Anda di halaman 1dari 10

MAKALAH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMATIKA

DI SUSUN OLEH:
A.JEZILA AFIANA
RAHEL ELA ARINDA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PROVINSI LAMPUNG


SMK NEGERI 1 GADINGREJO
2023
KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadiran Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan petunjuk-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas makalah dengan judul
“PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMATIKA”, yang mana makalah ini disusun
bertujuan untuk memenuhi tugas Mata Pelajaran Informatika. Penulis menyadari
bahwa masih banyak kekurangan dan keterbatasan dalam penyajian data dalam
makalah ini. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang
membangun dari sebuah pembaca demi kesempurnaan makalah ini. Semoga
makalah ini berguna dan dapat menambah pengetahuan pembaca. Demikian
makalah ini penulis susun, apabila ada kata-kata yang kurang berkenan dan
banyak dapat kekurangan, penulis ,mohon maaf yang sebesar-besarnya.
DAFTAR ISI

Kata pengantar ............................................................................................................... 1

Bab 1 Pendahuluan.............................................................................................................. 2

a. Latar Belakang................................................................................. 2
b. Rumusan Masalah........................................................................... 3
c. Tujuan dan Manfaat ....................................................................... 3

Bab 2 Pembahasan............................................................................................................... 4

Bab 3 Penutupan ............................................................................................................... 16

Daftar Pustaka ............................................................................................................... 17


BAB 1 PENDAHULUAN

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI

1.1 LATAR BELAKANG


Teknologi informasi adalah salah satu teknologi yang digunakan untuk mengolah data, termasuk
memproses, mendapatkan, menyusun,menyimpan, memanipulasi data dalam berbagai cara untuk
menghasilkan informasi yang berkualitas, yaitu informasi yang relavan, akurat dan tepat waktu, yang
digunakan untuk keperlan pribadi, bisnis, dan pemerintahan dan merupakan informasi yang
strategis untuk pengambilan keputusan. Teknologi ini menggunakan seperangkat komputer untuk
mengolah data, sistem jaringan untuk menghubungkan suatu komputer dengan komputer yang
lainnya sesuai dengan kebutuhan, dan teknologi telekomunikasi digunakan agar data dapat disebar
dan akses secara global. Peran yang dapat diberikan oleh aplikasi teknologi informasi ini adalah
mendapatkan informasi untuk kehidupan pribadi seperti informasi tentang kesehatan, hobi, reaksi,
dan rohani. Kemudian untuk profesi seperti sains, teknologi, perdagangan, beita bisnis, dan asosiasi
profesi. Sarana kerjasama antara pribadi atau kelompok yang satu dengan pribadi yang lainnya atau
kelompok yang lainnya tanpa mengenal batas jarak dan waktu, Negara, ras, kelas ekonomi, idiologi
atau faktor lainnya yang dapat menghambat bertukar pikiran yang sering disebut jejaring sosial.

Perkembangan teknologi informasi memacu suatu cara baru dalam kehidupan, dari kehidupan
dimulai sampai dengan berakhir, kehidupan seperti ini dikenal dengan elife, artinya kehidupan ini
sudah dipengaruhi oleh berbagai kebutuhan secara elektronik. Dan sekarang ini sedang semarak
dengan berbagai huruf yang dimulai dengan awalan e seperti e commerce, e-government, e-
education, e-library,e-journal,e-medicine, elaboraty, e biodiversitiy, dan yang lainnya lagi yang
menguntungkan penguna namun juga sering membawa dampak tidak menyenangkan. Sopan satun
berkomunikasi melalui teknologi seperti telepon selular (ponsel), dan pengguna teknologi internet
cenderung terabaikan dan tidak memperhatikan iptak. Penggunaan teknologi sering tidak
memperhatikan etika berkomunikasi tidak hanya itu saja dampak dari era globalisasi yang terjadi
saat ini begitu banyak vidio yang tidak semestinya mereka unduh kedalaminternet. Kemajuan
teknologi perlu perlindungan akan informasi jati diri kita agar tidak disalahgunakan untuk keperluan-
keperluan yang mengganggu.sering berkembang TI di masyarakat mun
1.1 PERUMUSAN MASALAH
Bagaimana perkembangan,pengaruh/dampak serta cara penanggulan teknologi informasi di era
Globalisasi ini…?

1.2 TUJUAN DAN MANFAAT


Mengetahui pengaruh perkembangan terknologi informasi serta dampak dan penanggulannya
di era Globalisasi ini
BAB 2 PEMBAHASAN
Teknologi informasi dilihat dari kata penyusunnya adalah teknologi informasi.Secara
mudahnya teknologi informasi adalah hasil rekayasa manusia terhadap proses penyampaian
infomasi dari bagian pengirim kepenerima sehingga pengiriman informasi tersebut akan lebih
cepat lebih luas sebarannya,dan lebih lama penyimpanannya.Agar lebih mudah memahaminya
mari kita lihat perkembangan dibidang teknologi informasi.Bahasa memungkinkan seorang
memahami informasi yang disampaikan oleh orang lain.Tetapi bahasa yang disampaikan dari
mulut kemulut hanya bertahan sebentar saja yaitu hanya pada saat sipengirim menyampaikan
informasi melalui ucapan itu saja.Setelah ucupan itu selesai maka informasi yang berada
ditangan dipenerima itu akan dilupakan dan tidak bisa disimpan lama.Selain itu jangkauan suara
juga terbatas.untuk jarak tertentu,meskipun masih terdengar informasi yang disampaikan lewat
bahasa suara akan terdekradasi bahkan hilang sama sekali setelah itu penyampaian informasi
berkembang melalui gambar.Dengan gambar jangkauan informasi bisa lebih jauh.Gambar ini
bisa dibawa-bawa dan disampaikan kepada orang lain selain itu informasi yang ada akan
bertahan lebih lama.Beberapa gambar peninggalan jaman purba masih ada sampai sekarang
sehingga manusia sekarang dapat mencoba dan memahami informasi yang ingin disampaikan
pembuatannya.Ditemukannya alfabet dan angka arabik memudahkan cara penyampaian
informasi yang lebih efisien dari cara sebelumnya suatu gambar yang mewakili suatu peristiwa
dibuat dengan kombinasi alfabet,atau dengan penulisan angka,seperti MCMXLIII diganti dengan
1943.Teknologi dengan alfabet ini memudahkan dalam penulisan informasi itu
kemudian,teknologi percetakan memungkinkan pengiriman informasi lebih cepat lagi.Teknologi
elektronik seperti radio,tv,komputer mengakibatkan informasi menjadi lebih cepat tersebar
diarea yang lebih luas dan lebih lama tersimpan.Evolusi Ekonomi Global Sampai dua ratus tahun
yang lalu ekonomi dunia bersifat agraris dimana salah satu ciri utamanya adalah tanah
merupakan faktor produksi yang paling dominan sesudah terjadi revolusi industri perancis dan
inggris,dengan ditemukannya mesin uap ekonomi global terjadi revolusi industri perancis dan
inggris,dengan ditemukannya mesin uap,ekonomi global berevolusi kearah ekonomi industri
dengan utamanya adalah modal sebagai faktor produksi yang paling penting.Menjelang abat
sekarang ini,cenderung manusia menduduki tempat sentral dalam proses produksi,karena
tahap ekonomi yang sedang kita masuki ini berdasar pada pengetahuan (knowledge based)dan
berfokus pada informasi (information focused).Dalam hal ini telekomunikasi dan informatika
memegang peranan sebagai teknologi kunci (enabler technology)penting dalam era globalisasi
saat ini.Kemajuan teknologi informasi dan telekomunikasi begitu pesat,sehingga
memungkinkan diterapkannya cara-cara baru yang lebih efisien untuk produksi,distribusi dan
konsumsi barang dan jasa.Proses inilah yang membawa manusia kedalam masyarakat atau
ekonomi informasi masyarakat baru ini juga sering disebut sebagai masyarakat pasca industri .

Kehadiran teknologi internet yang semakin cangih telah merubah gaya hidup manusia dan
tuntutan pada kopetensi manusia.kini kehidupan manusia semakin tergantung pada
komputer.Hal-hal berikut menggambarkan besarnya keterlibatan teknologi informasi dalam
kehidupan manusia.
Kehadiran teknologi internet yang semakin canggih telah merubah gaya hidup manusia dan
tuntutan pada kompetensi manusia. Kini kehidupan manusia semakin tergantung pada
komputer. Hal-hal berikut menggambarkan besarnya keterlibatan teknologi informasi dalam
kehidupan manusia.

1. Produk yang digerakan pada sistim komputer


Dimasa depan produk-produk kebutuhan hidup manusia sehari-hari akan menjadi
produk yang cerdas (smart product). Produk yang cerdas adalah produk yang memiliki
komponen inteligensi manusia. Produk yang demikian bisa membantu manusia untuk
melakukan hal terbaik bagi kehidupannya.

Berikut ini berbagai contoh produk yang cerdas.

a. Mobile yang cerdas (smart cas).


Mobil masa depan tidak bisa dihidupkan bila sopirnya mabuk. Bau alkohol yang
keluar dari mulut supir akan menutup kerja mesin mobil. Kalau mobil rusak,
sistim komputer akan memberi tahu bagian mana saja yang rusak. Layar
monitor dalam mobil memberi tahu daerah yang macet lalu lintasnya.
b. Kartu yang cerdas (smart card).
Berbagai kartu yang ada (ATM,SIM,KTP,Asuransi ,Kesehatan,dll) akan di
himpun dalam satu kartu saja.selain itu kartu bisa digunakan untuk fungsi
lain,misalnya untuk kunci mobil,kunci rumah,dll.
c. Rumah yang cerdas(smart house)
Rumah bisa di perintahkan untuk melaksanakan sendiri tugas-tugas seperti
menetukan suhu ruangan,menghidupkan mesin air bak mandi di saat pemilik
rumah dalam perjalanan menuju rumah,memberi makan buat kucing\
anjing,menghidupkan dan mematikan kompor,menutup pintu dan
garasi,mengecek persediaan makan di kulkas,dll.
d. Jalan yang cerdas (smart road)
Jalan yang bisa memberi tahu pengendara mobil kalau ada kecelakaan
didepan. Selain itu ia bisa mengingatkan bahaya kecelakaan jika jarak antar
mobil yang didepan dan dibelakang terlalu dekat.

2. Perancangan produk dikelola oleh komputer


Sistim komputer yang sudah menjadi net-worked intelligence akan memudahkan
kehidupan konsumen. Melalui internet pembeli dapat menghubungi berbagai perusahaan yang
menawarkan produk. Dimasa depan produk yang akan dibeli dirancang sendiri oleh konsumen.
Pembeli rumah bisa merancang sendiri bentuk rumahnya, jumlah kamar, susunan kamar, serta
aksesoris yang diperlukannya. Pembeli sepeda dapat merancang sendiri bentuk sepeda yang di
inginkannya berdasarkan pilihan kompnen yang tersedia salam komputer. Akan ada butik roti
(bakery boutique) yang menginginkan konsumen untuk membuat sendiri komposisi didalam
rotinya. Komputer yang dimiliki perusahaan pembuat produk telah memasukan komponen
produk seperti komponen kecil ndalam permainan lego. Berdasarkan pilihan yang tersedia
rancangan produk dapat dibentuk sendiri oleh pembelinya.

