Anda di halaman 1dari 1

FAKULTAS BISNIS & HUMANIORA – UNIVERSITAS TEKNOLOGI YOGYAKARTA

UJIAN TENGAH SEMESTER GENAP 2021/2022


PROGRAM STUDI: SASTRA INGGRIS PROGRAM SARJANA

Mata Kuliah : Aplikasi Automasi Perkantoran


Kelas : I, II
Hari, Tanggal : Selasa, 29 Maret 2022 (Pengumpulan)
Dosen : Akhmad Afnan, S.E., M.Acc.
Waktu : 5 Hari

Petunjuk Pengerjaan:
1. Berdoalah sebelum mengerjakan.
2. Jawablah soal di bawah ini dengan tepat dan lugas.
3. UTS dikerjakan dalam bentuk video yang menjelaskan secara lisan maksud soal dan langkah
pengerjaannya dengan durasi maksimal 15 menit. Video harus menampilkan screen word
dan wajah mahasiswa.
4. Simpan video dengan format NPM_NAMA_Prodi_KELAS dan upload ke YouTube atau
g.drive. Copy link dari video tersebut dan kumpulkan di E-Learning UTY.
NB: pastikan link dapat di akses dan video dapat diputar. (Sebelumnya bisa tes share link
kepada teman untuk memastikan)
5. Waktu pengumpulan jawaban maksimal Selasa, 29 Maret 2022, Jam 09:00.

SOAL UTS:
Berikan penjelasan maksud soal dan bagaimana cara menyelesaikannya. Aplikasikan semua instruksi
soal pada dokumen Holiday in Labuan Bajo
1. Set the line spacing to 1.4 lines for the entire document.
2. Change the orientation of only page 3 to Landscape.
3. At the end of the document, change the line spacing of the last paragraphs (“4 Chill in the café”
section) to exactly 14 pt.
4. Inspect the document and remove all headers, footers, and watermarks that are found. Do not
remove other information.
5. Capitalized all words and apply a text effect “Gradient Fill, Gray” in title. Set font size to 25pt.
6. Link the text “Gotravela Indonesia” in the rent car company section with
www.gotravelaindonesia.com so that consumer can contact us easier.
7. All tabbed text from “Route…….4-5Std” below the “rent car company” section, convert the
tabbed list into a table that has two columns and eleven rows. Make sure that each column
exactly fits its contents.
8. In the “How to get to Labuan Bajo?” section, split the list into two columns spacing of 0,5cm.
Make sure to activate the “line between”.
9. In the “4. Chill in the café” section, change format list to checklist bullet.
10. Based on your activity on number 7, modify the table style into List table 3 – Accent 6. After
that, insert one column in left, fill the new column with No and starting from 1 to 10.

Selamat Mengerjakan

Anda mungkin juga menyukai