Anda di halaman 1dari 18

MANAJEMEN LAKTASI

Ns. Tri Wijayanti, M.Kep


Laktasi

Adalah proses produksi,


sekresi, dan pengeluaran ASI.
ASI Eksklusif adalah ASI yang diberikan kepada bayi sejak
dilahirkan selama 6 (enam) bulan, tanpa menambahkan
dan/atau mengganti dengan makanan atau minuman lain.
Kecuali obat ,vitamin, mineral
 Hari-hari pertama setelah melahirkan :
Oksitosin menyebabkan 3/1
Sel-sel otot
sel-sel ini berkontraksi

Sel-sel yang
memproduksi susu Prolaktin menyebabkan sel-
sel ini memproduksi ASI
Saluran

Sinus laktiferus
ASI ditampung di sini
Puting

Areola (kalang payudara)


Kelenjar Montgomery

Alveoli
Jaringan penunjang dan
lemak
Inisiasi Menyusu Dini (IMD)

Kunci Sukses Pemberian


ASI Eksklusif
Apa Itu IMD ?

Tindakan segera setelah lahir, bayi diberi


kesempatan untuk mulai (inisiasi) menyusu
sendiri dengan meletakkan bayi menempel
di dada atau perut Ibu; bayi dibiarkan
merayap mencari puting, kemudian
menyusu sampai puas. Proses ini
berlangsung dalam satu jam pertama sejak
bayi lahir
1/1

MANFAAT MENYUSUI

ASI MENYUSUI
 Zat-zat gizi  Membantu bonding
yang lengkap dan perkembangan
 Mudah di cerna,  Membantu
diserap secara menunda
efesien kehamilan baru
 Melindungi  Melindungi
terhadap infeksi kesehatan Ibu
 Biaya lebih rendah
dibanding asupan
buatan
REFLEKS OKSITOSIN

CEMAS
STRES
Membayangkan RASA SAKIT
bayi dengan RAGU
kasih sayang
Suara bayi
Melihat bayi

KEPERCAYAAN DIRI

Yang MENGGANGGU
Yang MEMBANTU refleks refleks
Menopang Payudara
Cara Lain Posisi Duduk Saat Menyusui

POSISI CROSS CRADLE / TRANSISI


ASI pada Ibu Bekerja
Ibu bekerja dapat
melanjutkan menyusui
bayinya dan memerah
ASInya bila mereka
terpisah

11
Bagaimana Memerah ASI?
Letakkan tangan di pinggir areola seperti huruf C.
Posisi ibu jari dan telunjuk berlawanan

Tekan lembut ke arah dada tanpa memindahkan


jari-jari, pijat areola kearah depan (menggulung).
Menekan dan menggulung dilakukan secara
berkesinambungan
Payudara yang besar dianjurkan untuk diangkat
lebih dulu. Kemudian ditekan ke arah dada

Lanjutkan dengan gerakan kedepan memijat


jaringan di bawah areola sehingga memerah
ASI dalam saluran ASI. Lakukan gerakan ini
sampai pancaran ASI berkurang
ASI Perah
ASI dapat disimpan dengan ketahanan sebagai berikut:
8 jam dalam temperatur ruangan
24 jam di cooler bag dengan es batu atau ice pack
3 hari di lemari es
1-2 minggu di freezer pada lemari es satu pintu
3 bulan di freezer pada lemari es dua pintu

14
Pemberian
....ASI Perah
lanjutan

• ASI beku dapat dicairkan dengan cara


memindahkan dari freezer ke lemari es
(chiller)
• ASI dapat diberikan pada bayi dengan
cara merendam botol ASI dalam wadah
yang berisi air hangat. Tidak
diperbolehkan menghangatkan ASI
dengan cara dipanaskan diatas kompor
• ASI dapat diberikan menggunakan
cangkir

15
INGAT !!!
– Bila ASI tidak keluar hari pertama, bayi jangan diberi susu formula
Dari hari pertama kelahiran sampai 3 x 24 jam bayi masih bisa
bertahan tanpa asupan makanan/minuman
– ASI yang pertama keluar (kolostrum) tidak boleh dibuang karena
bukan susu basi
– Tidak benar kandungan gizi pada ASI sama dengan susu formula
– Tidak benar ASI diatas satu tahun tidak ada manfaatnya
– Tidak benar bila menyusui membuat gemuk atau sulit
menurunkan berat badan

16
ANJURAN PEMBERIAN ASI
0-6 bulan :
ASI eksklusif memenuhi 100% kebutuhan

6-12 bulan :
ASI memenuhi 60-70% kebutuhan, perlu makanan
pendamping ASI (MPASI) yang adekwat

>12 bulan :
ASI hanya memenuhi 30% kebutuhan, ASI tetap
diberikan untuk keuntungan lainnya
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai