Anda di halaman 1dari 1

Produk yang akan dijual : Kerajinan dari Limbah Kulit Jagung = hiasan dinding dengan motif yang

beraneka ragam

Konsumen yang akan dituju : kalangan muda maupun kalangan tua baik laki laki ataupun perempuan.

Kekuatan : mudah dicari karena indonesia memproduksi jagung dalam jumlah yang besar, memilliki
ketahanan atau bisa awet dalam jangka waktu yang lama, mengurangi limbah kulit jagung, limbah
mudah di kreasikan, tidak memerlukan modal yang besar karena bahan dasar nya berasal dari
limbah/barang bekas.

Kelemahan : mudah rusak jika terlalu kering, membutuhkan tenaga ekstra untuk megolahnya, peminat
yang masih minim karena banyak orang yang belum tau akan manfaat kulit jagung ini, harga jual
kerajinan masih terbilang belum ekonomis karena kurangnya peminat, masyarakat desa lebih banyak
memanfaatkan kulit jagung sebagai kompos daripada kerajinan.

Peluang : memiliki nilai estetika atau keunikan karena memiliki tekstur yang unik, bisa di minati oleh
kalangan muda maupun tua, model kreasi dari hiasan kulit jagung bisa mengikuti perkembangan zaman,
produk ini memanfaatkan limbah sehingga mengurangi limbah yang berserakan dilingkungan masyrakat.

Ancaman : masih tingginya tingkat persaingan dengan produk luar negeri yang dominan berbentuk
kristal, model atau kreasi dari kerajinan harus mampu mengikuti keinginan konsumen.

Anda mungkin juga menyukai