Anda di halaman 1dari 23

PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS AIR SUGIHAN JALUR 25
Alamat: Jl.Raya Desa Bandarjaya Kec. Air Sugihan Kab. Ogan Komering Ilir (30656)
Email: puskesmasairsugihanjalur25@gmail.com

Air Sugihan, 05 Januari 2023

Nomor : 448 / /PKM-ASG25/I/2023 Kepada


Lamp : - Yth Bpk/IbuPemegang Program
Hal : Undangan Di -
Air Sugihan

Dengan hormat,
Sehubungan dengan akan dilaksanakannya acara Rapat Pemegang Program, maka
dengan ini kami mengundang petugas ruangan untuk hadir pada :
Tanggal : 05 Januari 2023
Hari : Kamis
Pukul : 09.00 Wib s/d selesai
Tempat : Puskesmas Air Sugihan Jalur 25
Demikian undangan ini, atas kerjasamanya diucapkan terimakasih.

Mengetahui
Pimpinan Puskesmas Air Sugihan Jalur 25

Andi Gunawan,S.Kep
NIP: 197806022008011021
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS AIR SUGIHAN JALUR 25
Alamat:Jl.Raya Desa Bandarjaya Kec. Air Sugihan Kab. Ogan Komering Ilir (30656)
Email: puskesmasairsugihanjalur25@gmail.com

Notulen Judul rapat : Rapat Pemegang Program


Pertemuan Hari/Tanggal : Kamis, 05 Januari 2023
Pukul : 09.00 WIB s/d selesai
Tempat : Puskesams Air Sugihan Jalur 25
Pemimpin Rapat : Andi Gunawan,S.Kep
Peserta Rapat : Staf Puskesmas
Susunan Acara 1. Pembukaan
2. Pengarahan dari Pimpinan Puskesmas
3. Pemantauan Pimpinan puskesmas dan pj ukm melalui Paparan dari
masing-masing penaggunag jawab program mengenai capaian
indikator program desember 2022, permasalahan dan hambatan
program
4. Pembahasan PIS-PK
5. Pembinaan dari Pimpinan puskesmas dan pj ukm ke pemegang
program
6. Doa
7. Penutup
Materi/Pembahasan 1. Pembahasan mengenai capaian indicator program permasalahan dan
tindak lanjut UKM pada bulan Desember 2022 oleh masing-masing
penanggung jawab program.
Pelayanan kesehatan TB paru dan HIV belum tercapai yaitu masih
mencapai 81% dan 88,8%
Permasalahannya adalah:
a. Dikarenakan kurangnya kesadaran Masyarakat untuk
memeriksakan kesehatannya terutama tentang penyakit IMS dan
HIV ke puskesmas
b. Laporan SIHA untuk mendukung program IMS dan HIV tidak
terkumpul setiap bulan dari bidan desa dan dari data pasien ibu
hamil yang berkunjung ke puskesmas sedikit
c. Kurangnya kesadaran Masyarakat untuk memeriksakan
kesehatannya ke puskesmas karena penyakit TB paru adalah
penyakit menular
d. Kurangnya koordinasi antara petugas TB paru dengan bidan desa
untuk mencari pasien yang memiliki tanda dan gejala penyakit
TB Paru
Tanggapan dari koordinator UKM untuk melakukan penyuluhan ke
Masyarakat tentang penyakit IMS dan HIV dan berkoordinasi
dengan bidan desa agar tepat waktu mengumpulkan laporan SIHA
tentang penyakit IMS dan HIV
Tanggapan dari Pimpinan puskesmas untuk melakukan penyuluhan
ke Masyarakat tentang penyakit TB paru, dan petugas langsung
terjun ke lapangan Bersama bidan desa untuk melakukan deteksi dini
ke masyarakat
2. Permasasalahan PIS-PK yaitu untuk laporan PIS-PK tahun 2021-
2023 tidak ada dikarenakan petugas lama yang memegang program
PIS-PK sudah pindah, dan petugas baru berusaha menginput data
PIS-PK tapi username dan passwordnya sudah dicoba tidak online,
kami berusaha tanya ke dinas bagian PIS-PK di tanyakan ke provinsi
dan belum ada jawaban untuk beberapa minggu, karena tidak ada
lagi jawaban tidak ada penginputan
3. Membahas hasil SMD tahun 2022 yaitu program yang tidak tercapai
dibahas di tahun 2023 yaitu TB paru, IMS dan HIV
Diskusi/Tanya - (Sinta, Am.Keb) bertanya bagaimana dengan kegiatan program
Jawab sampai dengan bulan Desember, apakah pelaksanaannya sudah
dilaksanakan semua?
- Sebagian yang hadir menjawab kegiatan sudah dilaksanakan
walaupun seperti posyandu baik balita dan lansia semua tetap
dilaksanakan dengan jadwal yang sudah disepakati
Kesimpulan Dari rapat lintas program ini pelayanan TB paru, IMS dan HIV yang
masih belum tercapai target.
Rencana Tindak 1. Melakukan penyuluhan ke Masyarakat tentang penyakit IMS dan
Lanjut (RTL) HIV
2. Berkoordinasi dengan bidan desa agar tepat waktu mengumpulkan
laporan SIHA tentang penyakit IMS dan HIV
3. Melakukan penyuluhan ke Masyarakat tentang penyakit TB paru
4. Petugas langsung terjun ke lapangan Bersama bidan desa untuk
melakukan deteksi dini ke masyarakat

