Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KEPAHIANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS KELOBAK
Jl.Lintas Kepahiang – Curup (Komplek SPP Kelobak)
Desa Pelangkian - KEPAHIANG

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KELOBAK


NOMOR :

TENTANG

JENIS - JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM

KEPALA PUSKESMAS KELOBAK,

Menimbang : a. bahwa untuk menunjang diagnosis penyakit dan peningkatan pelayanan


klinis, maka perlu dilakukan pengembangan pelayanan klinis yaitu melalui
pemeriksaan laboratorium puskesmas;
b. bahwa untuk melaksanakan pemeriksaan laboratorium perlu ditentukan
jenis-jenis pemerikasaan laboratorium yang dapat dilaksanakan di
Puskesmas Kelobak;
c. bahwa untuk memenuhi kepentingan sebagaimana dimaksud pada huruf a
dan b, perlu ditetapkan dengan Keputusan Kepala Puskesmas Kelobak;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1967 Tentang Pembentukan Propinsi


Bengkulu;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 39 Tahun 2003 Tentang
Pembentukan Kabupaten Lebong, Kepahiang di Propinsi Bengkulu;
3. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2012
tentang Penyelenggaraan Laboratorium Pusat Kesehatan Masyarakat ;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indinesia Nomor 43 Tahun 2013
Tentang Cara Penyelenggaraan Laboratorium Klinik yang baik;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014
tentang Puskesmas;
7. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 46 Tahun 2015
Tentang Akreditasi Puskesmas, Klinik Pratama, Tempat Praktik Mandiri
Dokter, dan Praktik Mandiri Dokter Gigi;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS KELOBAK TENTANG JENIS -


JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM YANG TERSEDIA
DIPUSKESMAS KELOBAK
KESATU : Keputusan Kepala Puskesmas Tentang Jenis-jenis pemeriksaan laboratorium
yang tersedia di Puskesmas Kelobak.
KEDUA Dengan ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Tentang Jenis-jenis
pemeriksaan laboratorium yang tersedia seperti yang mana terlampir dan tidak
terpisahkan dari keputusan ini.
KETIGA : Segala biaya akibat yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya keputusan ini dibebankan
pada Dana Operasional Puskesmas Kelobak
KEEMPAT Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan denganketentuan apabila dikemudian
hari terdapat kekeliruan dalampenetapan ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya

Ditetapkan di Kepahiang
Pada Tanggal
KEPALA PUSKESMAS KELOBAK

dr.BURHAN HADI
NIP. 19870809 201407 1 001

Lampiran I : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TALANG TINGGI


NOMOR :
TANGGAL :
TENTANG :

JENIS - JENIS PEMERIKSAAN LABORATORIUM DIPUSKESMAS TALANG


TINGGI

1. Hematologi
 Hemoglobin (HB)
2. Kimia
 Gulah Darah (BSS,BSN,BSPP)
 Asam Urat
 Cholesterol Total
3. Mikrobiologi / Parasitologi
 Bakteri Tahan Asam (BTA)
 Malaria
4. Imunologi
 GolonganDarah
 Widal
 HBSAg
 HIV
5. Urinalisa
 PH Urine
 Protein Urine
 Reduksi Urine
 Hcg Urine

Ditetapkan di Talang Tinggi


pada tanggal 3 Januari 2023

KEPALA UPT
PUSKESMAS TALANG TINGGI,

WERI ASTOMO, S.Kep


NIP.19870904 201101 1 003

Anda mungkin juga menyukai