Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN KEGIATAN KOLABORASI

DILUAR SEKOLAH

SEKOLAH DASAR NEGERI 21 MERBAU

KECAMATAN PALOH

TAHUN PELAJARAN 2021-2022


KATA PENGANTAR

Puji dan kami panjatkan kehadiran Allah SWT atas limpahan rahmat dan
hidauyah,penyusunan laporan ini merupakan salah satu upaya mengimplementasikan segala
sesuatunya tentang kegiatan kolaborasi dengan sekolah lain diluar lingkungan SDN 21 Merbau .

Kami mengucapkan terima kasih dan penghargaan kepada seluruh warga sekolah yang
telah meluangkan waktu dan tenaganya untuk melaksanakan program dan memberi saran dalam
penyusunan ini.Semoga Allah SWT senantiasa memberikan petunjuk terhadap segala upaya yang
kita lakukan demi untuk peningkatan Keterampilan kreatif dan inovatif siswa yang telah di
laksanakan sekolah.

Merbau, 27 Februari 2022


Kepala sekolah

E D I,S.Pd
NIP:197007101993121001
A. PENGERTIAN KOLABORASI

Kolaborasi adalah suatu bentuk interaksi,diskusi,komromi,Kerjasama yang


berhubungan dengan individu,kelompok atau beberapa pihak lainnya,baik terlibat secara
langsung mauapun tidak langsung.
Kolaborasi yang dilakukan tujuannnya untuk dapat bekerja sama antar individu
dengan individu lainnya atau kelompok dengan kelompok lainnya.

B. JENIS KEGIATAN RUTIN YANG DILAKUKAN DENGAN SEKOLAH

Sekolah Dasar Negeri 21 Merbau merupakan sekolah berada antar sekolah lain
baik sekolah dasar, sekolah menengah pertma dan sekolah lanjutan (SMA). Sekolah ini
100% beragama Islam .Dengan kagiatan yang berkaitan denga kegiatan dimasyarakat
terutama kegiatan keagamaan selalu aktif,baik dengan melibatkan kepala sekolah,guru
maupun siswa.

C. JENIS KEGIATAN RUTIN YANG DILAKUKAN OLEH LEMBAGA NON SEKOLAH.

Adapun kegiatan yang dilakukan oleh Lembaga non sekolah yang melibatkan
kepala sekolah,guru dan siswa SDN 21 Merbau. Seperti kegiatan peringatan hari besar I
slam diantaranya Maulid Nabi Muhammad SAW, Isro Mi’raq Nabi Muhammad SAW,
serta kegiatan karang taruna maupaun menjadi panita KPPS.

D. LAMPIRAN-LAMPIRAN.
UNDANGAN-UNDANGAN
A. PERINGATAN HARI BESAR ISLAM MAULID NABI MUHAMAD SAW DAN
ISRO MI’RAJ NABI MUHAMAD SAW
B. ZIKIR MAULUD AKBAR DI DESA SEBUBUS
C. WISUDA SANTRI KECAMATAN PALOH

D. MUSREMBANG KECAMATAN

E. SOSIALISASI DAN KORDINASI PGRI RENTING III.


F. KUNJUNGAN PGRI SUI RAYA

G. HUT RI KE 73

Anda mungkin juga menyukai