Anda di halaman 1dari 3

STANDART PLANT

No Dok :

No Revisi : 00
JOB DESCRIPTION
Tanggal :

Halaman : 3

INFORMASI JABATAN
Nama Jabatan : Mekanik
Section :
Departement : Plant
Unit Kerja : Lapangan dan Office
Jabatan Atasan Langsung : Foreman DT dan HE
Jabatan Atasan Tidak Langsung : Supervisor DT dan HE
Rekan Sejawat : Operator produksi
Jabatan Bawahan Langsung : Helper Mekanik
Eksternal :

Disiapkan Oleh, Diberikan Oleh, Diterima Oleh,

Supervisor HRGA Supervisor mekanik


TUJUAN DAN FUNGSI POSISI
Melaksanakan pekerjaan maintenance dan perbaikan unit-unit hauler dan HE serta menjaga kebersihan
lingkungan kerja berdasarkan arahan atasan dan schedule/planning yang dibuat planner dalam batasan
budget, prosedur serta standard HSE yang berlaku untuk mendukung tercapainya target PA, MTFB dan
MTTR unit serta medukung kelancaran operasional penambangan.

TUGAS POKOK
No. Uraian Jabatan Produk/Hasil
1. Physical Availability - Efektifitas Rencana
1.1. Menerima jadwal periodic maintenance. Kerja PA Unit
1.2. Membuat Material Order List (MOL) dan Recommended Request
(RR) pada saat pekerjaan unit membutuhkan pengadaan spare part
1.3. Menyiapkan literature, tools, spare parts, consumable yang akan
digunakan untuk pelaksanaan repair dan maintenance
1.4. Mengambil sampel oli dan mengambil data yang diperlukan dengan
benar
1.5. Melaksanakan pekerjaan Preventive Maintenance
1.6. Mengerjakan pekerjaan schedule & unschedule repair dengan tepat
sesuai dengan Service Manual
1.7. Melaksanakan pemeriksaan rutin terhadap equipment sesuai
standard yang telah ditentukan.
2. Laporan - Akurasi data
2.1. Membuat laporan hasil pemeriksaan rutin - Kelengkapan data
2.2. Membuat Preventive Maintenance dan mengisi PM Report - Ketepatan waktu
2.3. Memeriksa, mengukur, dan mencatat kondisi dan keusan
undercarriage component
2.4. Membuat laporan daily job mekanik
3. Penerapan Sistem HSE - Kepatuhan
3.1. Mengikuti semua prosedur HSE, melaporkan setiap
Penerapan system
tindakan/kondisi tidak aman & tidak sehat kepada atasan dan pihak
HSE
terkait. - No lost Time Injury
3.2. Memberikan keterangan terkait kecelakaan kerja yang diketahui
- Minimum Property
dalam rangka memastikan keselamatan dan ksehatan diri serta Damage
tidak ada lost time injury - Kesehatan
lingkungan Tambang
- Minimalisasi debu
4. Keselamatan dan Kesehatan Kerja - Kepatuhan
4.1. Memastikan area kerja sudah aman dari potensi bahaya, cukup Penerapan system
penerangan di malam hari pada saat pengerjaan HSE
4.2. Memastikan pemakaian APD yang sesuai. - No lost Time Injury
4.3. Memastikan tools kerja aman untuk digunakan dalam kegiatan - Minimum Property
repair dan maintenance equipment Damage, kesehatan
4.4. Mengambil keputusan awal dalam kedaan darurat lingkungan
N TUGAS TAMBAHAN
o
1. Memastikan pelaksanaan accountability oleh seluruh crew yang menjadi tanggung jawabnya
(hazard report, inspeksi harian)
2. Mengikuti pelaksanan kegiatan P5M setiap awal shift.
3. Memeriksa, mengontrol, serta meyakinkan bahwa junior/ helper mekanik melaksanakan pekerjaan
yang ditugaskan dengan baik
4. Mengkoordinir pembagian kerja crew yang menjadi tanggung jawabnya

PERSYARATAN JABATAN
1. Latar Belakang Pendidikan SMA Sederajat

2. Pengalaman Kerja Minimal 4 tahun bekerja di bidang yang sama


Fresh Graduate
3. Usia Minimal 22 tahun Maksimal 35 tahun
4. Jenis Kelamin Laki-laki
5. Pengetahuan - Mining Prosedur
- HSE Prosedur
- HRD Prosedur dan Regulasi
- Spesifikasi Alat/Unit
- Heavy Equpipment Management System
6. Sertifikasi - BMC

Anda mungkin juga menyukai