Air Sugihan, 05 Januari 2023


Penanggung Jawab UKM Notulen

Anggi Mala Aprilia ,Am.Keb


Restu Wahyuni Pohan,S.K.M.
NIP:199611172022032025

Mengetahui
Pimpinan Puskesmas Air Sugihan Jalur 25

Andi Gunawan, S.Kep.


NIP: 197806022008011021
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS AIR SUGIHAN JALUR 25
Alamat:Jl.Raya Desa Bandarjaya Kec. Air Sugihan Kab. Ogan Komering Ilir (30656)
Email: puskesmasairsugihanjalur25@gmail.com

DAFTAR HADIR
PERTEMUAN UKM

Hari/Tanggal
No Nama NIP GOL Tanda Tangan
1 1.
2 2.
3 3.
4 4.
5 5.
6 6.
7 7.
8 8
9 9.
10 10.
11 11.
12 12.
13 13.
14 14.
15 15.
16 16.
17 17.
18 18.
19 19.
20 20.
21 21.
22 22.
23 23.
24 24.
25 25.
26 26.
27 27.
28 28.
29 29.
30 30.

Air Sugihan, 05 Januari 2023


Pimpinan Puskesmas Air Sugihan Jalur
25

Andi Gunawan,S.Kep
NIP. 197806022008011021
RAPAT PROGRAM JANUARI 2023
PEMERINTAH KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS AIR SUGIHAN JALUR 25
Alamat:Jl.Raya Desa Bandarjaya Kec. Air Sugihan Kab. Ogan Komering Ilir (30656)
Email: puskesmasairsugihanjalur25@gmail.com

