Anda di halaman 1dari 37

GIZI IBU MENYUSUI

& MANAJEMEN LAKTASI


Oleh : Tri Hidayat, M.Gz., RD

Universitas Katolik Santo Agustinus Hippo


• Menyusui → proses pemberian
Air Susu Ibu (ASI) dari payudara
ibu kepada bayi, dimana bayi
MENYUSUI
memiliki refleks menghisap untuk
mendapatkan dan menelan ASI.
Produksi ASI
• Hari 1 – 4 Kolostrum, setiap
hari sekitar 10 – 100 cc, rata-
rata 30 cc.
• Hari > 5 ASI
Oksitosin menyebabkan sel-sel
Sel-sel otot ini berkontraksi
Prolaktin
Sel-sel yang memproduksi ASI menyebabkan sel-sel
MENYUSUI
ini memproduksi ASI

duktus

Duktus yang lebar


Puting

Areola
Kelenjar Montgomery

Alveoli
Jaringan penunjang
dan lemak
• Cara alamiah mahluk mamalia untuk
memberi makan dan minuman bagi
keturunannya termasuk manusia, terutama
Sejarah pada masa awal kehidupan bayi.

• Ibu-ibu jaman dahulu hanya mengenal (ASI)


MENYUSUI

sebagai makanan bayi, sehingga ASI


merupakan makanan utama bagi bayi.
Sejarah

• Diakhir abad 20an memasuki abad 21 ilmu kedokteran dan


gizi menyatakan bahwa ASI adalah satu-satunya makanan
Sejarah yang lengkap dan memenuhi gizi seimbang.

• Keunggulan ASI menyebabkan WHO dan UNICEF pada


tahun 1999 mengeluarkan pedoman global tentang ASI, dan
Makanan Pendamping ASI (MP-ASI) yang antara lain
Sejarah menekankan pentingnya bayi diberi ASI eksklusif.
ASI Eksklusif ditetapkan bagi
bayi 0 sampai 4-6 bulan
MENYUSUI

ASI Eksklusif : 0-6 bulan dan


> 6 bulan diberi MPASI
(WHO & UNICEF, 2000)

Penyusuan dapat
disempurnakan sampai anak
berusia 2 tahun.
PROLAKTIN
Rangsangan Sensoris
Disekresi SETELAH menyusui (indra sentuhan)
Untuk menghasilkan ASI BERIKUTnya dari puting

Prolactin
HORMON ASI

dalam
darah

Prolactin lebih
banyak disekresi
pada malam hari
Bayi menyusu
Menekan Ovulasi

Isapan bayi pada puting susu ibu akan merangsang kelenjar Reflek yang ditimbulkan
pituari anterior yang memproduksi prolaktin yang adalah reflek prolaktin
mengendalikan pengeluaran ASI/produksi ASI. (refeflek penghasil susu)
REFLEKS OKSITOSIN
Bekerjanya SEBELUM atau SELAMA
Proses menyusui agar ASI mengalir

Oksitosin
HORMON ASI

dalam Rangsangan Sensoris


darah (indra sentuhan) dari
puting

▪ Efek isapan bayi merangsang


kelenjar pituari posterior untuk
mengahasilkan hormon oksitosin
yang merangsang kontraksi otot
sel didalam dinding saluran susu
Bayi agar membiarkan susu mengalir
menyusu secara lancar.
Merangsang rahim
kontraksi
▪ Reflek yang
ditimbulkannya adalah
reflek oksitosin atau
letdown reflek.
REFLEKS OKSITOSIN
HORMON ASI

CEMAS
Membayangkan STRES
bayi dengan RASA SAKIT
kasih sayang RAGU
Suara bayi
Melihat bayi

KEPERCAYAAN DIRI

Yang MENGGANGGU
Yang MEMBANTU refleks refleks

3/4
MANFAAT MENYUSUI BAGI IBU
• Merangsang sekresi prolaktin yang dapat menekan aktivitas
ovarium sehingga menunda kembalinya kesuburan dan
menstruasi (menjarangkan kelahiran secara alami)
• Merangsang sekresi oksitosin yang mengakibatkan uterus
berkontraksi mengeluarkan placenta, membantu
menghentikan perdarahan setelah persalinan dan
mengontrol pengeluaran darah.
• Membantu mengembalikan tubuh (BB) seperti sebelum hamil
• Ibu tidak repot menyiapkan botol dan susu untuk bayi
• Dapat menghemat pengeluaran anggaran
Manfaat Bagi BAYI

