Anda di halaman 1dari 10

TUGAS PRAKTIKUM TEKNOLOGI DAN FORMULASI SEDIAAN SOLIDA NON

STERIL

SEMESTER GENAP

Preformulasi Gel Hand Sanitizer 2


Hari/Jam Praktikum : Selasa, 07.00 - 10.00
Tanggal Praktikum : 25 Oktober 2022
Asisten : 1. Kifti Iswara
2. Ryan Proxy H

Elisya Kartadikaria
260110210026

LABORATORIUM TEKNOLOGI FARMASI


UNIVERSITAS PADJADJARAN
JATINANGOR
2022
I. FORMULASI
Setiap 40 mL Cold Cream Mengandung :
Paraffin Liquid 500 gr
Bees Wax 160 gr
Metil Paraben 1 gr
Parfum (Jasmin) Qs
Coloring Agent Qs
Distilled water ad to 1 kg (sekitar 331 gr)
Total 1000 gr

II. PREFORMULASI
2.1 Zat Aktif
a. Ethanol 96%
NO. PARAMETER NILAI PUSTAKA
1. Pemerian Cairan mudah menguap, Farmakope Indonesia
jernih, tidak berwarna; Edisi VI, 2020, hal.
bau khas dan 537
menyebabkan rasa
terbakar pada lidah.
Mudah menguap
walaupun pada suhu
rendah dan mendidih pada
suhu 78º, mudah terbakar.
2. Kelarutan Bercampur dengan air dan Farmakope Indonesia
praktis bercampur dengan Edisi VI, 2020, hal.
semua pelarut organik. 537
3. Stabilitas terhadap panas Mudah terbakar, menyala Rowe, R. C., Sheskey,
dengan api biru tanpa asap. P. J., dan Quinn, M.
Penyimpanan jauh dari api. E. 2009. Handbook of
Pharmaceutical
Excipients Sixth
Edition. London:
Pharmaceutical Press
and American
Pharmacist
Association. Hal. 17
4. Stabilitas terhadap Harus disimpan dalam wadah
hidrolisis/oksidasi kedap udara, di tempat yang
sejuk.
5. Stabilitas terhadap cahaya Data Tidak
-
Ditemukan
6. Stabilitas terhadap pH - Data Tidak
Ditemukan
7. Inkompatibilitas Dalam kondisi asam, larutan Rowe, R. C., Sheskey,
etanol dapat bereaksi dengan P. J., dan Quinn, M.
bahan pengoksidasi. E. 2009. Handbook of
Campuran dengan alkali Pharmaceutical
dapat menggelapkan warna Excipients Sixth
karena reaksi dengan jumlah Edition. London:
sisa aldehida. Larutan etanol Pharmaceutical Press
juga tidak cocok dengan and American
wadah aluminium dan dapat Pharmacist
berinteraksi dengan beberapa Association. Hal. 17
obat.
8. Titik leleh/titik didih Titik didih : 78.15ºC
Titik leleh : -114.1ºC
9. pKa/pKb pKa = 15.9 at 25 °C NCBI. 2022.
Ethanol. Tersedia
online di
https://pubchem.ncbi
.nlm.nih.gov/compou
nd/Ethanol .
[Diakses pada 24
Oktober 2022].
10. Polimorfisme - Data Tidak
Ditemukan
11. Ukuran partikel - Data Tidak
Ditemukan
12. Bobot jenis Antara 0,812 dan 0,816 Farmakope Indonesia
Edisi VI, 2020, hal.
537
13. pH larutan pH etanol 96% : 7.0 Merck, 2021.
Tersedia online di
https://www.merckmi
llipore.com/ID/id/pro
duct/Ethanol-960-0,
MDA_CHEM-15901
0. [Diakses pada 25
Oktober 2022].
14. Kegunaan Pengawet antimikroba; Rowe, R. C., Sheskey,
desinfektan; penetran kulit; P. J., dan Quinn, M.
pelarut. E. 2009. Handbook of
Pharmaceutical
Excipients Sixth
Edition. London:
Pharmaceutical Press
and American
Pharmacist
Association. Hal. 17

2.2 Eksipien
a. Glycerin 98%
NO. PARAMETER NILAI PUSTAKA
1. Pemerian Cairan, jernih seperti sirup, Farmakope Indonesia
tidak berwarna, rasa manis, Edisi V, 2014, hal.
hanya boleh berbau khas 508
lemah (tajam atau tidak
enak). Higroskopik; netral
terhadap lakmus
2. Kelarutan Dapat bercampur dengan Farmakope Indonesia
air dan dengan etanol, Edisi V, 2014, hal.
tidak larut dalam 508
kloroform, dalam eter,
dalam minyak lemak dan
dalam minyak menguap

3. Stabilitas terhadap panas Gliserin dapat mengkristal Rowe, R. C., Sheskey,


bila disimpan pada suhu P. J., dan Quinn, M.
rendah, kristal tersebut akan E. 2009. Handbook of
meleleh pada suhu 20oC. Pharmaceutical
4. Stabilitas terhadap Gliserin bersifat Excipients Sixth
higroskopis. Gliserin Edition. London:
hidrolisis/oksidasi
murni tidak rentan Pharmaceutical Press
terhadap oksidasi oleh and American
atmosfer dibawah kondisi Pharmacist
penyimpanan biasa, AssociationHal. 466
tetapi terurai pada
pemanasan dengan
evolusi akrolein
bercampur.
5. Stabilitas terhadap cahaya - Data Tidak
Ditemukan
6. Stabilitas terhadap pH - Data Tidak
Ditemukan
7. Inkompatibilitas Gliserin meledak jika Rowe, R. C., Sheskey,
dicampur dengan P. J., dan Quinn, M.
pengoksidasi kuat seperti E. 2009. Handbook of
kromium trioksida, kalium Pharmaceutical
klorat, atau kalium Excipients Sixth
permanganat. Perubahan Edition. London:
menjadi warna hitam Pharmaceutical Press
disebabkan glycerin and American
terpapar cahaya atau pada Pharmacist
kontak langsung dengan Association. Hal. 285
seng oksida atau bismut
nitrat dasar. Kontaminasi
besi dalam gliserin
menyebabkan
penggelapan dalam warna
campuran yang
mengandung fenol,
salisilat dan tanin
8. Titik leleh/titik didih 17,8oC Rowe, R. C., Sheskey,
P. J., dan Quinn, M.
E. 2009. Handbook of
Pharmaceutical
Excipients Sixth
Edition. London:
Pharmaceutical Press
and American
Pharmacist
Association. Hal. 283
9. pKa/pKb - Data tidak ditemukan

10. Polimorfisme - Data Tidak


Ditemukan

11. Ukuran Partikel - Data Tidak


Ditemukan

12. Bobot Jenis - Data Tidak


Ditemukan

13. pH Larutan - Data Tidak


Ditemukan

14. Kegunaan/Fungsi Pengawet antimikroba, Rowe, R. C., Sheskey,


pelarut, pelembab, agen P. J., dan Quinn, M.
pemanis E. 2009. Handbook of
Pharmaceutical
Excipients Sixth
Edition. London:
Pharmaceutical Press
and American
Pharmacist
Association. Hal. 283

b. Hydroxypropyl methylcellulose
NO. PARAMETER NILAI PUSTAKA
1. Pemerian Tidak berbau dan tidak Rowe, R. C., Sheskey,
berasa, putih atau putih P. J., dan Quinn, M.
krem bubuk berserat atau E. 2009. Handbook of
bergranula Pharmaceutical
Excipients Sixth
Edition. London:
Pharmaceutical Press
2. Kelarutan Larut dalam air dingin, and American
membentuk koloid kental Pharmacist
larutan, praktis tidak larut Association. Halaman
dalam air panas, kloroform, 326-328.
etanol 95%, dan eter, tetapi
larut dalam campuran
etanol dan diklorometana,
campuran metanol dan
diklorometana, dan
campuran air dan alkohol.
Nilai tertentu dari
hypromellose larut dalam
larutan aseton berair,
campuran diklorometana
dan propan-2-ol, dan
pelarut organik lainnya
3. Stabilitas terhadap panas Hypromellose mengalami
transformasi sol-gel reversible
pada pemanasan dan
pendinginan. Suhu gelasi
adalah 50-90oC, tergantung
pada kelas dan konsentrasi
bahan. Untuk suhu di bawah
suhu gelasi, viskositas larutan
menurun seiring suhu
meningkat. Di luar suhu gelasi,
viskositas meningkat dengan
meningkatnya suhu
4. Stabilitas terhadap - Data tidak ditemukan
hidrolisis/oksidasi
5. Stabilitas terhadap cahaya -

6. Stabilitas terhadap pH Stabil pada pH 3-11 Rowe, R. C., Sheskey,


P. J., dan Quinn, M.
E. 2009. Handbook of
7. Inkompatibilitas Hypromellose inkompatibel Pharmaceutical
dengan beberapa agen Excipients Sixth
pengoksidasi. Karena itu Edition. London:
nonionik, hypromellose Pharmaceutical Press
tidak akan kompleks and American
dengan garam logam atau Pharmacist
ionik organik untuk Association. Halaman
membentuk endapan yang 326-328.
tidak larut
8. Titik leleh/titik didih Suhu transisi 170-180oC
9. pKa/pKb - Data tidak ditemukan

10. Polimorfisme -

11. Ukuran Partikel 100 µm pada perbesaran 200X Rowe, R. C., Sheskey,
P. J., dan Quinn, M.
E. 2009. Handbook of
12. Bobot Jenis 1.326 g/cm3 Pharmaceutical
Excipients Sixth
13. pH Larutan 5,0-8,0 Edition. London:
Pharmaceutical Press
and American
14. Kegunaan/Fungsi Emulsifier, suspending agent, Pharmacist
stabilizing agent Association. Halaman
326-328.

c. Aqua destillata
NO. PARAMETER NILAI PUSTAKA
1. Pemerian Cairan jernih; tidak Farmakope ed. III.
berwarna; tidak berbau; 1979. Hal. 96
tidak mempunyai rasa.
2. Kelarutan Larut dengan pelarut polar Rowe, R. C., Sheskey,
P. J., dan Quinn, M.
E. 2009. Handbook of
Pharmaceutical
Excipients Sixth
Edition. London:
Pharmaceutical Press
and American
Pharmacist
Association. Hal. 766
3. Stabilitas terhadap panas - Data Tidak
Ditemukan
4. Stabilitas terhadap - Data Tidak
hidrolisis/oksidasi Ditemukan
5. Stabilitas terhadap cahaya Data Tidak
-
Ditemukan
6. Stabilitas terhadap pH - Data Tidak
Ditemukan
7. Inkompatibilitas Bahan yang mudah Rowe, R. C.,
terhidrolisis, bereaksi dengan Sheskey, P. J., dan
garam-garam anhidrat Quinn, M. E. 2009.
menjadi bentuk hidrat, Handbook of
material-material organik dan Pharmaceutical
kalsium koloidal. Excipients Sixth
8. Titik leleh/titik didih Titik didih: 100oC Edition. London:
Titik lebur: 0oC Pharmaceutical Press
and American
Pharmacist
Association. Hal.
766
9. pKa/pKb pKa: 14 pada 25oC NCBI. 2022. Water.
Tersedia secara online
di
https://pubchem.ncbi.
nlm.nih.gov/compoun
d/Water. [Diakses
pada 22 September
2022].
10. Polimorfisme - Data Tidak
Ditemukan
11. Ukuran partikel - Data Tidak
Ditemukan
12. Bobot jenis 0,9950 g/cm3 pada 25oC NCBI. 2022. Water.
Tersedia secara
online di
https://pubchem.ncbi
.nlm.nih.gov/compou
nd/Water . [Diakses
pada 22 September
2022].
13. pH larutan 5,0-7,0 Farmakope Edisi V,
2014. Hal. 56-57
14. Kegunaan Pelarut Farmakope Edisi III,
1979. Hal. 96

III. RANCANGAN PENGEMASAN


a) Nomor Registrasi
D B L 8 1 1 2 3 0 1 1 2 8 A 1
Keterangan :
Kotak 1 : D → Obat Dagang
Kotak 2 : B → Obat Bebas
Kotak 3 : L → Obat Lokal
Kotak 4, 5 : 81 → Periode pendaftaran obat jadi atau disetujui
Kotak 6, 7, 8 : 123 → Nomor urut pabrik ke 23 (100 < x < 1000)
Kotak 9, 10, 11 : 011 → Nomor urut obat jadi yang disetujui pada masing-masing
pabrik, yakni ke 11
Kotak 12, 13 : 28 → Bentuk sediaan gel
Kotak 14 : A → Kekuatan sediaan obat jadi yang pertama disetujui
Kotak 15 : 1 → Kemasan utama
b) Nomor Batch
1 0 2 2 2 8 0 2
Ket :
Kotak 1, 2 : 10 → Obat diproduksi pada bulan Oktober
Kotak 3, 4 : 22 → Obat diproduksi pada tahun 2022
Kotak 5, 6 : 28 → Bentuk sediaan Gel
Kotak 7, 8 : 02 → Nomor urut pembuatan atau batch ke-1 yang dibuat

c) Kadaluarsa
Sediaan obat bisa disimpan selama 2,5 tahun, maka tanggal kadaluarsa obat pada 23 April
2022

IV. KEMASAN
a. Kemasan Primer

b. Etiket
DAFTAR PUSTAKA
BPOM. 2014. Cek Produk BPOM BPOMRI. Tersedia online di
https://cekbpom.pom.go.id/. [Diakses pada 25 Oktober 2022]
Depkes RI. 1979. Farmakope Indonesia Edisi Ketiga. Jakarta : Depkes RI.
Depkes RI. 1995. Farmakope Indonesia Edisi Keempat. Jakarta : Depkes RI.
Depkes RI. 2014. Farmakope Indonesia Edisi Kelima. Jakarta : Depkes RI.
Merck. 2021. Ethanol 96%. Tersedia online di
https://www.merckmillipore.com/ID/id/product/Ethanol-960-0,MDA_CHEM-1
59010 [Diakses pada 25 Oktober 2022].
NCBI. 2022. Water. Tersedia secara online di
https://pubchem.ncbi.nlm.nih.gov/compound/Water . [Diakses pada 25
Oktober 2022].
Pubchem. 2022. Tersedia online di https://pubchem.ncbi.nlm.nih.gov/accessed [Diakses
pada 25 Oktober 2022].
Rowe, R. C., Sheskey, P. J., dan Quinn, M. E. 2009. Handbook of Pharmaceutical
Excipients Sixth Edition. London: Pharmaceutical Press and American
Pharmacist Association.
The Pharmacopoeial Secretariat. 2009. British Pharmacopeia Volume III. London: The
Department of Health.

Anda mungkin juga menyukai