Anda di halaman 1dari 4

Adinda Putri Utami

202010101048
Fakultas Kedokteran
KKN 072 Desa Sumbersalam, Kecamatan Tenggarang
LOGBOOK INDIVIDU
Desa Sumber Salam, Kecamatan Tenggarang, Kabupaten Bondowoso
No Hari/Tanggal Waktu Kegiatan Kontribusi Keterangan
Kelompok
Pengisian botol plastik bekas Terlibat dalam proses Sampah plastik yang kami cari digunakan untuk
yang telah dicat dengan sampah pengisian sampah mengisi botol plastik bekas yang akan digunakan
09.00 – 12.00
plastik plastik ke dalam botol sebagai bahan yang akan dirakit menjadi tempat
plastik bekas sampah. Proses pencarian sampah plastik dilakukan di
Mencari sampah plastik dan Ikut mencari sampah berbagai tempat pembuangan sampah di sekitar desa.
Senin, 17 Juli
1. merakit botol plastik bekas plastik dan terlibat Setelah dirasa botol plastik bekas tersebut telah cukup
2023
yang telah diisi sampah plastik dalam perakitan terisi sampah plastik, selanjutnya botol-botol plastik
14.00 – 16.30 menjadi tempat sampah botol bekas yang tersebut dirakit dengan menggunakan kawat untuk
sudah diisi dengan membentuk tempat sampah berbentuk lingkaran, dan
sampah plastik di bagian bawahnya diberi alas triplek.
menggunakan kawat.
Melanjutkan perakitan botol Ikut membantu
plastik bekas dan pemasangan melanjutkan proses
triplek pada bagian bawah perakitan botol
19.30 – 22.00 tempat sampah plastik bekas dan
memasang triplek di
bagian bawah tempat
sampah.
2. Selasa, 18 Juli 08.00 – 11.00 Membersihkan mushola depan Ikut bekerja sama Di hari selasa ini, kegiatan kami terfokus dalam kerja
2023 posko dalam membersihkan bakti anggota membersihkan mushola dan membantu
mushola dengan mengajar di madrasah diniyah. Selain itu kami juga
melakukan tugas tidak lupa ikut memeriahkan acara rutinan desa “
menyapu dan Gobak Sodor”. Kegiatan membersihkan mushola
mengepel lantai, serta dilakukan seminggu sekali, untuk kegiatan mengajar
membersihkan kami lakukan dalam siang hingga sore hari .
karpet-karpet yang Sementara permainan tradisional "Gobak Sodor"
kotor. hanya diadakan ketika ada perlombaan antara dua
13.30 – 16.30 Melakukan kegiatan mengajar Mendampingi desa.
di Madrasah Diniyah Ibrahimy ustadzah dalam
yang berlokasi di Dusun mengajar Imla’
Sumber Salam Selatan.
20.00 – 22.00 Menyaksikan Lomba Gobak Ikut memeriahkan
Sodor yang ada di masyarakat acara desa rutinan
sekitar posko yaitu permainan
tradisional gobak
sodor dan
memberikan
semangat serta
dukungan.
3 Rabu, 19 Juli 15.00 - 16.00 Kunjungan dari DPL (Dosen Ikut menyampaikan Agenda pada hari Rabu ini dilakukan kegiatan
2023 Pembimbing Lapangan) setiap perkembangan pendampingan mingguan bersama DPL membahas
minggu sekali. program kerja selama terkait perkembangan program kerja yang telah
periode satu minggu. dicapai dan juga konsultasi terkait program kerja
16.00 – 19.00 Mengikuti perayaan peringatan Ikut memenuhi kedepannya. Selain itu pada hari ini juga dipenuhi
1 Muharram di Madrasah undangan acara dengan adanya perayaan peringatan 1 Muharram di
Diniyah Ibrahimy. perayaan 1 Muharram Desa Sumber Salam baik di mushola warga setempat
