Anda di halaman 1dari 2

HEPATITIS A

No. Dokumen : 440/C.VII.SOP.0254.11/436.6.3.59/2016


No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 2 Nopember 2016
Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas drg. Gaguk Septijo Widodo


Siwalankerto NIP 196009131987011002
Surabaya

1. Pengertian Hepatitis A adalah sebuah kondisi penyakit infeksi akut di liver yang disebabkan
oleh hepatitis A virus (HAV).
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah penatalaksanaan hepatitis A
3. Kebijakan Surat Penetapan Kepala UPTD Puskesmas Siwalankerto Nomor
440/C.VII.SP.0001.11/436.6.3.59/2016 tentang Penyusunan Rencana Layanan
Medis dan Terpadu di UPTD Puskesmas Siwalankerto.
4. Referensi 1. Panduan Praktik Klinis Bagi Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer
tahun 2013
2. Panduan Rujukan 195 Diagnosa Klinis bagi Dokter di Puskesmas Pada Dinas
Kesehatan Surabaya Thanu 2016
3. Pedoman Layanan Klinis Puskesmas Siwalankerto Tahun 2016
5. Alat dan 1. Alat : alat tulis, rekam medis, tensi meter, stetoskop,termometer, senter
Bahan 2. Bahan : -
6. Prosedur/ 1. Petugas melakukan pengkajian awal pasien (SOP Pengkajian Awal klinis).
Langkah- 2. Petugas melakukan pemeriksaan fisik pasien, didapatkan febris, Sclera ikterik,
langkah jaundice, Hepatomegali, Warna urine seperti teh, Tinja seperti dempul.
3. Petugas menegakkan diagnosis berdasarkan anamnesis, pemeriksaan fisik dan
penunjang.
4. Petugas memulai penatalaksanaan dengan :
a. Non Medikamentosa
Asupan kalori dan cairan yang adekuat dan Tirah baring
b. Medikamentosa
Ibuprofen 2x400mg/hari.
Metoklopropamid 3x10 mg/hari atau Domperidon 3x10mg/hari.
H2 Bloker (Simetidin 3x200 mg/hari atau Ranitidin 2x 150mg/hari)
Proton Pump Inhibitor (Omeprazol 1 x 20 mg/hari).
c. Kriteria rujukan jika terjadi penurunan kesadaran/kondisi umum
lemah dan atau ikterik yang masih menetap (1 minggu) tanpa
disertai keluhan yang lain.
5. Petugas mencatat di rekam medis pasien.
7. Diagram Alir

Mulai

Petugas melakukan pengkajian awal pasien (SOP


Pengkajian Awal Klinis)

Petugas melakukan pemeriksaan fisik pasien

Petugas menegakkan diagnosis berdasarkan


anamnesis dan pemeriksaan fisik

Petugas memulai penatalaksanaan

Rekam
Petugas mencatat di rekam medis medis

Selesai

8. Unit Terkait 1. Unit Pengobatan Umum;


2. Unit Pelayanan Kefarmasian.
9. Dokumen Rekam medis.
Terkait

10. Rekaman Historis Perubahan

No Yang diubah Isi Perubahan Tgl. Mulai


diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai