Anda di halaman 1dari 14

Tugas Khusus 20

Konseling Cara pakai obat (Inhaler, Insulin pen, Tetes mata, Salep mata, Suppositoria,
ovula dan enema, Vaginal douche, Patch)

NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN


STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Nailah Atiqah

Jenis Kelamin Perempuan

Tanggal Lahir 4/8/2009

Alamat Jl. Cendrawasih

Tanggal Konseling 26 Oktober 2023

Nama Dokter dr. Ferry

Diagnosa Asma

Nama Obat Symbicort 160

Dosis Obat 1 kali sehari 1 puff

Cara Penggunaan 1. Cuci tangan dengan sabun dan air


2. Buka penutup inhaler, posisikan mulut inhaler berada
dibawah, kocok terlebih dahulu wadah inhaler
3. Tarik nafas dan hembuskan secara perlahan
4. Pegang inhaler secara tegak lurus, masukkan bagian
moutpiece ke dalam mulut, jangan di gigit, tarik nafas secara
perlahan
5. Tahan nafas 5-10 detik agar obat dapat memberikan efek
terapi
6. Kumur dengan air untuk membersihkan sisa obat dalam
mulut
Cara Penyimpanan Disimpan pada suhu ruang dan kering, terhindar dari sinar matahari
langsung. Batas waktu penggunaan tetes mata setelah dibuka yaitu 30
hari.

Riwayat Alergi Tidak ada

Keluhan Sesak

Pasien Pernah datang Ya/Tidak


Konseling
sebelumnya

Tindak Lanjut Apabila keluhan sudah membaik maka boleh dihentikan


penggunaannya, tetapi apabila jika 3 hari penggunaan tidak
membaik, sebaiknya konsultasikan kembali ke dokter

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Irman Arni Azizah Arifuddin

Catatan :

1. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka


minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
2. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
3. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
4. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk obat
yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis, waktu
cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek samping obat jika
diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama penggunaan obat. (kontra
indikasi/interaksi obat
NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN
STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Tjhoeng shui fang

Jenis Kelamin Perempuan

Tanggal Lahir/Umur 51 tahun

Alamat Jl. Sombu opu

Tanggal Konseling 3 Oktober 2023

Nama Dokter dr. Moh. Fadly Abdullah

Diagnosa Diabetes Melitus

Nama Obat Levemir


Novorapid
Dosis Obat Levemir 0-0-14 IU
Novorapid 10-10-10 IU
Cara Penggunaan 1. Buka penutup insulin pen, pasang jarum insulin
2. Usap menggunakan telapak tangan agar suhunya sama seperti
suhu tubuh
3. Untuk memastikan insulin berfungsi dengan baik, maka atur
dosis insulin ke angka 2, setelah itu arahkan jarum insulin
menghadap ke arah atas kemudian tekan bagian atas insulin
pen apabila ada cairan yang keluar pada jarum maka insulin
berfungsi dengan baik dan siap untuk digunakan
4. Suntikkan pada bagian tubuh yang berlemak, seperti perut,
paha, lengan atas, atau bokong
5. Atur dosis insulin sesuai kebutuhan dengan cara memutar
bagian atas pen sampai diperoleh dosis yang sesuai
6. Usap bagian yang akan disuntik menggunakan alkohol swab,
kemudian dicubit
7. Suntikkan insulin pen secara tegak lurus dan diamkan selama
5-10 detik, kemudian lepas insulin pen
8. Usap bagian yang telah disuntik menggunakan alkohol swab
9. Lepas jarum pen kemudian buang pada tempat yang aman
10. Tutup kembali insulin
Cara Penyimpanan Insulin dapat disimpan di dalam kulkas dengan suhu 2-8oC dan tidak
sampai membeku. Setelah insulin dibuka, maka dapat disimpan
hingga 30 hari.

Riwayat Alergi Tidak ada


Keluhan Sering berkemih dan gula darah tidak terkontrol

Pasien Pernah datang Ya/Tidak


Konseling
sebelumnya

Tindak Lanjut Sebaiknya menghindari konsumsi makanan yang mengandung


banyak gula, meningkatkan kepatuhan dalam menggunakan obat, dan
rutin untuk memeriksa kadar gula darah 2 kali seminggu

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Tjhoeng shui fang Arni AzizahArifuddin

Catatan :

5. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka


minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
6. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
7. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
8. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk obat
yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis, waktu
cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek samping obat jika
diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama penggunaan obat. (kontra
indikasi/interaksi obat
NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN
STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Sylva Susanti Pade

Jenis Kelamin Perempuan

Tanggal Lahir/ Umur 6/08/1972

Alamat Jl. Paropo 2

Tanggal Konseling 19 Oktober 2023

Nama Dokter dr. Ardy Gisnawan

Diagnosa Mata iritasi

Nama Obat Cendo Hylub

Dosis Obat 4 kali sehari 1 tetes

Cara Penggunaan 1. Cuci tangan dengan sabun dan air


2. Pastikan ujung penetes tidak rusak/retak
3. Condongkan kepala ke belakang, tarik kelopak bawah mata
menggunakan jari telunjuk sehingga kelopak mata membentuk
kantung
4. Pegang botol tetes dengan tangan yang lainnya sedekat
mungkin dengan kelopak mata tanpa menyentuhnya
5. Tekan botol tetes mata secara perlahan sampai jumlah tetes
cairan yang dibutuhkan masuk ke dalam kantung kelopak
bawah mata, jangan mengedip
6. Tutup mata selama 1-2 menit. Bersihkan cairan berlebih pada
wajah dengan menggunakan tissue
7. Pasang kembali tutup botol tetes mata dengan rapat tanpa
memegang ujung botol
8. Cuci tangan kembali untuk membersihkan sisa obat yang
mungkin menempel
Cara Penyimpanan Disimpan pada suhu ruang dan kering, terhindar dari sinar matahari
langsung. Batas waktu penggunaan tetes mata setelah dibuka yaitu 30
hari.

Riwayat Alergi Tidak ada

Keluhan Mata merah, berlendir

Pasien Pernah datang Ya/Tidak


Konseling
sebelumnya

Tindak Lanjut Apabila keluhan sudah membaik maka boleh dihentikan


penggunaannya, tetapi apabila jika 3 hari pemakaian tidak ada
perubahan maka sebaiknya konsultasikan kembali ke dokter

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Sylva Susanti Pade Arni Azizah Arifuddin

Catatan :

9. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka


minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
10. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
11. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
12. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk
obat yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis,
waktu cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek
samping obat jika diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama
penggunaan obat. (kontra indikasi/interaksi obat
NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN
STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Imelda

Jenis Kelamin Perempuan

Tanggal Lahir 2/8/2003

Alamat Jl. Anuang

Tanggal Konseling 15 September 2023

Nama Dokter dr. Muhajir

Diagnosa Inflamasi/radang dan infeksi mata

Nama Obat Gentamicin salep mata

Dosis Obat Oleskan pada kelopak mata 2-3 kali sehari

Cara Penggunaan 1. Cuci tangan dengan sabun dan air


2. Jangan menyentuh bagian ujung salep mata
3. Dongakkan kepala ke belakang, kemudian tarik kelopak mata
bagian bawah secara perlahan
4. Oleskan salep mata secara perlahan ke dalam kelopak mata
bagian bawah, kurang lebih 1 cm, kedipkan mata secara
perlahan, jangan biarkan ujung salep bersentuhan dengan
mata
5. Pejamkan mata sekitar 2-3 menit untuk memastikan salep
mata menyebar ke seluruh bagian mata
6. Bersihkan salep mata menggunakan tissue, tutup kembali
obat salep mata dengan benar
7. Cuci tangan kembali untuk membersihkan sisa obat yang
mungkin menempel
Cara Penyimpanan Disimpan pada suhu ruang dan kering, terhindar dari sinar matahari
langsung. Batas waktu penggunaan salep mata setelah dibuka yaitu
30 hari.

Riwayat Alergi Tidak ada

Keluhan Mata merah, berair, bengkak

Pasien Pernah datang Ya/Tidak


Konseling
sebelumnya
Tindak Lanjut Apabila keluhan sudah membaik maka boleh dihentikan
penggunaannya, tetapi apabila jika 3 hari pemakaian tidak ada
perubahan maka sebaiknya konsultasikan kembali ke dokter

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Imelda Arni Azizah Arifuddin

Catatan :

13. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka
minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
14. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
15. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
16. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk
obat yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis,
waktu cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek
samping obat jika diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama
penggunaan obat. (kontra indikasi/interaksi obat
NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN
STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Budiman salam

Jenis Kelamin Laki-laki

Tanggal Lahir 6/2/1990

Alamat Jl. Kumala

Tanggal Konseling 8 September 2023

Nama Dokter dr. Muhajir

Diagnosa Hemoroid atau ambeien (wasir)

Nama Obat Antihemoroid Suppositoria

Dosis Obat 1-2 kali sehari sebelum tidur

Cara Penggunaan 1. Mencuci tangan dengan benar menggunakan air dan sabun
2. Jika suppo yang akan digunakan menjadi lembek, maka
masukkan ke dalam lemari es selama beberapa menit hingga
teksturnya kembali menjadi keras. Jangan dimasukkan ke
dalam freezer pada lemari pendingin
3. Buka bungkus/kemasan suppositoria
4. Jika dosis yang dianjurkan hanya setengah, maka dapat
menggunakan setengah dari suppositoria dengan memotong
memanjang
5. Lumasi ujung suppositoria dengan pelumas yang larut dalam
air atau dengan melembabkan daerah rektum (anus/dubur)
menggunakan air dingin
6. Berbaringlah miring dengan posisi kaki bawah diluruskan dan
kaki bagian atas di tekuk ke depan perut.
7. Usahakan agar lubang rektum (anus/dubur) terbuka
8. Masukkan suppositoria hingga ½ sampai 1 inchi. Jika
dimasukkan tidak terlalu dalam, suppositoria dapat keluar
kembali
9. Tahan hingga beberapa detik
10. Tetaplah berbaring hingga 5 menit untuk mencegah
suppositoria keluar kembali
11. Mencuci tangan dengan benar menggunakan air dan sabun
Cara Penyimpanan Disimpan pada kulkas suhu 2-8oC
Riwayat Alergi Tidak ada

Keluhan BAB keluar darah, adanya benjolan pada anus

Pasien Pernah datang Ya/Tidak


Konseling
sebelumnya

Tindak Lanjut Apabila dalam beberapa hari keluhan tidak teratasi, sebaiknya
konsultasi kembali ke dokter agar mendapatkan terapi pengobatan
yang tepat

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Budiman salam Arni Azizah Arifuddin

Catatan :

17. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka
minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
18. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
19. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
20. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk
obat yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis,
waktu cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek
samping obat jika diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama
penggunaan obat. (kontra indikasi/interaksi obat
NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN
STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Dera

Jenis Kelamin Perempuan

Tanggal Lahir 29/10/1985

Alamat Jl. Baji Gau

Tanggal Konseling 16 Oktober 2023

Nama Dokter -

Diagnosa -

Nama Obat Flagystatin ovula

Dosis Obat 1 ovula per hari selama 7-10 hari

Cara Penggunaan 1. Cuci tangan menggunakan air dan sabun


2. Buka bungkus/kemasan ovula
3. Berbaring telentang dengan lutut ditekuk ke arah dada, atau
berdiri dengan satu kaki di atas kursi
4. Untuk memudahkan ovula masuk ke dalam vagina maka
celupkan ujung jari telunjuk ke dalam air
5. Masukkan ovula secara perlahan
6. Dorong suppositoria dengan lembut ke dalam vagina sejauh
mungkin tanpa menimbulkan rasa tidak nyaman
7. Berbaringlah selama 10-15 menit untuk memastikan obat
tidak keluar dan telah diserap oleh tubuh
8. Cuci tangan lagi menggunakan air dan sabun setelah selesai
Cara Penyimpanan Disimpan pada suhu 2-8oC

Riwayat Alergi Tidak ada

Keluhan Gatal pada vagina dan keputihan

Pasien Pernah datang Ya/Tidak


Konseling
sebelumnya

Tindak Lanjut Apabila jika 2 hari penggunaan tidak membaik, sebaiknya


konsultasikan kembali ke dokter

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Dera Arni Azizah Arifuddin

Catatan :

21. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka
minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
22. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
23. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
24. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk
obat yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis,
waktu cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek
samping obat jika diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama
penggunaan obat. (kontra indikasi/interaksi obat
NAMA MAHASISWA : ARNI AZIZAH ARIFUDDIN
STAMBUK : 15120220187

Nama Pasien Ahmad Muzaki

Jenis Kelamin Laki-laki

Tanggal Lahir 17/8/2006

Alamat Jl. Daeng tata 3

Tanggal Konseling 15 September 2023

Nama Dokter dr. Muhajir

Diagnosa Infeksi Telinga

Nama Obat Forumen Tetes Telinga

Dosis Obat 3 kali sehari 2-3 tetes, tidak boleh lebih dari 2 malam berturut-turut

Cara Penggunaan 1. Cuci tangan dengan air dan sabun


2. Pastikan ujung botol tetes telinga dalam kondisi baik dan
tidak rusak
3. Bersihkan bagian luar telinga dan keringkan
4. Hangatkan obat tetes telinga dengan memegang botolnya
selama beberapa menit, kemudian kocok botol tetes telinga
5. Miringkan kepala dengan posisi telinga yang akan diberikan
obat tetes menghadap ke atas
6. Untuk orang dewasa : tarik daun telinga ke atas dan ke
belakang untuk meluruskan saluran telinga
7. Untuk anak < dari 3 tahun : tarik daun telinga ke bawah dan
ke belakang untuk meluruskan saluran telinga
8. Teteskan obat sesuai dosis yang dianjurkan pastikan ujung
botol tidak menyentuh telinga
9. Pertahankan posisi kepala selama 2-3 menit, tekan secara
lembut kulit penutup kecil telinga, atau tutup dengan kapas
steril
10. Pasang kembali tutup botol telinga dengan rapat, jangan
menyeka atau membilas ujung botol tetes
11. Cuci kembali tangan dengan air dan sabun
Cara Penyimpanan Disimpan pada suhu ruang dan kering, terhindar dari sinar matahari
langsung

Riwayat Alergi Tidak ada

Keluhan Telinga mendengung dan gatal


Pasien Pernah datang Ya/Tidak
Konseling
sebelumnya

Tindak Lanjut Apabila jika 2 hari penggunaan tidak membaik, sebaiknya


konsultasikan kembali ke dokter

Pasien Yang Memberikan


Konseling

Ahmad Muzaki Arni Azizah Arifuddin

Catatan :

25. Memastikan identitas pasien dengan cara menanyakan dengan pertanyaan terbuka
minimal 2 identitas: nama lengkap dan tanggal lahir
26. Three Prime Questions , yaitu:
(a) Apa yang disampaikan dokter tentang obat anda?
(b) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang cara pemakaian obat anda?
(c) Apa yang dijelaskan oleh dokter tentang hasil yang diharapkan setelah anda
menerima terapi obat tersebut dan efek samping yang mungkin terjadi?
27. Menggali informasi lebih lanjut dengan memberi kesempatan kepada pasien untuk
mengeksplorasi masalah penggunaan obat
28. Memberikan informasi dan edukasi obat kepada pasien/keluarga, terutama untuk
obat yang akan digunakan secara mandiri oleh pasien mengenai: indikasi, dosis,
waktu cara minum/menggunakan obat, hasil terapi yang diharapkan, efek
samping obat jika diperlukan, dan hal-hal lain yang harus diperhatikan selama
penggunaan obat. (kontra indikasi/interaksi obat

Makassar, 26 Oktober 2023

Preseptor Pembimbing PKPA

apt. A. Amelia Khumaera, S.Si apt. Ahmad Najib S.Si.M.Farm.Ph. D

Anda mungkin juga menyukai