Anda di halaman 1dari 3

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH SULAWESI SELATAN


RESOR ENREKANG
Jalan Sultan Hasanuddin No. 40 Enrekang
“PRO JUSTITIA”

SURAT PERINTAH PENGGELEDAHAN


Nomor : SP. Dah / / XI / 2022 / Resnarkoba

Pertimbangan : bahwa untuk kepentingan penyidikan tindak pidana berupa tindakan


penggeledahan rumah atau badan/ pakaian dan atau tempat tertutup
lainnya, maka perlu mengeluarkan Perintah ini.
Dasar : 1. Pasal 5 ayat (1) huruf b angka 1, Pasal 7 ayat (1) huruf d, Pasal 11,
Pasal 16, Pasal 18, Pasal 32, Pasal 33, Pasal 34, pasal 35, Pasal 125,
Pasal 126, Pasal 127 KUHAP.
2. Undang-undang Nomor 2 Tahun 2002 Tentang Kepolisian Negara
Republik Indonesia.
3. Pasal 75 huruf e UU RI Nomor 35 tahun 2009 tentang Narkotika.
4. Undang-undang RI Nomor 5 tahun 1997 tentang Psikotropika.

DIPERINTAHKAN
Kepada : 1. N a m a : MANSYUR, SH
Pangkat/ Nrp : IPDA / 72030123
Jabatan : KAUR BIN OPS SAT RESNARKOBA
2. N a m a : IRWANTO
Pangkat/ Nrp : AIPDA / 78120992
Jabatan : PS. KAURMINTU SAT RESNARKOBA
3. N a m a : AKSAN, S.H
Pangkat/ Nrp : AIPDA / 80110733
Jabatan : PS. KANIT 2 SAT RESNARKOBA
4. N a m a : ANDI IRWANSA
Pangkat/ Nrp : BRIGPOL / 86051886
Jabatan : BA SAT RESNARKOBA
5. N a m a : SRI BUDIMAN, S.H
Pangkat/Nrp : BRIGPOL / 92120397
Jabatan : BA SAT RESNARKOBA
6. N a m a : SIGIT NURHADI
Pangkat/Nrp : BRIPTU / 93050274
Jabatan : BA SAT RESNARKOBA
7. N a m a : SUHARDIAWAN
Pangkat/Nrp : BRIPTU / 97100015
Jabatan : BA SAT RESNARKOBA
8. N a m a : NURAL AKEWAN
Pangkat/Nrp : BRIPDA / 00030587
Jabatan : BA SAT RESNARKOBA
9. N a m a : IRWANDI ASRAT
Pangkat/Nrp : BRIPDA / 01040350
Jabatan : BA SAT RESNARKOBA

Untuk : 1. Melakukan Penggeledahan rumah, badan / pakaian dan tempat


tertutup lainnya yang ada kaitannya dengan dugaan tindak pidana
Penyalahgunaan Narkotika, Psikotropika, Obat-Obat terlarang dan
Bahan adiktif Lainya yang terjadi di wilayah hukum Polres Enrekang.
2. Dalam waktu (2) hari setelah melaksanakan surat perintah ini harus
membuat Berita Acara Penggeledahan.
3. Melaksanakan perintah ini dengan penuh rasa tanggung jawab dan
melaporkan hasilnya kepada kapolres Enrekang.

S e l e s ai : _

DI KELUARKAN DI : ENREKANG
PADA TANGGAL : NOVEMBER 2022
an.KEPALA KEPOLISIAN RESOR ENREKANG
KASAT RESNARKOBA
SELAKU
Yang menerima perintah PENYIDIK

MANSYUR, S.H SUDIRMAN, SH.,MH


IPDA NRP 72030123 INSPEKTUR POLISI SATU NRP 77090202
KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA
DAERAH SULAWESI SELATAN
RESOR ENREKANG
Jalan Sultan Hasanuddin No. 40 Enrekang
PRO JUSTITIA

BERITA ACARA PENGGELEDAHAN BADAN ATAU PAKAIAN

------ Pada hari ini Rabu tanggal 16 November tahun dua ribu dua puluh dua, jam
21.00 wita saya: -----------------------------------------------------------------------------

--------------------------------------- SUHARDIAWAN -------------------------------------


Pangkat BRIPTU Nrp 97100015, Jabatan penyidik pembantu pada kantor tersebut
diatas, bersama-sama dengan :--------------------------------------------------------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : MANSYUR, SH, IPDA, 77090202.-----------------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : IRWANTO, AIPDA, 78120992.--------------------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : AKSAN, SH, AIPDA, 80110733.-------------------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : ANDI IRWANSA, BRIGPOL, 86051886.-----------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : SRI BUDIMAN, SH, BRIGPOL, 92120397.--------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : SIGIT NURHADI, BRIGPOL 93050274,.----------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : SUHARDIAWAN, BRIPTU, 97100015.-------------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : NURUL AKEWAN, BRIPDA, 00030587. -----------------
------- Nama, Pangkat, Nrp : IRWANDI ASRAT, BRIPDA, 01040350.-----------------

Masing-masing dari kantor yang sama sesuai dengan :------------------------------------


------ 1. Laporan Polisi Nomor : LPA / 140 / XII / 2022 / SPKT Res Enrekang, Tanggal
16 November 2022. ----------------------------------------------------------------
------ 2. Surat Perintah Penggeledahan Nomor : Sp. Dah / 17 / XI / 2022 /
Resnarkoba tanggal 16 November 2022.------------------------------------------

Telah melakukan Pengeledahan badan atau pakaian terhadap seorang Perempuan


dengan identitas sebagai berikut :-----------------------------------------------------------
------ N a m a : EDY YUSRAN JAYA, SE alias YUS bin H. SUKURUDDIN. --
------ Umur : 37 tahun.----------------------------------------------------
------ Tempat / tgl lahir : Enrekang kab. Enrekang / 31 Februari 1985.-------------
------ Pekerjaan : Wiraswasta.-------------------------------------------------
------ Alamat : Jalan Pattimura No.54 Kelurahan Juppandang
Kecamatan Enrekang Kabupaten Enrekang. --------------

------ Nama : MUDAHAR alias DAHAR bin MUKTAR RAGA. --------------


------ Umur : 40 tahun.----------------------------------------------------
------ Tempat / tgl lahir : Enrekang kab. Enrekang / 21 APRIL 1982.----------------
------ Pekerjaan : Wiraswasta.-------------------------------------------------
------ Alamat : Jalan Pattimura No.54 Kelurahan Juppandang
Kecamatan Enrekang Kabupaten Enrekang. --------------

Disaksikan oleh :------------------------------------------------------------------------------


------ 1. N a m a : ANDI IRWANSA. --------------------------------------------------
Pekerjaan : Anggota Polri.-----------------------------------------------------
Alamat : Aspol Res Enrekang.----------------------------------------------
------ 2. N a m a : IRWANDI ASRAT.-------------------------------------------------
Pekerjaan : Anggota Polri.-----------------------------------------------------
Alamat : Aspol Res Enrekang.----------------------------------------------
Dalam perkara tindak pidana Tanpa hak atau melawan hukum memiliki, menyimpan,
menguasai atau menyediakan Narkotika Golongan I bukan tanaman atau tindak pidana
Penyalahguna Narkotika Golongan I Bagi Diri Sendiri, sebagaimana dimaksud dan
diatur dalam Pasal 112 ayat (1) UU RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika Jo.
pasal 132 Ayat (1) UU RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika atau Pasal 127 ayat
(1) huruf a UU RI Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika.------------------------------

Hal / 2-----
-2-

Adapun jalan penggedahan badan atau pakaian sebagai berikut :-------------------------

----- Pada hari Rabu tanggal 16 November 2022 sekitar pukul 21.00 wita di
perumahan bukit izdin Kelurahan Puserren Kecamatan Enrekang Kabupaten Enrekang
dilakukan penggeledahan Badan atau Pakaian terhadap EDY YUSRAN JAYA, SE alias
YUS bin H. SUKURUDDIN, kemudian ditemukan : ------------------------------------------

 2 (dua) buah sashet plastic kecil berwarna bening yang diduga berisikan
narkotika golongan I bukan tanaman jenis Metamfetamina (shabu) dengan berat
bruto ± 0,31 gram .------------------------------------------------------------------
 1 (satu) buah botol air mineral yang terhubung dengan pipet plastik berwarna
putih.------------------------------------------------------------------------------------
 1 (satu) buah pireks berwarnabening yang terbuat dari kaca.----------------------
 1 (satu) buah korek gas berwarna kuning.-------------------------------------------
 1 (satu) unit sepeda motor YAMAHA JUPITER berwarna merah Kombinasi hitam
plat DD 3574 IR.-----------------------------------------------------------------------

------ Demikian berita acara Penggeledahan ini kami buat dengan sebenar-benarnya
atas kekuatan sumpah dan jabatan kemudian ditutup dan ditanda tangani di Enrekang
pada tanggal 26 Juli 2022.--------------------------------------------------------------------

Yang dilakukan Penggeledahan Yang melakukan Penggeledahan


TERSANGKA Penyidik Pembantu

EDY YUSRAN JAYA, SE alias YUS bin H. SUKURUDDIN SUHARDIAWAN


BRIPTU NRP. 97100015

Yang dilakukan Penggeledahan


TERSANGKA

MUDAHAR alias DAHAR bin MUKTAR RAGA

Saksi - saksi :

1. ANDI IRWANSA ………………. 2. IRWANDI ASRAT………………

Anda mungkin juga menyukai