Anda di halaman 1dari 1

2

``````````````````````````````````

HKI Daerah VII


Pulau Jawa
Pulau Bali
Pulau Kalimantan
0852-6179-6087 S E N I N, 20 NOVEMBER 2023
MARTURIA HKI DAERAH VII
“Untuk selama-lamanya aku tidak melupakan titah-titahMu, sebab dengan itu
Engkau menghidupkan aku”
(Mazmur 119: 93)

Jangan lupa FirmanNya


Apakah benar umur semakin tua pasti ingatan semakin menurun dan
bahkan pikun? Bisa saja! Tetapi tentang lupa atau kurang ingat bukan tentang
umur saja, karena orang usia muda juga banyak yang lupa. Sering kita
mendengar: “Oh iya, aku lupa!” Padahal umur masih sangat muda. Lupa bisa
terjadi karena sesuatu hal tidak diasah, yang sudah dibaca tidak diulang-ulangi,
MOTIVASI: atau bisa saja factor ketidakpedulian terhadap sesuatu sehingga berusaha
Jadi, iman timbul dari pendengaran, dan melupakannya. Atau disisi lain ada pengalaman kepahitan sehingga berusaha
pendengaran oleh firman Kristus (Roma untuk melupakannya. Saudara pembaca, dibagian yang mana?
10:17), tetaplah bertekad untuk Saudara terkasih, belajar taurat bagi orang Yahudi adalah hal yang
mempelajarinya berulang-ulang. terpenting dalam perjalanan kehidupan mereka. Mereka diwajibkan mampu
menghafal ke semua taurat yang dihidupi oleh mereka. Ini sangat penting.
DOA: Karena dengan cara demikianlah mereka sedang menunjukkan keistimewaan
Ya Tuhan, biarlah setiap FirmanMu tetap mereka sebagai bangsa Allah. Dan mempelajari taurat itu adalah kewajiban,
menjadi bagian kami untuk kami pelihara dan dan jika sudah tuntas aka nada perayaan arak-arakan. Mereka akan disebut
lakukan. Amin
sebagai orang yang sudah dewasa dalam iman (kita diingatkan dengan Belajar
Sidi).
REDAKSI Saudara, untuk apa menempatkan “selalu mempelajari” taurat itu sangat
penting? Dikatakan bahwa akan menuju kehidupan. Mempelajari firman Allah
Penanggung Jawab menjadi bagian yang terutama dalam kehidupan kita adalah bahagian dari
Pimpinan HKI Daerah VII kerinduan kita menjalani kehidupan yang lebih baik, sebab hidup kita telah
menerima “terang” dan tuntunan. Yang terutama adalah adanya kesungguhan,
Editor kerinduan untuk senantiasa belajar. Setiap kesempatan dalam kehidupan kita
Kabid Marturia adalah “rumah belajar” tentang pentingnya untuk tinggal di dalam Firman.
Hidup ini akan diperhadapkan dengan berbagai tantangan, maka dengan
Penulis sendirinya Firman yang sudah terpatri di dalam ingatan kita akan
Pendeta HKI Daerah VII memampukan kita menjadi kehidupan sesuai dengan kehendak Allah.
Saudaraku, jikalau hari ini adalah kesempatan menikmati satu hari yang
Untuk mendukung Program
baru, pakailah kesempatan ini untuk mengasah kembali Firman Tuhan yang
Pelayanan HKI Daerah VII, dana sudah kita perdengar. Berilah waktu untuk berdiam sejenak untuk membaca
dapat dikirimkan melalui: dan merenungkan setiap Firman yang kit abaca dan dengarkan, sehingga tidak
ada waktu yang berlalu tanpa “kerinduan” untuk mengenal Allah melalui
FirmanNya.
REKENING BANK BRI A.N:
HURIA KRISTEN INDONESIA
ACCOUNT NO. 0510.01.000099.30.9

Kabid Marturia

EDISI NOVEMBER 2023

Anda mungkin juga menyukai