Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Nama Satuan Pendidikan : SMK TARAKANI GALELA

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam

Kelas/Semester ; XI/I

Materi Pokok ; IMAN KEPADA KITAB- KITAB ALLAH SWT

Alokasi Waktu;2X45 MENIT

A. Tujuan Pembelajaran.

 Meyakini adanya kitab-kitab suci Allah Swt.

 Peduli kepada orang lain dengan saling menasihati sebagai cerminan beriman kepada kitab-kitab
Allah Swt

 Mengimplementasikan perilaku iman kepada kitab-kitab Allah dalam kehidupan sehari-hari.

 Menjelaskan makna iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

 Menjelaskan kandungan dalil naqli tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

 Mengidentifikasi ciri-ciri orang beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.

 Menunjukkan perilaku yang mencerminkan iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

 Mengidentifikasi hikmah dan manfaat beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt.

 Menyajikan paparan tentang makna, tanda-tanda, hikmah, dan manfaat beriman kepada kitab-
kitab suci Allah Swt.

 Menyajikan paparan keterkaitan antara beriman kepada kitab-kitab suci Allah Swt. dengan
perilaku peduli kepada orang lain dan saling menasihati.

B. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

 Kegiatan Pendahuluan

- Guru mengucapkan salam dan berdoa

- Guru memeriksa kehadiran, kebersihan, serta kerapian

-Guru menyampaikan tujuan Pembelajaran

 Kegiatan Inti

Mengamati, membaca, mendengar, menyimpulkan, penugasan, dan menanya

 Kegiatan penutup
-Guru melakukan kesimpulan, refleksi, umpan balik.

-Guru menyampaikan informasi tentang kegiatan pembelajaran yang akan datang

- Bersama-sama menutup pelajaran kemudian diakhiri dengan salam

C. Penilaian

Teknik penilaian pada spiritual, sosial, pengetahuan dan keterampilan

Mengetahui Galela, 24 september 2023


Kepala Sekolah Guru Mapel

HASYM ABD SALAM S,E FAUJAN L BAHARAIN

Anda mungkin juga menyukai