INDIKATOR CAPAIAN PROGRAM


PUSKESMAS AIR SUGIHAN JALUR 25

Desember 2022
ANALISA PLAN DO CHECK ACTION TINDAK
TARGET CAPAIAN
(PERENCANAAN) (PELAKSANAAN) (EVALUASI) (RTL) LANJUT
N 1 TAHUN BULANAN ANGKA PERSENT
INDIKATOR
o ANGKA % ANGKA % ASE %
TERCAPAI
/TIDAK
1 Persentase 236 100% 20 7,6% 236 100% Telah Meningkatkan Mmemberikan KIE Target bulan Meningkatkan Mengajukan
pelayanan dilakukan capaian program dan pda ibu hamil agar desember kerjasama kegiatan
kesehatan ibu kegiatan melakukan selalu memeriksakan tercapai lintas program pelayanan
hamil sesuai penyeliaan kunjungan ke kehamilannya dan lintas ANC baik di
standar POSKESDE POSKESDES mengingatkan agar sektor posyandu,
S mencapai POSKESDES didalam
target mengantarkan Gedung PNC
capaian tiap laporan tepat waktu dan
bulannya POSKESDES
2 Persentase 228 <22% 228 <100% 11 4,8% Dari hasil Melakukan konseling Telah dilakukan Tidak Melanjutkan Mengajukan
pelayanan 11/228X100 data stunting Gizi mengenai bahan konseling gizi dan ditemukan kegiatan kegiatan
kesehatan ibu % =4,8 2022 pada makanan yang baik gizi mengenai bahan balita stunting pemantauan pemantauan
hamil bulan untuk meningkatkan makanan yang baik pada bulan status gizi tumbuh
desember pertumbuhan bagi bagi balita yang desember balita dan kembang
ada 11 balita balita stunting dan berisiko stunting 2022 konseling balita di
telah balita yang berisiko persentase PMBA posyandu
ditangani stunting stunting mengajukan
dan sebesar,4.8% pemantauan
dilaporkan blm mencapai rujukan balita
ke Dinas target dan kunjungan
Kesehatan kesadaran
target tidak Bersama
tercapai 4,8 dengan
tidak kegiatan
mencapai PisPK
target
3 Cakupan K4 255 100% 21 8,3% 261 110,5% Telah Meningkatkan Mengaktifkan Target bulan Meningkatkan Mengajukan
dilakukan capaian laporan desember kerjasama kegiatan
KIE pada POSKESDES tercapai lintas program pelayanan
ibu hamil Pemberitahuan agar dan lintas ANC di
untuk selalu POSKESDES sektor posyandu dan
kontrol mengantarkan melakukan
kehamilanny laporan tepat waktu pelayanan
a minimal 6x ANC didalam
bulan Gedung serta
kehamilan PNC di
POSKESDES
4 Persentase 225 100% 19 8,3% 231 103% Telah Meningkatkan Telah melakukan dan Target bulan Melakukan Mengajukan
pelayanan dilakukan capaian melanjutkan desember kunjungan kegiatan
kesehatan ibu KIE tiap ibu pelayanan rumah ibu tercapai rumah ibu pendataan
hamil hamil bersalin bersalin PNC di
persalinan POSKESDES.
yang aman Mengajukan
di faskes kegiatan
kunjungan
rumah ibu
bersalin, nifas
dan neo natal
5 Cakupan 225 100% 19 8,3% 231 103% Telah Melakukan Mengaktifkan Target bulan Melakukan Mengajukan
persalinan dilakukan kunjungan ke laporan desember kunjungan ke kegiatan
fasker KIE bersalin POSKESDES POSKESDES. tercapai POSKESDES kunjungan
di faskes Pemberitahuan agar rumah ibu
sesuai POSKESDES bersalin dan
dengan mengantarkan pendataan di
standar laporan tepat waktu POSKESDES
pelayanan
minimal
6 Persentase 225 100% 19 8,3% 225 100% Pelayanan Melakukan Mengaktifkan Target bulan Melakukan Mengajukan
pelayanan ibu nifas, kunjungan ke laporan desember kunjungan ke kegiatan
nifas kunjungan POSKESDES POSKESDES. tercapai POSKESDES kunjungan
ulang post Pemberitahuan agar rumah ibu
partum POSKESDES bersalin dan
mengantarkan pendataan di
laporan tepat waktu POSKESDES
7 Cakupan - 100% - 100% - - Desember Melanjutkan Telat melakukan Target Tetap Membuat