• Memberikan rasa aman,nyaman dan merasa


terlindungi pada bayi
• ASI merupakanan makanan paling ideal bagi
bayi,terutama sampai usia 6 bulan
• ASI mengandung semua Zat gizi yang diperlukan
oleh bayi
• ASI mudah cerna
@tri_action
Untuk memenuhi kebutuhan zat gizi pada saat
ibu menyusui, hanya bisa dicapai dengan
mengkonsumsi makanan yang bervariasi, yang
terdiri dari makanan pokok, lauk-pauk, sayur,
buah, minyak/lemak serta gula

@tri_action
TUJUAN
• Mempercepat pemulihan kesehatan ibu setelah melahirkan
• Mempertahankan kebugaran dan stamina ibu.
• Memperlancar berfungsinya organ-organ tubuh.
• Meningkatkan kualitas dan kuantitas ASI
• Mencegah terjadinya infeksi
• Mengoptimalkan tumbuh kembang bayi
• Meningkatkan pertumbuhan sel-sel otak bayi

@tri_action
01 02
SEIMBANG CAIRAN TERPENUHI
Makanan yang dianjurkan Banyak minum, setiap hari harus minum
seimbang antara jumlah lebih dari 8 gelas
dan mutunya

03 04
TIDAK MERANSANG MENAMBAH PRODUKSI ASI
Makan makanan yang tidak Makan banyak sayuran
merangsang seperti durian, hijau untuk merangsang
jengkol produksi ASI
Daun Katuk Jantung Pisang
Mengandung sejumlah nutrisi penting Jantung Pisang
seperti protein, vitamin C, vitamin D, mempengaruhi produksi ASI
kalsium, hingga asam folat (Juliastuti,
(Wahyuni et al., 2012)
2019)

MAKANAN YANG
DIANJURKAN

Buah Pepaya Daun Kelor


Buah pepaya dan daun kelor berperan
Buah pepaya dan daun kelor berperan
sebagai Laktogogum yang dapat
sebagai Laktogogum yang dapat
meningkatkan produksi ASI dan
meningkatkan produksi ASI dan
memperlancar pengeluaran ASI.
memperlancar pengeluaran ASI.
TERLALU MANIS AWASI ALERGI
Makanan yang terlalu manis dan Apabila bayi mengalami alergi, segera
mengandung banyak gula seperti hentikan makanan yang anda
kue-kue manis, manisan, permen, konsumsi sebelumnya selama
minuman ringan atau soft drink menyusui

TERLALU MANIS KAFEIN


Makanan yang terlalu merangsang
Kurangi konsumsi kafein yang terdapat
seperti cabe, merica, jahe, nanas,
pada kopi, coklat the, dan berbagai
durian, dll
jenis minuman ringan atau obat
KEBUTUHAN GIZI MAKRO IBU MENUSUI

AKG
KEBUTUHAN GIZI MIKRO IBU MENYUSUI

AKG
SUMBER ENERGI DI DALAM ASI

Kebutuhan Gizi Busui


1. Ibu yang kurang konsumsi zat gizi,
200
KALORI
pembentukan ASI akan diambil dari
cadangan lemak tubuh beresiko untuk
mengalami kurang gizi
2. Bumil yang mengalami gizi buruk akan
memproduksi ASI 500 ml jika bayi sering
500 menyusu, namun rendah akan nilai gizi
KALORI ASI
3. Makanan Bervariasi. Busui yang mampu
menyediakan makanan yang
bebas/jumlah banyak anjuran sebaiknya
700 KALORI makanan bervariasi
per hari
4. Jika dari keluarga Miskin : dianjurkan
untuk menyediakan makanan tambahan
Isi Piringku
Kebutuhan energi dan zat gizi
ENERGI
• Kebutuhan kalori selama menyusui proporsional
dengan jumlah air susu ibu yang dihasilkan dan lebih
tinggi selama menyusui dibanding selama hamil.
• Rata-rata kandungan kalori ASI yang dihasilkan ibu
dengan nurisi baik adalah 70 kal/ 100 ml, dan kira-
kira 85 kal diperlukan oleh ibu untuk tiap 100 ml
yang dihasilkan.
• Rata-rata ibu menggunakan kira-kira 640 kal/ hari
untuk 6 bulan pertama dan 510 kal/ hari selama 6
bulan kedua untuk menghasilkan jumlah susu normal.
• Rata-rata ibu harus mengonsumsi 2300-2700 kal
ketika menyusui (Dudek, 2001).
Kebutuhan energi dan zat gizi
PROTEIN

• Ibu memerlukan tambahan 20 gram diatas


kebutuhan normal ketika menyusui.
• Jumlah ini hanya 16 % dari tambahan 500
kal yang dianjurkan.

