Anda di halaman 1dari 2

Pertanyaan 1

Terkait dengan analisa keompok 3, untuk jumlah fasilitas toilet yang di sediakan
perusahan.
berapakah jumlah toilet yang ada di PT Gemala ?
jelaskan beserta dengan dasar hukumnya.

jawaban :
jumlah toilet yang terdapat pada PT. Gemala berjumlah 6 buah dengan
perbandingan jumlah pekerja pt. gemala 100 pekerja
menurut aturan keputusan menteri no. 1405/MENKES/SK/XI/2002 Tentang
persyaratan kesehatan lingkungan kerja perkantoran dan industri dalam lampiran 1
bagian XI.Tentang toilet bahwa perusahaan yang mempekerjakan pekerja 51 - 100
orang menyediakan jamban/toilet 4.
Jadi dengan hal tersebut PT. Gemala telah memenuhi aturan persyaratan untuk
ketersediaan toilet dalam perusahaan/pabrik.

Pertanyaan 2
Jaminan kesehatan apa sajakah yang diberikan PT. Gemala kepada karyawannya ?
Jawaban :
Sesuai dengan UU No. 40 TAHUN 2004 TENTANG SISTEM JAMINAN SOSIAL
NASIONAL, SERTA UU NO. 13 TAHUN 2003 TENTANG KETENAGAKERJAAN.
Pt. Gemala Memberikan jaminan kesehatan dan ketenagakerjaan berupa BPJS
Ketenaga kerjaan, BPJS Kesehatan dan Asuransi khusus dari perusahaan. Untuk
semua pekerja baik tetap maupun kontrak

Pertanyaan 3
Adakah paramedis dan atau dokter perusahaan yang disedikan oleh Perusahaan ?

Sesuai dengan peraturan permenaker no. 1/1976 tentang sertifikasi dokter


perusahaan dan permenaker no.1/1967 tentang paramedis perusahaan.
Pt. Gemala menyedikan 1 petugas P3K yang memiliki SKP, 2 Paramedis dan 1
dokter perusahaan yang juga bersertifikat Hiperkes
Pertanyaan 4
Bagaimana proses pengelolaan B3 di PT. Gemala ?
Jawaban
Dari hasil obserasi dan proses wawancara dengan bp. Hariyadi selaku head HSE
PT. Gemala,
Perusahaan melakukan pengelolaan dengan prosedur yang telah ditetapkan oleh
perusahaan, dengan menyediakan ruang khusus untuk penempatannya,
memberikan label dan MSDS pada setiap bahan B3, menempatkan petugas khusus
dan mempersiapkan fasilitas penunjang seperti TPS B3, Spill kit B3, dan
bekerjasama dengan perusahaan pengolah limbah yang berijin KLH

Pertanyaan 5
Bagaimana usaha penanggulangan AIDS diperusahaan ?
Berdasarkan hasil wawancara dengan bp. Hariyadi selaku head HSE PT. Gemala,
melalui kebijakan perusahaan tentang penyakit d)an pandemi, dengan cara
melakukan edukasi AIDS( pencegahan dan penangulannya) , pengenalan regulasi
tentang AIDS, program dukungan dan keperawatan tentang AIDS yang dilakukan
secara berkala.
Sesuai dengan kepmen no. 68 tahun 2004 tentang pencegahan dan pengendalian
HIV/AIDS di tempat kerja

Pertanyaan 6

Apakah terdapat petugas petugas k3 khusus pada PT. Gempala ?


Pt. Gempala memiliki
2 Ahli K3 umum yang memiliki SKP Perusahaan
1 Pertugas P3K yang memiliki SKP Perusahaan
1 Pertugas Kebakaran kelas A
1 Pertugas Kebakaran kelas B
8 Pertugas kebakaran kelas D
2 Paramedis hiperkes
1 Dokter perusahaan

Anda mungkin juga menyukai