di Madrasah Diniyah atau di lembaga seperti Madrasah Diniyah Ibrahimy
Ibrahimy yang yang kebanyakan bersi pelantunan sholawat dan doa-
melibatkan kegiatan doa bersama serta makan bersama yang dihadiri juga
makan bersama dan oleh seluruh tokoh masyarakat Desa Sumber Salam.
berdoa bersama.
20.00 – 21.30 Mengikuti perayaan peringatan Ikut berpartisipasi
1 Muharram di mushola yang dalam acara perayaan
berada di depan posko. 1 Muharram di
mushola yang terletak
di depan posko, yang
melibatkan kegiatan
membaca Sholawat
Nariyah dan makan
bersama.
4 Kamis, 20 Juli 08.00 – 13.00 Finishing perakitan dan Ikut dalam merakit Perakitan telah difinishing menjadi tempat sampah
2023 pengaplikasian tempat sampah tempat sampah yang telah selesai dirakit, lalu diaplikasikan sebagai
tempat sampah untuk posko.
5. Jumat, 21 Juli 08.00 – 11.00 Bertemu dan berdiskusi Turut serta dalam Bertemu dan berdiskusi bersama guru-guru dari SDN
2023 bersama guru dari SDN 1 diskusi dan Sumber Salam 1 mengenai Program Kerja Tempat
Sumber Salam. menyampaikan Sampah. Pihak SDN Sumber Salam 1 menyambut dan
program kerja menerima adanya program kerja kami dengan senang
mengenai pemanfaatn hati dan bersedia turut bekerja sama dalam program
sampah plastik kerja kami karena dinilai program kami sejalan
menjadi tempat dengan Visi Misi Bapak Kepala Sekolah yang akan
sampah kepada guru menjadikan SDN Sumber Salam 1 sebagai sekolah
dan staf pengajar di cinta lingkungan. Selanjutnya, agenda berikutnya
SDN 1 Sumber adalah menyiapkan materi sosialisasi dan edukasi
Salam. untuk adik-adik pada hari berikutnya.
6. Sabtu, 22 Juli 07.00 – 09.00 Pelaksanaan pemberian Ikut berpartisipasi • Proses edukasi dan pengajaran tentang
2023 edukasi dan sosialisasi tentang aktif dalam pembuatan tempat sampah dari botol bekas
macam- macam sampah membantu persiapan dilakukan dengan memberikan pengarahan
plastik, bahaya sampah plastik, penyampaian materi kepada siswa-siswi melalui contoh atau
dan cara pemanfaatan sampah edukasi dan langkah-langkah pembuatannya.
plastik. sosialisasi serta
mengkondisikan
proses edukasi agar
berjalan kondusif.
09.05 – 11.30 Menghias botol plastik bekas Ikut berpartisipasi
dengan menggunakan cat dalam mendampingi • Pada proses menghias botol ini dibagi perkelas
warna merah dan biru. dan mengkondisikan dimana setiap kelas didampingi oleh satu
siswa-siswi kelas 1 – anggota KKN 72 Sumbersalam, sedangkan
6 dalam kegiatan anggota yang tidak bertugas mendampingi
pengecatan botol adik- adik siswa bertugas menyiapkan
plastik. peralatan cat, alas dan bertugas
mendokumentasikan jalannya kegiatan.
7. Minggu, 23 08.00 – 11.00 Diskusi dan evaluasi kelompok Ikut berpartisipasi Berpartisipasi dalam diskusi mengenai program kerja
Juli 2023 mengenai perkembangan dan aktif dalam diskusi dan tugas-tugas untuk minggu mendatang, serta
tugas-tugas untuk minggu tentang program melakukan evaluasi terhadap kegiatan yang telah
depan. kerja yang akan dilakukan pada minggu sebelumnya.
dilaksanakan.

Bondowoso, 23 Juli 2023

Adinda Putri Utami

Anda mungkin juga menyukai