Anda di halaman 1dari 12

Dukungan dan Peran Kementerian Agama

Dalam Pelaksanaan BIAS di Madrasah

Dr. Zulkifli, S.Ag.,M.Si


Analis Kebijakan Ahli Muda Kurikulum dan Evaluasi
Direktorat KSKK Madrasah Ditjen Pendidikan Islam

1
2
3
1. Pelaksanaan Sekolah/Madrasah Sehat Terintegrasi dalam Jadwal Pelajaran

Untuk mewujudkan model madrasah sehat, sebagai bagian Pendidikan Kesehatan, pelayanan
kesehatan dan pembinaan lingkungan sehat (Trias UKS/M) dilaksanakan terintegrasi dengan
kegiatan belajar mengajar. Berikut jadwal pelaksanaan kegiatan UKS/M disesuaikan dengan
jadwal mata pelajaran pada Madrasah Ibtidaiyah:
2. Pelayanan Kesehatan Oleh Puskesmas Pada Madrasah

Dalam mewujudkan Madrasah sehat, puskesmas berperan aktif memberikan pelayanan kesehatan
pada Madrasah, sebagaimana jadwal dibawah ini.
3. Gerakan Literasi, KIE, Penyuluhan Kesehatan

• Kegiatan: Membaca bersama dan berdiskusi tentang materi kesehatan


• Waktu dan tempat Pelaksanaan : 15 menit (1-2 x seminggu pada jam literasi (kurikulum 2013)
atau pada jam PBS/Pembiasaan (kurikulum selain 2010)
• Pelaksana :
• Wali Kelas
• Guru UKS/M (koordinator)
• Orang tua/wali (memantau progress anak dalam menerapkan PHBS)
• Sarana: Buku Rapor Kesehatanku seri Informasi Kesehatan, Buku petunjuk teknis jumantik anak
sekolah dan media kesehatan lainnya
• Mekanisme kegiatan:
Wali Kelas mengalokasikan waktu khusus 1-2 hari dalam seminggu untuk membaca buku
raport kesehatanku dan menentukan topiknya, misalnya:
1. Pada waktu sehari sebelum jadwal yang ditentukan, peserta didik diminta membaca topik
yang telah dijadwalkan dan membawa buku raport kesehatanku kesekolah
2. Saat pelaksanaan literasi, guru mendiskusikan topik sesuai dengan jadwal.
3. Setelah selesai berdiskusi, peserta didik diminta membawa pulang buku rapor kesehatanku
untuk mendiskusikan dengan orangtuanya dan membubuhkan paraf pada kolom yang tersedia

7
Koordinasi PUSKESMAS dan TP UKS/M Kecamatan
• Menyelenggarakan pelayanan kesehatan melalui
keterpaduan berbagai kegiatan pokok, termasuk
penyelenggaraan berbagai intervensi untuk
mengatasi berbagai masalah kesehatan di
sekolah/Madrasah.
• melaksanaan pembinaan program UKS/M
• melaksanakan koordinasi pelayanan kesehatan
mencakup sinkronisasi, integrasi dan motivasi
termasuk mengatur pendelegasian wewenang
dalam pelaksanaan pelayanan kesehatan di
sekolah/Madrasah.

8
Tingkat MI prioritas
• kelas I: merupakan fase penyesuaian dalam lingkungan
Madrasah yg baru dan lepas dari pengawasan orang tua,
kemungkinan kontak dg berbagai penyebab penyakit lebih
besar, saat yang baik untuk diimunisasi ulangan.
• Kelas III : mengevaluasi hasil pelaksanaan UKS/M di kelas I
dan langkah-langkah selanjutnya yang akan dilakukan
dalam program pembinaan UKS.
• Kelas VI mempersiapkan kesehatan peserta didik ke jenjang
pendidikan selanjutnya, memerlukan pemeliharaan dan
pemeriksaan kesehatan yang cukup.

9
Pelayanan Kesehatan Puskesmas di MI
• Siswa MI telah mendapatkan imunisasi
ulangan
• Penjaringan kesehatan peserta didik kelas I
• Pemeriksaan kesehatan periodik Imunisasi
ulangan kelas I

10
TP UKS/M Provinsi dan Kab/Kota membentuk Kelompok
Kerja

• Pokja yang bertugas untuk merencanakan, mengelola,


dan memantau seluruh kegiatan Imunisasi MR
• Pokja ini beranggotakan perwakilan dari lintas program
dan lintas sektor terkait serta organisasi profesi dan
organisasi masyarakat
• Pokja ini dapat dibentuk dari Pokja terkait imunisasi yang
sudah ada sebelumnya dengan memperluas tugas-tugas
sesuai dengan tujuan kampanye imunisasi MR

11
Terima Kasih

12

Anda mungkin juga menyukai