pelayanan penimbanga kunjungan ke pelayanan sesuai tercapai melakukan rencana usulan
balita n telah posyandu sesuai standar pelayanan kegiatan
dilakukan standar kesehatan ke pemantauan
tercapau posyandu di kegiatan
77% wilayah pemantauan
puskesmas dan tumbuh
dan kembang
melakukan balita di
pelayanan posyandu,
balita di TK/PAUD
TK/PAUD dan
mengadakan
kelas balita
8 Cakupan 8 100% 4 7.8% 43 91% KIE ibu Mempertahankan Melaksanakan Target sampai Meningkatkan Mengajukan
penangan ibu hamil untuk keaktifan tenaga sosialisasi dengan bulan kunjungan ke kegiatan
hamil dengan selalu medis di BOM di wilayah desember POSKESDES kunjungan
komplikasi memeriksak POSKESDES kerja puskesmas Air tercapai wilayah kerja lapangan ibu
obstetric an Sugihan Jalur 25 puskesmas Air hamil kurang
kehamilan Sugihan Jalur energi kronik
dan 25
kelahiran di
faskes
9 Cakupan 33 100% 3 8,1% 35 106% Melaksanaka Akan melakukan Telah dilakukan Target Tetap Mengajukan
penanganan n kegiatan kegiatan kunjungan kunjungan sesuai tercapai melakukan kunjungan
komplikaso bayi baru seperti biasa seperti standar kunjungan bagi neonatal
neonatus lahir sesuai biasa sesuai standar rumah restu
standar neonatal di terunegrasi
wilayah kerja dengan
puskesmas Air keadaan
Sugihan Jalur PISPK
25
10 Persentase 220 100% 18 8,3% 219 98.6% Melaksanaka Melanjutkan kegiatan Telah melakukan Target bulan Melanjutkan Mengajukan
pelayanan n kegiatan kunjungan BBL / kunjungan rumah desember kunjungan kegiatan
kesehatan bayi baru Neonatus sesuai tercapai rumah dan sweeping KB,
neonatus lahir sesuai standar mengingatkan Mengajukan
standar melali WA pelayanan KB
untuk di posyandu
mempertahank balitan dan
an target penyulhan di
capaian KB Posbindu, dan
pengambilan
data di
POSKESDES
11 Cakupan 2641 75% 220 8,3% 1582 59,9% Melaksanaka Tetap melaksanakan Terus dilakukan Target bulan Melanjutkan Mengajukan
peserta KB n kunjungan kunjungan rumah KB kunjungan rumah Maret tercapai kunjungan kegiatan
aktif rumah KB DO, agar target pada pasien KB DO rumah dan sweeping KB,
DO dengan capaian KB tetap dan menghubungi mengingatkan Mengajukan
target 75& tercapai setiap bulan lewat WA untuk melalui WA pelayanan KB
tercapai mengingatkan untuk di posyandu
jadawal ber-KB mempertahank balitan dan
an target penyulhan di
capaian KB Posbindu, dan
pengambilan
data di
POSKESDES
12 Persentase 1066 100% 89 8,3% 1119 105% Telah Akan dilakukan Telah dilakukan Telah Target Mengajukan
pelayanan dilakukan pelayanan kesehatan pelayanan kesehatan dilakukan tercapai kegiatan
usia lanjut kegiatan di poli lansia. Akan di poli lansia. Telah pelayanan pelayanan
pelayanan dilakukakn posyandu dilakukakn posyandu kesehatan di lansia di
lansia di 8 lansia di kelurahan lansia di kelurahan poli lansia. posyandu
desa Srijaya dan Karya Srijaya dan Karya Telah lansia.
posyandu Baru Baru dilakukakn Mengajukan
serta posyandu kegiatan
pelayanan lansia di kunjungan
dalam kelurahan rumah detensi
Gedung Srijaya dan dini bagi
dengan Karya Baru lansia resti
target 100% yang
sampai terintegrasi
dengan dengan PISPK
bulan
Desember
2022.
Petugas
sudah
memperoleh
capaian
100% dan
target sudah
tercapai
13 Cakupan - 100% - 100% - 100% Pada tahun Tidak ditemukan Balita Gizi Buruk Mengajukan
balita gizi 2022 tidak kegiatan
buruk ada balita pendampingan
mendapatkan gizi buruk tumbuh
perawatan sehingga kembang
target balita gizi
tercapai buruk
100%
Mengajukan
kegiatan
kunjungan
Bersama
dengan
kegiatan
PISPK
14 Persentase 1688 100% - - - - Target tahun Melakukan kerjasama Sudah terlaksananya Akan Pemeriksaan Mengajukan
pelayanan 2022-20243 dengan lisntas sektor kegiatan pemeriksaan dilaksanakan kesehatan kegiatan
kesehatan sudah program: Gizi, Gigi, anak usian lagi kegiatan pada usia skrinning
pada usian tercapai Kes, Indra, Olahraga Pendidikan dasar pemeriksaan Pendidikan berupa
Pendidikan dikarenakan sesuai standar tahun anak usia dasar sesuai pemeriksaan
dasar sesuai ada 2022-2023 Pendidikan standar sudah indera,
standar dukungan dasar sesuai tercapai 100% pemantauan
rekan kerja, standar tahun tumbuh
jumlah 2022-2023 kembang anak
kunjungan sekolah dan
banyak dan kesehatan gigi
dukungan dan mulut,
dengan dana Mengajukan
BOK pemeriksaan
anak panti
15 Pengawasan - 65% 50 48% 50 48% Pada bulan Melaksanakan Pemantauan dan Target belum Melanjutkan Mengajukan
dan Desember kegiatan dan pemeriksaan tempat- tercapai kegiatan kegiatan
pembinaan 2022 pembinaan TFU tempat umum inspeksi
TTU pengawasan kesehatan
dan lingkungan di
pembinaan temoat dan
tempat- fasilitas umum
tempat umu
belum
tercapai dan
akan
melanjutkan
kegiatan di
tahun 2023
16 Persentase - 100% 0 0 0 kelompok Tidak Melaksanaka Melaksanakan Telah dilakukan Target Melanjutkan Mengajukan
kelompok tercapai n senam kegiatan sesuai kegiatan senam lansia bulanan kegiatan kegiatan
olahraga di pada standar di posyandu lansia tercapai pembinaan
wilayah kerja kelompok kesehatan
puskesmas masyarakat olahraga pada
terutama kelompok
lansia dan masyarakat,
pralansia di Mengajukan
posyandu kegiatan
lansia pelaksanaan
gerakan tes
kebugaran
pegawai,
Mengajukan
kegiatan
kesehatan
olahraga di
sekolah
17 Persentase 2648 80% 513 21% 513 21% Pada bulan Melaksanakan Pemeriksaan rumah Target Akan Mengajukan
rumah sehat Desember kunjungan rumah sehat di 513 Rumah bulanan melanjutkan kegiatan
2022 tangga telah tercapai kegiatan surveilens
kegiatan dilakukan rumah sehat rumah tangga
pengawasan
rumah sehat
telah
tercapai dan
akan
melanjutkan
kegiatan di
tahun 2023
18 Persentase - 68% 4268 58,1% 4269 58,1% Pada bulan Melaksanakan Pemeriksaan rumah Target belum Dilakukan Mengajukan
penyehatan Desember kegiatan kunjungan sehat di rumah2 tercapai pemeriksaan kegiatan
kualitas air 2022 rumah dan PH insteksi
kegiatan pengambilan sampel kesehatan
penyehatan air untuk sarana
kualitas air air minum dan
belumtercap sarana sanitasi
ai dan akan dasar
melanjutkan
kegiatan di
tahun 2023
19 Persentase - 60% 3266 70,9% 3266 70,9% Pada tahun Telah dilakukan Terdapat Target Memonitoring Mengajukan
kelurahan 2022 telah monev SBS di desa penambahan jamban bulanan pasca SBS kegiatan
Stop Buang dilakukan wilayah kerja dari JSSP ke JSP tercapai pemicuan pilar
Air Besar monitoring puskesmas air STBM
Sembarangan evluasi sugihan jalur 25
(SBS) Buang Air
Besar
Sembaranga
n di wilayah
kerja
puskesmas
Air Sugihan
Jalur 25
20 Persentase - 50% 16 50% 16 50% Pada bulan Melaksanakan Telah dilakukan Target Melanjutkan Mengajukan
tempat Desember kegiatan pengawasan kunjungan insdustri bulanan kegitan kegiatan
pengolahan 2022 dan pembinaan TPM rumah tanggan tercapai inspeksi
makanan yang kegiatan pangan kue kotak ibu kesehatan
memenuhi pengawasan UCI desa bandar jaya lingkungan
syarat pengolahan untuk saran
pangan telah tempat
tercapai dan pengolahan
akan pangan
melanjutkan
kegiatan di
tahun 2023
21 Persentase 44 100% 44 100% 44 44/44 x 100 Pada bulan Menjadwalkan 44 Melaksanakan Target sampai Melanjutkan Mengajukan
posyandu = 100% Desember perbulan posyandu posyandu sesuai bulan kegiatan kegiatan
aktif 2022 yang ada di kel dengan jadwal yang Desember imunisasoo di
kunjungan Srijaya dan karya ditentukan 2022 tercapai posyandu,
posyandu baru 100% sesuai pemnatauan
aktif 100% dengan target tumbah
bulanan tumbub
kembang di
posyandu
22 Terbentukany 0 - 0 - 0 Tidak - - - - - -
a Saka Bhakti Tercapai
Husada di
setiap
Kecamatan di
Kabupaten
Ogan
Komering Ilir
23 Persentase 1791 75% 160 8,3% 1791 75% Telah Akan melanjutkan Melakukan intervensi Akan Melanjutkan Evaluasi dan
rumah tangga rumah dilakukan intervensi pembinaan dan pembinaan meningkatkan kegiatan monitoring
ber PHBS tangga perhitungan PHBS RT tingkat rumah tangga pembinaan pembinaan kegiatan
rumah dan kunjungan pembinaan
tangga ber rumah
PHBS
dengan
capaian
71,29%
24 Persentase 39 100% 3 7,6% 4 10,2% Telah Akan dilakukan Telah dilakukan Target bulan Melakukan Mengajukan
kesehatan dilakukan screening TB paru screening terduga TB desember kerjasama kegiatan
orang dengan kegiatan dan akan dilakukan paru dan telah belum tercapai dengan penemuan
turbocolosis screening ketuk pintu kontak dilakukan kegiatan petugas isolasi kasus aktif
TB paru dan TB Paru dengan BTA ketuk pitu TB Paru untuk TB,
bekerjasama positif di kelurahan dengan BTA positif melengkapi investigasi
dengan yang akan dilakukan kelurahan. Telah data pasien kontak TB
klinik swasta kerjasama klinik dilakukan kerjasama ISPA/Terduga BTA,
/ swasta di wilayah dengan klinik swasta TB terutama pelacakan
POSKESDE kerja puskesmas Air di wilayah kerja NIK pasien kasus TB
S di wilker Sugihan Jalur 25 puskesmas Air mangkir,
puskesmas dalam penjaringan Sugihan Jalur 25 kunjungan
Air Sugihan atau screening pemantauan
jalur 25 terduga TB paru obat
sampai bulan
desember
2022
25 Persentase 275 100% 23 8,3% 244 88,8% Dari Hasil Akan dilakukan Telah dilakukan Target Bulan Melakukan Mengajukan
pelayanan Tidak Analisa pelayanan pelayanan desember kerjasama kegiatan
kesehatan tercapai Petugas HIV pemeriksaan HIV pemeriksaan HIV tidak tercapai dengan LSM deteksi dini
orang dengan sudah pada ibu hamil, pada ibu hamil, pada dan RT penemuan
resiko melakukan pasien TB, WPS, pasien TB paru dan setempat kasus HIV
terinfeksi HIV kegiatan LSL dan IMS pada pasien IMS di untuk
pelayanan sasaran wilayah kerja puskesmas Air melakukan
dan Puskesmas Air Sugihan Jalur 25 pemeriksaan
pemeriksaan Sugihan Jalur 25 MOBILE pada
HIV pada WPS di
orang wilayah kerja
dengan risiki Puskemas Air
HIV Sugihan Jalur
25
26 Cakupan 1 100% 1 100% 0 0% Pada Tahun Melakukan PE DBD Melakukan Melakukan Melanjutkan Mengajukan
penemuan dan 2022 tidak bila terjadi kasus himbauan/pengumum pemantauan kegiatan kegiatan
penanganan terdapat an untuk penemuan pemantauan
DBD per 100 kasus DBD melaksanakan PJB kasus baru jentik berkala
ribu penduduk di Wilayah dan PSN + Abatisasi positif DBD di rumah
Kerja secara aktif oleh tangga dan
Puskesmas masyarakat (dengan sekolah
Air Sugihan. gerakan bersih
Masih lingkungan)
dibawah
nilai
cakupan
kasus DBD
yaitu 1 orang
27 Cakupan 0 0 0 0 - - - - - - - -
desa/keluraha
n universal
chil
immunization
(UCI)

28 Presentase 5.516 70% 460 8,3% 0 0% Petugas Akan bekerjasama Telah dilakukan Target bulan Melanjutkan Mengajukan
pelayanan Tidak mbekerjasa dengan tim vaksin pelayanan desember kegiatan yang kegiatan
kesehatan tercapai ma dengan dan PisPK dan lintas pemeriksaan deteksi tidak tercapai telah di ksrining faktor
pada usia tim vaksin program untuk dini pdaa masyarakan tentukan risiko PTM,
produktif dan RT meningkatkan usia 15 dampai 59 skrining faktor
untuk capaian program tahun di kelurahan risiko PTM
meningkatka institusi dan
n target kunjungan
capaian rumah kasus
program usia PTM
produktif terintegrasi
dengan
kegiatan
PisPK
29 Cakupan 39 100% 3 7,6% 4 10,2% Petugas Meningkatkan Target meningkatkan Target belum Meningkatkan Mengajukan
penemuan dan sudah sharing dan pemeriksaan sputum tercapai pemeriksaan kegiatan
pengobatan melakukan kerjasama lintas kontak sendi penemuan
penderita penemuan program di bulan depan kasus aktif TB
TBC dan meningkatkan
pengobatan peningkatan uputu
TB paru dan
bekerjasama
dengan
klinik,
POSKESDE
S, di wilayah
kerja
Puskesmas
Air Sugihan
Jalur 25
30 Angka 39 100% 3 7,6% 4 10,2% Petugas Memperhatikan Telah dilakukan Target Mempertahan Mengajukan
success rate sudah pelacakan TB mankir pemantauan pada tercapai kan pelacakan kegiatan
pengobatan melakukan pengobatan pasien TB mangkir kunjungan
pasiesn TBC pengobatan TB pemantauan
TB paru minum obat
sesuai TB
standar
pengobatan
pasien
tuberculosis
31 Deteksi HIV - - - - - - - - - - - -
pada
kelompok
transgender,
waria dan
LSL
32 Angka bebas 1 100% 1 100% 0 0% Angka bebas Pemantauan tempat Telah dilakukan Target Melanjurkan Mengajukan
jentik DBD jentik di penampungan air di pemeriksaan jentik desember kegiatan, kegiatan
wilker rumah warga ditemukan jentik di tercapai memberikan pemantauan
puskesmas tempat-tempat penyuluhan jentik berkala
Air Sugihan penampungan air 3m plus, di rumah
Jalur 25 melakukan tangga dan
setalah himbauwan/pe sekolah
dilakukan ngumuman
jumantik untuk
dibeberapa melaksanakan
wilayah PJB dan PSN
didapatkan + abatisasi
hasil 0% secara aktif
oleh warga
masyarakat
(dengan
gerakan
bersih-bersih
lingkungan)
33 Cakupan 175 100% 14 7,9% 5 2,8% Tidak Akan tetap dilakukan Telah dilakukan Target tidak Akan tetap Mengajukan
pasien diare tercapai pengambilan data ke pengambilan data ke tercapai berkoordinasi kegiatan
yang bidan desa / bidan desa / dengan bidan kunjungan
ditangani <5th poskesdes poskesdes desa / rumah pasien
poskesdes dan diare
melakukan
kunjungan
rumah pasien
diare
34 Cakupan 219 100% 18 8,2% 44 20% Tidak Akan tetap dilakukan Telah dilakukan Target tidak Akan tetap Mengajukan
pasien diare tercapai tercapai pengambilan data ke pengambilan data ke tercapai berkoordinasi kegiatan
yang bidan desa / bidan desa / dengan bidan kunjungan
ditangani >5th poskesdes poskesdes desa / rumah pasien
poskesdes dan diare
melakukan
kunjungan
rumah pasien
diare
35 Cakupan 947 100% 79 100% 0 Telah Akan tetap Sudah dilakukan Target Akan tetap Mengajukan
balita Tidak dilakukan melakukan kunjungan kerumah tercapai melakukan kegiatan
pneumonia Tercapai pelayanan pengumpulan laporan balita pneumonia di care seeking pemantauan
yang ispa dari kelurahan guna pneumonia
ditangani pneumonia POSKESDES.UPK meningkatkan dan
di beberapa dan melakukan care pelayanan pengendalian
tempat seeking kesehatan kaus ispa
sasaran yaitu tentang kasus
POSKESDE pneumonia
S, kader,
pustu serta
didalam
Gedung
dengan
target 100%
sampai
dengan
bulan
desember
2022 petugas
sudah
memperoleh
capaian
100% dan
target
tercapai.
Petugas akan
melakukan
kegiatan
dibulan
januari
dengan
target
79/bulan
100%
36 Persentase 3271 100% 273 8,3% 3271 100% Mengatur Akan melakukan Melakukan skrining Target belum Untuk Mengajukan
penderita jadwal skrining PTM PTM terintegrasi tercapai meningkatkan kegiatan
hipertensi skrining terintegrasi. Tetap dengan lintas capaian skrining faktor
mendapat PTM melakukan intervensi program. berkoordinasi risiko PTM,
pelayanan terintegrasi PisPK dengan tim skrining faktor
kesehatan di RT PisPK, dan risiko PTM
sesuai standar tetap insitusi dan
meningkatkan kunjungan
kerjasama rumah kasus
lintas program PTM
terintegrasi
dengan pihak
PisPK
37 Persentase 3271 100% 273 8,3% 3271 100% Melakukan Melakukan skrining Melakukan skrining Target Tetap akan Mengajukan
diabetes skrining PTM terintegrasi baik PTM terintegrasi tercapai melakukan kegiatan
melitus (DM) PTM di didalam Gedung serta dengan lintas screening skrining faktor
mendapat dalam tetap melakukan PTM di risiko PTM di
pelayanan Gedung posbindu secara institusi institusi
sesuai standar periodik
38 Persentase 20 80% 2 10% 20 80% Telah Akan terus Terus dilakukan Target bulan Tetap Mengajukan
penderita Tercapai dilakukan melakukan deteksi kerjasama dengan desember melakukan kegiatan
orang dengan skrining dan dini masalah kader kesehatan jiwa tercapai kunjungan pelayanan dan
gangguan jiwa deteksi dini kesehatan jiwa di wilayah kerja rumah, pengobatan
(ODGJ) berat keswa dan dengan mengunjungi puskesmas dan menjalin keswa dalam
mendapat kunjungan rumah, mencari meningkatkan kerjasama gedung dan di
pelayanan rumah untuk informasi tentang kerjasama dengan dengan kader luar Gedung
kesehatan menjaring adanya ODGJ di ketua RT, berbagi kesehatan Mengajukan
sesuai standar ODGJ yang wilayah kerja informasi dengan jiwa, serta kegiatan
ada di puskesmas dengan kader kesehatan jiwa terus kunjungan
wilayah melibatkan kader tentang masyarakat melakukan rumah pasien
kerja kesehatan jiwa, yang mengalami kerjasama ODGJ
Puskesma pemuka masyarakat masalah kesehatan dengan Mengajukan
Air Sugihan seprti ketua RT, serta jiwa untuk pemuka skrining jiwa
Jalur 25 berintegrasi dengan mendapatkan data masyarakat anak sekolah
pemegang program masyarakat yang serta Mengajukan
lainnya seperti mengalami masalah berintegrasi penyediaan
program PisPK, kesehatan jiwa dengan obat jiwa
Perkesmas TB paru sehingga dapat pemegang Mengajukan
terdeteksi masyarakat program kegiatan
yang mengalami lainnya skrining jiwa
gangguan jiwa dan di posyanduu,
masalah-masalah panti asuhan
yang dialami dan
masyarakat

39 Persentase 0 - 0 - 0 - Telah Akan melakukan Telah menjadwalkan Target belum Akan Melakukan
sekolah yang dilakukan skrining perilaku skrining perilaku tercapai melakukan kegiatan
melaksanakan kegiatan merokok pada usia merokok dan kegiatan skrining
upaya UBM di 10-18 tahun promkes selanjutnya di perilaku
berhenti sekolah khususnya disekolah tahun merokok pada
merokok dengan berikutnya tahun
(UBM) persentase berikutnya
capaian
0,986
40 Persentase - - - - - - - - - - -
sekolah yang
melaksanakan
upaya
pencegahan
napza
41 Persentase 229 100% 19 82% 299 100% Petugas Akan melakukan Telah menjadwalkan Target Akan Melakukan
imunisasi Tercapai sudah skrining/deteksi dini skrining dan promkes tercapai melanjutkan kegiatan
dasar lengkap melakukan masalah napza serta upaya pencegahan kegiatan imunisasi baik
pelayanan melakukan napza ke sekolah- selanjutnya didalam
imunisasi penyuluhan sekolah diwilayah ditahun Gedung
dan target pencegahan namza kerja Puskesmas berikutnya puskesmas
tercapai disekolah ataupun
kegiatan-
kegiatan diluar
gedung
42 Penemuan 0 0% 0 0 0 - - - - - - -
kasus non-
polio AFP per
100.000 anak
<15th
43 Persentase - - - - - - - Melakukan Belum ada kejadian - Tetap Mengajukan
kelurahan pemantauan Kejadian KLB melakukan kegiatan
mengalami Luar Biasa (KLB) pemantauan pemantauan
KLB yang KLB
mengulangi
<24 jam
44 Persentase - - 6.123 - 6.123 - Masih belum Masih belum terdata Telah dilakukan Berkoordinasi Melakukan Mengusulkan
penduduk terdata yang yang belum kunjungan dengan pemantauan kepesertaan
yang memiliki belum mempunyai JKN kemasyarakat yang kelurahan kepesertaan penambahan
jaminan mempunyai belum menjadi untuk penambahan JKN atau
Kesehatan JKN peserta JKN kepesertaan JKN kartu KIS
JKN
45 Persentase 228 1005 24 100% 228 100% Telah Melakukan survey SKM tahun 2022 Sudah Mempertahan Telah
kepuasan Tercapai dilakukan kepuasan masyarakat akan dilaksanakan didapatkan kan unsur dilakukan
masyarakat (semua pengukuran di tahun 2002 dengan 2kali/tahunyaitu pada indeks IKM yang survey
pengnjung survey mempertahankan bulan Januari s/d juli kepuasan sudah baik dan kepuasan
puas dengan kepuasan kualitas pelayanan (Semester 1) dan masyarakat meningkatkan survey
pelayanan masyarakat Puskesmas Air bulan juli s/d (IKM) tahun kepuasan masyarakat
puskesmas dengan Suugihan Jalur 25 desember (Semester 2002 dengan masyarakan
Air Sugihan capaian 2) dan senantiasa hasil baik dan unsur IKM
Jalur 25) 100%. Hal memantau SKM diharapkan
inidapat setiap minggunya. dengan
menerapkan kepuasan yang
standar tinggi dari
pelayanan masyarakat
sesuai akan tetap
standar mempertahank
akreditasi an pelayanan
PPKM dan puskesmas Air
mempertaha Sugihan Jalur
nkan capaian 25 secara
yang ada maksimal
46 Jumlah - - 6.123 - 6.123 Masih ada Mendata ulang Melakukan pendataan Sudah ada Membuat Mengusulkan
peserta peserta yang masyarakat yang pada masyarakat data usulan masyarakat
JKN/KIS belum belum mempunyai yang belum masyarakat masyarakat yang belum
menjadi kartu kepesertaan mempunyai kartu yang belum yang belum mempunyai
peserta JKN JKN kepesertaan JKN mempunyai mempunyai kartu
kartu karti JKN kepersertaan
kepesertaan JKN
JKN
47 Persentase 40 40 40 - Melakukan Update Setiap bulan Target Melanjutkan Melakukan
tenaga STR seluruh pegawai dilakukan tercapai pemantauan kegiatan
kesehatan setiap bulan pemantauan map map pegawai
yang memiliki pegawai
surat izin
praktek (SIP)
48 Persentase 0 0% 0 0% 0 0% Telah Melanjutkan Setiap hari dilakukan Target Melanjutkan Memantau
antibiotik dilakukan pemantauan resep pemantauan resep Tercapai pemantauan pasien dengan
pada ISPA kegiatan disetiap ruang disetiap ruang resep disetiap keluhan ISPA
non program pelayanan di pelayanan di ruang Pneumonia
pneumonia ISPA puskesmas Sir puskesmas Air pelayanan di
dibeberapa Sugihan jalur 25 Suguhan Jalur 25 puskesmas Sir
tempat Sugihan jalur
sasaran 25
kegiatan
yaitu
POSKESDE
S, kader
pustu serta
didalam
Gedung
dengan
target 0%
sampai bulan
desember
2002 petugas
sudah
memperoleh
capaian 0%
dan tercapai
petugas
kembali
akan
melaksanaka
n kegiatan di
bulan januari
49 Persentase 0 0% 0 0% 0 0% Telah Memantau pemberian Dilakukan setiap hari Memantau DIlakukan Target
Antibiotik dilakukan obat antibiotik pada pemantauan resep pemberian setiap hari tercapai
pada diare non kegiatan diare non spesifik diare non spesifik obat antibiotik pemantauan
sprsifik program disetiap ruangan pada diiare resep diare
diare di puskesmas Air non spesifik non spesifik
beberapa Sugihan Jalur 25 disetiap
tempat ruangan
sasaran puskesmas Air
kegiatan Sugihan Jalur
yaitu 25
POSKESDE
S, kade,
pustu serta
didalam
Gedung
dengan
target 0%
sampai bulan
desember
2002
50 Persentase - <1% - <1% 0% - - - - - - -
injeksi pada
myalgia
51 Rerata item - <2,6% - <2,6% 2.69% - - - - - - -
obat
perlembar
resep

Mengetahui Penanggung Jawab UKM


Pimpinan Puskesmas Air Sugihan Jlr 25
Andi Gunawan,S.Kep Restu Wahyuni Pohan,S.K.M.
NIP: 197806022008011021 NIP:199611172022032025

Anda mungkin juga menyukai