Anda di halaman 1dari 9

PROPOSAL

PENGADAAN BAHAN PRAKTIK


KEWIRAUSAHAAN

Oleh : Kelompok 1 XII TKR A


1. Ade fikal 10. M. Mifta
2. A. Khoerulniam 11. M. Samsul
3. A. Wahyudin 12. M. Nur Iskandar
4. Alvin 13. Raffi
5. Aris tri 14. Rama
6. Dimas 15. Rendi ulul
7. Iqra 16. Riski Adi
8. Lukman 17. Wahyu Riski
9. M. Aizul 18. Willi Heru

YAYASAN SYAFA’ATUL UMMAH


SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN SYAFA’ATUL UMMAH BANJARATMA
TAHUN 2023/2024
KATA PENGANTAR

Dengan rahmat Allah SWT yang maha kuasa kami telah selesai menyusun proposal untuk
kegiatan praktik mata pelajaran kewirausahaan untuk kelas XII TKR. Proposal ini telah kami
susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu kami
menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam
pembuatan proposal ini.

Tentu kami juga sangat menyadari bahwa proposal ini terdapat berbagai kekurangan
didalamnya. Akhir kata kami berharap semoga proposal ini dapat memberikan manfaat maupun
inpirasi terhadap pembaca dan dapat digunakan sebagaimana mestinya.

Brebes, November
2023
BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Usaha


Era globalisasi seperti sekarang ini, bukan hanya ketekunan dan kedisiplinan
sangat berpengaruh dalam dunia Industri namun keterampilan juga sangat mempengaruhi
kinerja di dunia Industri terutama dalam meningkatkan kualitas produk nya. Sekolah
kami SMK Syafaatul Ummah dalam pembelajaran salah satunya mengutamakan
keterampilan Siswa/Siswi supaya mereka siap dalam bersaing baik di Dunia Kerja
maupun dunia Usaha.

B. Tujuan usaha
Adapun tujuan dari ujian praktik kewirausahaan ini adalah :
1. Memperoleh nilai praktik mata pelajaran kewirausahaan
2. Memperoleh keuntungan
3. Sebagai lahan eksperimen bisnis
BAB II
PERENCANAAN PRODUKSI

A. ASPEK ORGANISASI ATAU MANAGEMEN


Tentu ini memerlukan berbagai kesabaran dalam pembuatan usahanya dan
memerlukan manusia dalam menyelesaiakn usaha tersebut, yang dibutuhkan hanyalah
sikap tekun, ulet, sabar, dan kerja keras.

B. ANALISIS SWOT
a) STRENGHT (Kekuatan)
 Menyediakan produk yang berkualitas
 Harga terjangkau
 Memperhatikan kenyamanan konsumen dalam hal pelayanan
b) WEAKNES (Kelemahan)
 Sulitnya mendapatkan bahan baku yang berkualitas
 Kualitas bahan baku yang kurang menarik
 Adanya persaingan
c) OPPORTUNITY (Peluang)
 Didaerah sekitar belum ada usaha serupa
 Tingkat permintaan produk tinggi
 Adanya dukungan dari pemerintah terhadap usaha kecil, mikro dan
menengah
 Kesempatan menguasai pasar
 Biaya produksi murah
d) THREAT (Ancaman)
 Pesaing sekala besar
 Standarisasi mutu
 Perubahan selera Masyarakat
C. ANALISIS PASAR
3P (Product, Price, Place)
1) Product : Rak Helm
2) Price : Berkisar Rp. 60.000,-
3) Place : Tempat usaha bersamaan tempat produksi

D. ANALISIS DATA
1) Bahan
Besi,Stik Las, cat/pilok
2) Alat
Alat Las, Grenda, siku Magnet
3) Proses Produksi
Langkah-langkah pembuatan :
1. Siapkan besi dengan panjang 100cm 2 buah, ukuran 60cm 5 buah, dan plat
besi 20cm
2. Semua bahan dirangkai/ disambung dengan alat las.
BAB III
PERENCANAAN KEUANGAN

A. MODAL USAHA

No Nama Barang Jumlah Barang Harga Jumlah


1 Besi 1 Rp. 17.500 Rp. 17.500,-
2 Stik Las 1 pack Rp. 10.000,- Rp. 10.000,-
3 Pilok 1 pcs Rp. 12.500,- Rp. 12.500,-
4. Plat Besi 2 Pcs Rp. 20.000,- Rp. 20.000,-

B. PENGELOLAAN KEUANGAN

Presentase Laba = Rp. 60.000,-

20% Sub Total = Rp. 8.000,-

Harga Jual = HPP + Laba yang kita inginkan


= Rp.60.000 ,- + Rp. 8.000,-
= Rp. 68.000,-
BAB IV
PENUTUP

A. KESIMPULAN
Kemajuan usaha dimanapun tidak lepas dari faktor kreatifitas dan kedisiplinan
para karyawannya yang sangat dinamis. Untuk itu setelah kami menyusun langsung
dalam pembuatannya maka kami berharap agar kedepan siswa-siswi SMK
SYAFA’ATUL UMMAH BANJARATMA yang kami banggakan dapat merencanakan
sebuah proposal usaha dengan penuh tanggung jawab.

B. SARAN
Tetap berfikir posfitif apalagi di masa pandemic seperti sekarang ini. Selalu
mencari ide-ide baru dari berbagai sumber agar usaha atau bisnis yang kita bangun dapat
berlangsunglama.
LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai