Anda di halaman 1dari 1

Inspeksi dan walkthrough dilakukan oleh orang lain

yang tidak terlibat secara langsung dengan yang


membuat dokumentasi yang akan diverifikasi. Inspeksi
Pendahuluan
merupakan kepentingan dari pemakai sistem dan
walkthrough merupakan kepentingan dari analis
sistem.

Moderator dapat berupa anggota team pengembangan


sistem yang bukan author atau analisis sistem lain.

Mengatur jadwal pertemuan-pertemuan.

Moderator
Mendistribusikan semua dokumen-dokumen yang
akan diverifikasi.

Memimpin jalannya verifikasi.

Menjawab semua pertanyaan yang diajukan reviewer


Team inspeksi/walkthrough Author serta menjelaskan aspek teknik yang berhubungan
dengan isi dokumen yang ditulisnya.

Pada tahap analisis dan desain, reviewer dapat berupa


analisis sistem anggota tim pengembangan sistem
yang tidak terlibat langsung dengan penulisan
dokumentasi atau analisis sistem lain.
Reviewer Tahapan pengembangan sistem
Pada tahap pemrograman, reviewer dapat berupa
analis sistem dalam team pengembangan sistem yang
tidak terlibat langsung dalam penulisan dokumentasi
atau pemrograman lainnya.

a. Diagram arus data (data flow diagram)

b. Kamus data (data dictionary)

c. Bagan alir sistem (systems flowchart)

d. Bagan berjenjang (hierarchical chart)

e. Bagan terstruktur (structured chart)

f. Rancang bangun output (output specification)

g. Rancang bangun input (input specification)

h. Rancang bangun fike dan database (file and


database specification)

Dokumentasi-dokumentasi yang akan diverifikasi


Dokumen yang diverifikasi (inspeksi dan walkthrough) adalah i. Bagan alir program (program flowchart)
dokumentasi-dokumentasi yang berisi dengan:

j. Pseudocode

k. Structured english

l. Tabel keputusan (decision table)

m. Bagan IPO

n. Rancang bangun perangkat keras (hardware


specification)

o. Jadual implementasi (implementation schedule)

p. Cetakan kode program (program code)

q. Manual pemakai (user manual)

Apakah analisis benar-benar memahami


permasalahan yang ada.

Apakah analisis mendefinisikan apa yang harus


dilakukan untuk memecahkan masalah.

Diagram arus data.

Kamus data.
Dokumentasi yang verifikasi;
Bagan alir sistem.

Bagan berjenjang.
Verifikasi akhir tahap analisis sistem
Penulis dokumen ini; Analis sistem.

Moderator dapat berupa pemakai sistem atau


manajemen atau personil teknik.
Personik yang melakukan inspeksi;
Reviewer dapat berupa pemakai sistem atau
manajemen atau personil teknik.

Moderator dapat berupa analis sistem bukan penulis


Modul H dokumen atau analis lain.
Personil yang melakukan walkthrough;
Teknik Inspeksi dan Reviewer dapat berupa analis sistem bukan penukis
dokumen atau analis lain.
Walkthrough
Apakah pemecahan alternatif secara teknis realistis.

Apakah pemecahan alternatif merupakan pilihan yang


masuk akal.

Dapatkah program komputer ditulis dari rancangan ini.

Apakah jadwal implementasi masuk akal.

Apakah rancangan ini sesuai dengan sasaran sistem.

Kamus data lengkap

Bagan alir sistem

Bagan berjenjang

bagan terstruktur

Rancang bangun output

Rancang bangun input

Rancang bangun file dan database


Titik-titik verifikasi
Dokumentasi yang diverifikasi;

Verifikasi akhir tahap desain sistem bagan alir program

Pseudocode

Structured english

Tabel keputusan

Bagan IPO

Rancang bangun perangkat keras

Jadual implementasi

Penulis dokumen ini; Analis sistem.

Moderator dapat berupa pemakai sistem atau


manajemen atau personil teknik.
Personik yang melakukan inspeksi;
Reviewer dapat berupa pemakai sistem atau
manajemen atau personil teknik.

Moderator dapat berupa analis sistem bukan penulis


dokumen atau analis lain.
Personil yang melakukan walkthrough;
Reviewer dapat berupa analis sistem bukan penukis
dokumen atau analis lain.

Apakah program aplikasi yanh telah dibuat sesuai


dengan rancang bangunnya.

Apakah prosedur-prosedur operasi masum akal.

Manual pemakai
Dokumentasi yang diverifikasi;
Cetakan kode program

Penulis dokumen ini; Pemrogram

Verifikasi akhir tahap implementasi sistem


Moderator dapat berupa pemakai sistem atau
manajemen atau personil teknik.
Personik yang melakukan inspeksi;
Reviewer dapat berupa pemakai sistem atau
manajemen atau personil teknik.

Moderator dapat berupa analis sistem bukan penulis


dokumen atau analis lain.
Personil yang melakukan walkthrough;
Reviewer dapat berupa analis sistem bukan penukis
dokumen atau analis lain.

Sasaran dari verifikasi (inspeksi dan walkthrough)


adalah untuk menemukan kesalahan-kesalahan. Perlu
diperhatikan bahwa moderator dan reviewer tidak
Proses Verifikasi berkepentingan untuk mengkoreksi atau membetulkan
kesalahan-kesalahan saja. Moderator dapat
menggunakan suatu formulir untuk mencatat
kesalahan-kesalahan yang ditemukan.

Inspeksi dan walkthrough menyakinkan


bahwa dokumentasi yang talah dibuat
oleh tim pengembangan sistem secara
teknik adalah yang tepat dan layak.

Anda mungkin juga menyukai