Anda di halaman 1dari 6

Question 1

Gambar di bawah ini adalah teknik…

Menendang bola dengan ujung kaki


a
Menendang bola dengan kaki bagian luar
b
Menendang bola dengan kaki bagian dalam
c
Menendang bola dengan punggung kaki
d
Question 2
Tugas Dua orang penjaga belakang (defence) dalam permainan basket,kecuali…

Ikut maju ke depan untuk membantu penyerangan pada tim lawan


a
Memberi umpan kepada kawan satu tim
b
Mempertahankan area tim kawan dari serangan tim lawan
c
Melakukan gerakan rebound
d
Question 3
Kick off dijalankan ketika permainan dimulai, dalam sepak bola dilakukukan ketika…

Bola keluar melalui garis samping lapangan


a
Terjadinya offside
b
Terjadinya pelanggaran di kotak finalti
c
Terjadinya gol
d
Question 4
Tinggi net putri permainan bola voli adalah…

2,33 Meter
a
2,24 Meter
b
3,05 Meter
c
2.43 Meter
d
Question 5
Gambar di bawah ini adalah teknik…

Teknik Between the Legs Dribble


a
Teknik Spin Dribble
b
Teknik Behind the Back Dribble
c
Teknik Crossover Dribble
d
Question 6
Gambar di bawah ini adalah pola penyerangan pada sepak bola,yaitu…

1-4-4-2
a
2-4-4-1
b
2-4-3-1
c
1-3-4-3
d
Question 7
Dalam permainan basket,bila kamu sudah melewati garis tengah lapangan ketika memiliki bola, atau istilahnya
berada dalam posisi ofensif tetapi malah berbalik arah. Maka kamu bisa terkena pelanggaran…

Carrying atau Palming


a
Offensive Three Second
b
Backcourt violation
c
Walking atau Traveling
d
Question 8
Apabila bola dimainkan oleh pemain yang berada lebih dekat dengan garis gawang lawan dari pada pemain
lawan,maka akan terjadi…
Offside
a
Free kick
b
Throw In
c
Finalti
d
Question 9
Gambar di bawah ini adalah gerakan…

Slam Dunk
a
Lay-up Shoot
b
Set Shoot
c
Jump Shoot
d
Question 10
Apabila Bola seluruhnya keluar melampaui garis samping gawang,dan bola terakhir terkena kawan/pemain
bertahan maka di lakukan…

Lemparan kedalam
a
Tendangan bebas
b
Kick off
c
Tendangan sudut
d
Question 11
Gambar di bawah ini adalah teknik….

Teknik Bounce Pass


a
Teknik Chess Pass
b
Teknik Baseball Pass
c
Teknik Overhead Pass
d
Question 12
Pencipta permainan Bola Basket adalah…

Dr. George Lehman


a
Dr. James Naismith
b
William G. Morgan
c
George Hancock
d
Question 13
Berdiri di dekat net dan harus dalam posisi siap melompat dan Ketika serangan bola datang, pemain harus
langsung melompat sambil mengangkat kedua tangan untuk menghalau bola untuk menahan serangan sekaligus
mencegah agar lawan gagal mencetak poin adalah teknik…

Passing
a
Servis
b
Blocking
c
Smash atau Spike
d
Question 14
Pemain yang bertugas sebagai pengumpan kepada smasher dalam permainan bola voli adalah…

Server
a
Libero
b
Spiker atau smasher
c
Setter atau set-upper
d
Question 15
Gambar di bawah ini adalah pola pertahanan pada sepak bola,yaitu…

1-3-5-2
a
2-5-3-1
b
1-5-3-2
c
2-3-5-1
d
Question 16
Dalam dunia basket, terdapat aturan waktu yang berlaku,kecuali…

Aturan 20 detik
a
Aturan 10 detik
b
Aturan 5 detik
c
Aturan 3 detik
d
Question 17
Gambar di bawah ini adalah pola penyerangan bola voli yaitu…

Formasi Penyerangan 5 Skipper – 1 Tosser


a
Formasi Penyerangan 4 Spikker – 1 Tosser dan 1 Universaler
b
Formasi Penyerangan 2 Skipper – 4 Tosser
c
Formasi penyerangan 4 Spikker – 2 Tosser
d
Question 18
Induk organisasi sepak bola internasional adalah…

BWF
a
FIBA
b
IVBV
c
FIFA
d
Question 19
Teknik smash yang dilakukan ketika seorang setter memberikan umpan bola tidak terlalu tinggi dan Penyerang
yang akan memukul bola sudah mulai melompat setelah mengetahui arah bola dan kemudian memukulnya
adalah teknik smash…

Quick Smash (First Tempo)


a
Semi Smash (Second Tempo)
b
Pull Smash
c
Push Smash (Third Tempo)
d
Question 20
Merupakan gerakan melempar/mengoper bola dari belakang badan yang dipantulkan ke lantai menuju kawan
adalah…

Teknik Overhead Pass


a
Teknik Bounce Pass
b
Teknik Behind Back Pass
c
Teknik Baseball Pass
d

Anda mungkin juga menyukai