Perlu tambahan 20g/hr 100 cc ASI mengandung


1,2 g protein

PROTEIN
Efisiensi konversi
850 cc ASI mengandung protein makanan
10 g protein menjadi protein susu
hanya 70%
Kebutuhan energi dan zat gizi
LEMAK

• Konsumsi lemak 20-25% dari total energi


• Asam lemak arachidonik dan decosahexonoic →
perkembangan psikomotor dan penglihatan anak
Kebutuhan energi dan zat gizi

VITAMIN & MINERAL


▪ Penambahan kalsium dianjurkan 400 mg/hari
▪ Kekurangan kalsium dpt mengakibatkan kehilangan kalsium
pada tulang ibu, sekresi kalsium pada ASI yg rendah, dan
gangguan pembentukan tulang pada bayi
▪ Diajurkan pemberian vitamin A dosis tinggi → mempertahankan
konsentrasi vit A pada ASI
▪ CAIRAN
✓Jumlah cairan yg diminum minimal =
cairan yg hilang sehari
✓Tdk boleh kurang → toleransi terhadap
peningkatan kebutuhan vitamin (Vit larut
air)
✓Dianjurkan untuk minum 8 – 12
gelas/hari (2-3 liter/ hari) dalam bentuk
air putih, susu dan jus buah.

@tri_action 2 April 2023


KEBUTUHAN MAKANAN
No Bahan Makanan Menyusui bayi Menyusui bayi 7-
(dlm porsi) 0-6 bln (penukar) 12 bln (penukar)

1. Nasi/penukar 7 6
2. Sayuran 4 4
3. Buah 4 4
4. Tempe/penukar 3 3
5. Daging/penukar 3 3
6. Susu/penukar (n f) 1 1
7. Minyak/ penukar 8 6
8. Gula/ penukar 2 2
1 p susu dpt diganti dg 1 p ikan/daging, ibu nifas perlu minum 1 kapsul vit A
200.000 SI sebelum dan sesudah melahirkan
Menu Sehari
@tri_action
INDIKASI MEMERAH ASI
▪ Bayi terlalu lemah / kecil untuk
menghisap secara aktif
▪ Bayi lama belajar menghisap
(misal karena putting tenggelam)
▪ BBLR yang tidak mampu
menyusu
▪ Bayi / ibu sakit
▪ Pembengkakan payudara
▪ Ibu terpisah dengan bayinya
selama beberapa jam
- Simpan ASI perah dalam wadah yang bersih
dan tertutup serta beri label
MENYIMPAN ASI PERAH
- Daya tahan ASI perah :
- Sebelum dihangatkan pindahkan ASI dari
freezer ke rak bagian bawah kulkas sehingga
menghindari perubahan suhu yang terlalu
ekstrim
- ASI yang akan diberikan pada bayi
dimasukkan kedalam botol kaca bersih,
direndam dalam mangkuk berisi air hangat
- Beri ASI Perah pada bayi dengan
menggunakan sendok / cangkir
- ASI perah yang telah dicairkan selama 24 jam
tidak boleh diletakkan dalam suhu ruang lebih
dari 2 jam @tri_action
@tri_action
@tri_action

TANDA MENYUSUI YANG ADEKUAT


▪ Tidur Tenang
▪ Aktif saat bangun
▪ Urine Jernih Tidak Berbau
▪ BAK +/- 6 Popok/Hari
▪ Menyusu Sering 2-3 jam sekali

▪ Kenaikan BB :
TM 1 : 750-1000gram/bulan
TM 2 : 600 gram/bulan
TM 3: 400 gram/bulan
RM 4 : 200-300 gram/bulan
@tri_action
Permasalahan yang sering ditemukan Pada Busui

Puting lecet
Nyeri dan kerusakan puting Putting retak

Payudara bengkak
ASI tidak dikeluarkan dengan
efektif
Bayi tidak puas
Ingin menyusu lebih
Pasokan ASI ber kurang lama
Bayi frustasi,
Menolak menyusu
Payudara kurang
memproduksi ASI Berat badan bayi
tidak naik
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai