Anda di halaman 1dari 3

Menjadi muslim yang memenuhi janji, mensyukuri nikmat, memelihara lisan, menutup aib

orang lain

A.Pengertian menjadi muslim yang memenuhi janji


Seseorang yang mengikrarkan janji wajib memenuhi janjinya. Memenuhi janji berarti janji
yang telah diikrarkan itu diwujudkan dan dipenuhi. Memenuhi janji dalam bahasa Arab disebut
al-wafa' (‫)الوفاء‬. Kata ‫ الوفاء‬ini diartikan dengan 'penyempurnaan'.

B. Ciri ciri muslim yang memenuhi janji


Ciri ciri orang yang menepati janji adalah orangnya jujur, baik hati, dan suka menolong itu
adalah ciri ciri orang yang menepati janjinya.
Ciri-ciri lain yang dimiliki orang yang amanah adalah menepati janji. Dengan menepati
janji, dapat dimaknai bahwa orang tersebut memenuhi kepercayaan yang diberikan oleh
seseorang pada dirinya. Terlepas bahwa janji tersebut datang dari dirinya sendiri atau orang
lain.

C. Faedah menjadi muslim yang memenuhi janji


Manfaat ini ada di berupa hubungan sosial yang baik dan Harmonis, memperbesar
kepercayaan kepada orang lain, yang akan meluaskan pahala kebaikan Untuk Sesama
Manusia. Menepati janji dapat menjadi penyebab dihapusnya dosa kita dan memasukkan kita
ke surga (QS al- Baqarah: 40).

D. Akibat menjadi muslim yang mengingkari janji


Sebaliknya, kebohongan dan ingkar janji membuat hidup sengsara di dunia dan akhirat.
Islam melarang berkata dusta dan ingkar janji. Ingatlah, Allah Swt. akan membalas semua amal
baik dan amal buruk di akhirat kelak dengan seadil-adilnya.

E. Contoh muslim yang memenuhi janji


-Menepati janji untuk membelikan adik es krim.
-Menepati janji untuk mengantar kakak belanja.
-Menepati janji untuk membantu orang tua mencuci piring.
-Berusaha menepati janji untuk tidak berbohong.

******************************************
A. Pengertian
Nikmat syukur bisa diartikan bahwa seseorang yang mampu bersyukur sebenarnya telah
memperoleh karunia Tuhan. Karena kita tidak dapat melakukan kebajikan kecuali kalau kita
berkehendak melakukannya dan direstui oleh Tuhan,”

B. Ciri-ciri
1.Anti Mengeluh. Ciri-ciri orang bersyukur yang pertama ialah tak akan pernah menilai buruk hal
apa pun.
2. Tidak Boros.
3. Tidak Malu.
4. Tidak Pelit.
6. Gemar Berterima Kasih.
7. Pandangan Hidup yang Positif.
C. Manfaat
1.Hidup kita akan menjadi lebih berkah. Kamu mungkin tidak percaya, namun saat kita sering
bersyukur, hidup kita terasa jauh lebih berkah. ...
2. Terbebas dari penyakit hati. ...
3.Membuat kita semakin dekat dengan Tuhan. ...
4. Terhindar dari penyakit fisik. ...
5.Tuhan menambahkan kenikmatan di hidupnya.

D. Akibat tidak mensyukuri nikmat


Mendapatkan adzab dari Allah SWT
Hukuman bagi orang yang tidak pandai beryukur telah tercantum dalam Al Quran yaitu
mendapatkan adzab yang sangat pedih dari Allah karena Allah tidak menyukai orang yang
kufur, bahkan melarang umat muslim menjadi bagian dari orang-orang yang kufur.

E. Contoh
1.Mengucap Syukur dan Menjaga Lisan dengan Senantiasa Berkata Baik. ...
2.Menyadari Bahwa Nikmat yang Diberikan Allah SWT Tidak Berhingga. ...
3.Tidak Mendustakan Kenikmatan yang Allah Berikan. ...
4.Ikhlas Menerima Kesenangan dan Kesedihan. ...
5.Berbagi Rezeki, Ilmu, Kebahagiaan, dan Kebaikan.

******************************************
A. Pengertian
Ibnu Hajar al-Asqalani rahimahullah mengatakan: memelihara lisan adalah menahan diri dari
ucapan yang tidak diperbolehkan secara syara', yang tidak dibutuhkan oleh pembicara.
B. Ciri-ciri
1.Kurangi berkata negatif ke diri sendiri. ...
2. Selalu berpikir sebelum berkata-kata. ...
3.Posisikan diri seperti sedang berbicara kepada orang lain. ...
4. Lebih fokus lagi dalam menunjukkan kepedulian pada diri. ...
5.Menggunakan persepsi berbicara ke diri sendiri yang positif.
C. Manfaat
“ Menjaga lisan merupakan jaminan bagi hamba untuk masuk surga. Nabi shallallahu 'alaihi
wa sallam bersabda : “ Barangsiapa yang menjamin untukku sesuatu yang berada di antara
jenggotnya (mulut) dan di antara kedua kakinya (kemaluan), maka aku akan menjamin baginya
surga.”
D. Adzab
(QS. Fushshilat [41]: 22)." Hukuman untuk manusia yang tidak menjaga lisannya juga sudah
dituliskan. "Sesungguhnya seorang hamba mengucapkan kalimat tanpa dipikirkan terlebih
dahulu, dan karenanya dia terjatuh ke dalam neraka sejauh antara timur dan barat."
E. Contoh
Bertutur kata santun.
Hindari untuk berkomentar tentang segalahal, Berpikirdahulusebelumberbicara
******************************************
A. Pengertian
Arti dari istilah menutup aib bagi orang islam ialah seandainya dosa itu dapat mengeluarkan
bau busuk dan kita dapat mencium bau busuk tersebut, mungkin saja kita ini lebih busuk
baunya dibandingkan orang yang tampak aibnya itu.
B. Manfaat
Imam an-Nawawi menjelaskan, balasan tersebut sejenis dengan perbuatan, yakni Allah
SWT menutup aibnya bisa jadi dengan menghapus dosanya sehingga ia tidak ditanya atau
Allah SWT bertanya kepadanya tentang dosanya tanpa memperlihatkan dosa kepada orang
lain, lalu memaafkannya.
C. Adzab
Ganjaran yang akan didapat dari mereka yang suka mengumbar aib orang lain ataupun diri
sendiri, yaitu tidak akan diampuni oleh Allah SWT. Selain itu, mereka juga akan mendapatkan
balasan di neraka.
D. Contoh
Menutupi kekurangan ekonomi teman dengan membatu membayar tabugan sekolah. Tidak
menceritkan kepada orang lain kalau teman lupa mengerjakan shalat. Tidak mengadu kepada
guru pada saat teman lupa membaca buku catatan.
**************************""*"*************

🤗🤗🤗🤗🤗🏫🏫🏫🏫🏫🤗🤗🤗🏫🤗🏫
THANKS

Anda mungkin juga menyukai