Anda di halaman 1dari 3

PELAYANAN PASIEN UNTUK MENCEGAH

TRANSMISI
Logo No Dokumen
Pemda/Pemkot No Revisi
SOP
Tanggal Terbit
Halaman
UPTD ttd Nama Kepala
Puskesmas Puskesmas
… NIP
1.Pengertian Kegiatan pemisahan pasien yang infeksius sehingga transmisi dapat
dicegah namun pelayanan kesehatan kepada pasien tetap
dilangsungkan

2.Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan pelayanan pasien unutk


mencegah transmisi di puskesmas

3.Kebijakan Keputusan Kepala UPTD Puskesmas… Nomor..........tentang


Pelaksanaan PPI

4.Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 27 Tahun 2017 tentang Pedoman


Pencegahan dan pengendalian infeksi di Fasyankes
5.Alat APD
6.Prosedur 1. identifikasi pasien yang infeksius dan berpotensi
mentransmisikan penyebab infeksi
2. pisahkan dalam kamar tersendiri pasien dengan transmisi
kontak, transmisi droplet dan transmisi udar/airborne
3. atur jarak pasien dengan transmisi droplet minimal 1 meter
dengan orang lain
4. Buat alur pasien tersendiri untuk pasien dengan transmisi
udara/airborne
7.Bagan Alir
Identifikasi Atur jarak aman
pasien Pisahkan dalam
infeksius kamar tersendiri

8. Hal yang Jaga keselamatan dan kesehatan kerja


diperhatikan
9.Unit Terkait rawat jalan
rawat inap
IGD
VK
10. Dokumen rekam medis
Terkait
11. Rekaman No. Yang Isi Tanggal
Historis diubah Perubahan mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai