMA
KASIH.

2023

YANG MEMBUAT PERNYATAAN,

Materai, TID
10000

NAMA LENCKAP TANPA CELAR


KETIK
KOMPUTER

SURATPENYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : ... .... ... ..... .. ... (SESUA//JAZAH TANPA GELAR)


Tempatltanggallahir : .... .. .... .. ..... ... (SESUA//JAZAH)
Agama
Alamat : ... ... .. . .... ....... (SESUA/ KTP SERAM BAG/AN BARA T)

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya, bahwa saya :

1. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang sudah
mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak piel na dengan pidana penjara
2 (dua) tahun atau lebih;
2. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat atas: permintaan sendiri -atau tidak dengan
hormat sebagai calon PNS, PPPK, prajutir Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian
Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak denga hormat sebagai pegawai
swasta atau pegawai lainnya antara lain pegawai 8adan Usaha Milik Negara dan pegawai
8adan Usaha Milik Daerah;
3. Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, PPP , prajurit Tentara Nasional Indonesia atau
anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia;
4. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis;
5. Bersedia ditempatkan eli seluruH wilayat:LNegara Kesatuan Republik Indonesia atau negara

2023

YANG MEMBUAT PERNYATAAN,

Materai,
TID
10000

NAMA LENGKAP TANPA GELAR


KETIK
KOMPUTER
SURATPENYATAAN
TIDAK MENGAJUKAN PINDAH

Saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama (SESUAIIJAZAH TANPA GELAR)

Tempatltanggallahir (SESUAIIJAZAH)

Agama
Pendidikan (SESUAlIJAZAH)

Jabatan (SESUAI JABATAN YANG Of LAMAR)

Unit Kerja Penempatan (SESUAI UNIT KERJA PENEMPATAN YANG 01 LAMAR)

Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa :

Saya bersedia mengabdi dan tidak akan mengajukan permohonan pindah dengan alasan
apapun sampai berakhirnya masa perjanjian kerja/kontrak di Lingkungan Pemerintah
Kabupaten Seam Bagian Barat sejak saya diangkat sebagai Pegawai Pemerintah Dengan
Perjanjian Kerja (PPPK).

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya tanpa tekanan maupun paksaan dari
pihak manapun dan saya bersedia-cdituntut drmuka Pengadilan-.serta bersedia menerima segala
tindakan yang diambil oleh Pemenntah Kabupaten Seam Bagian Barat apabila dikemudian hari
terbukti pernyataan saya ini ti ak benar.

.... ...... , 2023

YANG MEMBUAT PERNYATAAN,

Materai,
ITO
10000

NAMA LENGKAP TANPA GELAR

Anda mungkin juga menyukai