3. Proses kerja yang digerakan oleh komputer


Terjadinya fasilitas intranet dan internet memungkinkan orang bekerja darimana saja.
Orang bisa berhubungan dengan kantornya dari rumah, dari pesawat, dan dari kamar hotel.
Pekerjaan dapat dilakukan dari jarak jauh, Kantor menjadi maya (virtual). Bank tidak perlu lagi
mempunyai karyawan terlalu banyak karena transaksi dilayani secara elektroniik. Kini semakin
banyak bank maya (virtual bvank) . Kondisi yang demikian ini menyebabkan jumlah ruangan
kerja yang dibutuhkan semakin menciut dan penghematan biaya kantorpun dapat dilakukan.
Kini orang dapat berbelanja dari rumah melalui internet. Barang yang dikirim langsung ke
pembeli oleh produsen. Kini posisi para agen, distributor whosaler makin terancam. Penengah
(mediator) antara produsen dan konsumen makin tidak diperlukan, karena konsumen dapat
langsung berhubungan dengan produsen. Biro perjalanan semakin tersaingi oleh
internet,karena orang dapat memesan langsung tiket pesawat ,tiket kapal laut,tiket kereta
api,atau tiket bis pada perusahaan transportasi,pembayaran cukup di bayar dengan kartu
kredit,dan tiket bisa diambil di Bandar udara.

4. Komputer menjadi sarana komunikasi efektif.

Kehadiran bisnis internet telah merubah pola komunikasi.kiriman surat semakin berkurang
karena orang lebih banyak terkirim surat dengan e-mail.orang sekarang bisa dari dalam
kamarnya dengan siapa saja tanpa batas ruang dan waktu.Program internet relay chating
(IRC) yang tersedia dalam komputer bisa di akses dengan internet,dan sipemakai bisa
menghubungi siapa saja,apakah teman chating berasal dari kota yang sama,atau di kota lain
di seluruh dunia.interkin semakin mengurai penggunnaan mesin faksimili,karena dokumen
dapat di kirim dalam waktu yanga sangat cepat dengan e-mail dokumen dan dikirim pada
banyabanya bnyak obatBanyak orang diseluruh dunia. Penghematan yang sungguh luar
biasa, dari segi waktu biaya dan tenaga.

5. komputer sebagai pusat informasi


tersedianya website yang bisa di akses melalui internettelah membuat komputer sebagai
satu informasi. Komputer yang terhubungi oleh internet menjadi guru buat semua orang.
Hamper semua jenis informasi bisa dicari di internet kini pengguna komputer dapat
menambah pengetahuannya dalam berbagai bidang disiplin ilmu dengan mudah. Di
beberapa perguruan tinggi dalam negeri maupun luar negeri, sudah banyak dosen yang
menyimpan catatan kuliah, artikel jurnal dan bahan bacaan lainnya di dalam homepage
pribadi mereka.
BAB III PENUTUP

3.1. KESIMPULAN

Perkembangan teknologi informasi Indonesia sangat dipengaruhi oleh kemampuan sumber daya
manusia dalam memahami komponen teknologi informasi, seperti perangkat keras dan perangkat lunak
komputer komputer; sistem jaringan baik berupa LAN ataupun WAN dan sistem telekomunikasi yang
akan digunakan untuk mentransfer data. Kebutuhan akan tenaga yang berbasis teknologi informasi
masih terus meningkat; hal ini bisa dilihat dengan banyaknya jenis pekerjaan yang memerlukan
kemampuan di bidang teknologi informasi di berbagai bidang; juga jumlah SDM berkemampuan
dibidang teknologi informasi masih sedikit, jikia dibandingkan dengan penduduk Indonesia. Keberadaan
bisnis yang tersebar di banyak tempat dengan berbagai ragam perangkat keras dan lunak mulai
menyadari tentang betapa pentingnya untuk memperecayakan dukungan bagi keberhasilan pengolahan
data komputernya pada satu sumber yang dapat dipercaya.
DAFTAR PUSTAKA

Michael A. Mirabito – Barbara L. Moergenstern, The New Communication Technologies :

Communication in the Modern Age

Michael A. Mirabito – Barbara L. Moergenstern, The New Communication Technologies : technical

Foundation of Modern Communication.

https://www.g-excess.com/id/sejarah-perkembangan-teknologi-informasi-dankomunikasi.html

http://nardyberkomunikasi.wordpress.com/2010/01/15/peranan-teknologi-informasidan-komunikasi-
dalam-kehidupan-sehari-hari/

William LRiveres, Teknologi komunikas & masyarakat modern

Anda mungkin juga menyukai