Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN

KEGIATAN PROGRAM
KOLABORASI DILUARSEKOLAH

YAYASAN HAJI ABDUL WAHHAB PANUNGGALAN (YAHHAB)


SMKS AL WAHHAB KRADENAN
Jl. Raya Kuwu – Sragen Km. 17 Bago Kradenan Kode Pos 58182
E-mail : smkalwahhabbagokradenan@gmail.com
KATA PENGANTAR

Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah,
penyusunan laporan ini merupakan salah satu upaya mengimplementasikan segala sesuatunya
tentang kegiatan kolaborasi dengan sekolah lain diluar lingkungan SMKSS Al Wahhab
Kradenan

Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada seluruh warga sekolah yang
telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk melaksanakan program dan memberi saran dalam
penyusunan laporan ini. Semoga Allah SWT senantiasa memberikan petunjuk terhadap segala
upaya yang kita lakukan demi untuk peningkatan keterampilan kreatif dan inovatif siswa yang
telah dilaksanakan di SMKSS Al Wahhab Kradenan.

Wakasek Kesiswaan

Besus Budwi A, SE
A. PENGERTIAN KOLABORASI
Kolaborasi adalah suatu bentuk interaksi, diskusi, kompromi, kerjasama yang
berhubungan dengan individu, kelompok atau beberapa pihak lainnya, baik yang terlibat
secara langsung maupun tidak langsung.
Kolaborasi yang dilakukan tujuannya untuk dapat bekerja sama antar individu
dengan individu lainnya atau kelompok dengan kelompok lainnya.

B. JENIS KEGIATAN RUTIN YANG DILAKUKAN DENGAN SEKOLAH LAIN


SMKS Al Wahhab Kradenan merupakan sekolah dengan Penguatan Pendidikan Karakter

(PPK). Dengan kegiatan yang berkaitan dengan PPK itulah siswa selalu aktif membuat kegiatan

dengan Masyarakat Sekitar. salah satunya adalah mengikuti kegiatan Karnaval dalam rangka

memperingati HUT RI , yang merukapan kegiatan kolaborasi anatara Pemerintah Desa dan

Sekolah yang melibatkan semua siswa dan guru SMKS Al Wahhab Kradenan.

C. JENIS KEGIATAN RUTIN YANG DILAKUKAN OLEH LEMBAGA NON


SEKOLAH
Adapun kegiatan yang dilakukan secara rutin oleh lembaga non sekolah yang
melibatkan siswa SMKS Al Wahhab Kradenan adalah karnaval dan kegiatan-kegiatan
lainnya.
D. DOKUMENTASI KEGIATAN

Foto kegiatan karnaval HUT RI

Anda mungkin juga menyukai