Anda di halaman 1dari 2

Review Jurnal Analisis Logam Berat

Judul Analisis Kandungan Logam Berat Timbal (Pb) Dan


Kadmium ( Cd) Pada Kerang Hijau (Perna Viridis L.) Yang
Beredar Di Pasar Badung
Jurnal Jurnal Edukasi Matematika dan Sains
Volume & Halaman Vol. VIII, Hal. 161-169
Tahun 2019
Penulis A.A.Istri Mirah Dharmadewia, dan I Gusti Agung Gede
Wiadnyana
Reviewer  Rianita Agustiana ()
 Tiara Mulya Lestari (2013353091)
 Rofixri Setiawan (2013353082)
Tanggal 07 November 2024

Tujuan Penelitian Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui
kandungan logam berat timbal (Pb) dan Kadmium (Cd) pada
kerang hijau yang beredar dipasar badung.
Subjek Penelitian
Metode Penelitian Metode pengambilan sampel dilakukan dengan cara sampling
purposif yang dikenal juga sebagai sampling pertimbangan,
dimana sampel ditentukan atas dasar pertimbangan bahwa
sampel yang diambil dapat mewakili populasi.
Definisi Operasional Variabel dependen dalam penelitian ini adalah kandungan
Variabel Dependen logam berat timbal (Pb) dan kadmium (Cd) pada kerang hijau
(Perna viridis L.)
Cara & Alat Mengukur Cara dan alat yang digunakan untuk mengukur variabel
Variabel Dependen dependen yaitu :

Definisi Operasional Variabel Independen dalam penelitian ini adalah kerang hijau
Variabel Independen (Perna viridis L.) yang beredar di Pasar Badung.
 Semakin tinggi kadar logam berat di suatu perairan
maka semakin tinggi pula kadar logam berat yang
terakumulasi dalam tubuh hewan air yang hidup di
dalamnya. Apabila dikonsumsi, keracunan logam berat
dapat membahayakan kesehatan paruparu, tulang, hati,
kelenjar reproduksi, dan ginjal (Wibisono, 2005).
Langkah-langkah Langkah-langkah yang digunakan dalam proses penelitian ini
adalah :
 Pengambilan sampel: Pengumpulan kerang hijau dari
Pasar Badung, Bali.
 Persiapan Sampel: Membuka kerang hijau,
mengekstraksi daging, dan menggilingnya menjadi
bubuk halus.
 Analisis: Melakukan pencernaan basah dan
menggunakan spektrofotometri penyerapan atom
spektrofotometri (AAS) untuk mengukur kadar timbal
(Pb) dan kadmium (Cd) dalam sampel.
 Analisis Data: Analisis deskriptif dari nilai yang diukur
menggunakan tabel dan gambar.
Hasil Penelitian Secara keseluruhan, dari data hasil jurnal ini diketahui bahwa
kadar kandungan logam berat timbal (Pb) kerang yang diambil
di Pasar Badung yaitu sebesar 28,879 mg/kg sedangkan
kandungan logam berat cadmium (Cd) y sebesar 3,15 mg/kg.
Hasil analisis kandungan logam berat timbal (Pb) dan cadmium
(Cd) pada kerang hijau (Perna viridis L.) yang dijual di Pasar
Badung menunjukan bahwa kerang hijau mengandung logam
berat yang telah melewati ambang batas yang telah ditetapkan
oleh Balai Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM).
Kekuatan Penelitian Kekuatan penelitian ini adalah
Kelemahan Penelitian Kelemahan penelitian ini adalah tidak menyebutkan metode
khusus yang digunakan untuk analisis kandungan timbal (Pb)
dan kadmium (Cd) dalam kerang hijau, tidak membahas
potensi sumber kontaminasi atau faktor-faktor yang mungkin
berkontribusi terhadap tingginya tingkat timbal dan kadmium
dalam kerang hijau, dan tidak membandingkan hasil dengan
standar peraturan atau pedoman untuk kontaminasi logam berat
pada makanan laut.

Anda mungkin juga menyukai