Anda di halaman 1dari 9

TURUNAN TINGKAT TINGGI

KALKULUS I

Dosen Pengampu : Prof. gaguk Margono, M.Ed

Disusun Oleh :
M. THORIQI ALFI
1502623001

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN TEKNIK MESIN


FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
2023
KATA PENGANTAR

Puji Dan Syukur saya panjatkan kehadirat Allah yang telah memberikan Rahmat,

karuniandan hidayahnya, sehingga saya dapat menyelesaikan tugas Makalah yang berjudul

Turunan tingkat tinggi. Tidak hanya itu, kami juga berharap artikel ini dapat bermanfaat bagi

penulis. khususnya dan pembaca pada umumnya. Saya menyadari bahwa dalam

mempersiapkan artikel ini, masih banyak pekerjaan yang harus diselesaikan kekurangan karena

keterbatasan saya. Oleh karena itu kompilernya sangat Mohon kritik dan saran untuk

penyempurnaan artikel ini. Apa yang saya harapkan Apa yang ditulis dapat bermanfaat bagi

semua pihak yang memerlukannya.

Bekasi 16 Oktober 2023

M. Thoriqi Alfi

2
DAFTAR ISI

Kata Pengantar ........................................................................................ 2


Daftar isi .................................................................................................. 3
BAB I
1.1 Latar Belakang .................................................................................. 4
1.2 Rumusan Masalah ............................................................................. 4
1.3 Tujuan................................................................................................ 4
BAB II
2.1 Pengertian turunan tingkat tinggi...................................................... 5
2.2 Lambang turunan tingkat tinggi........................................................ 5
2.3 Soal turunan tingkat tinggi ................................................................ 6
BAB III
3.1 Kesimpulan ....................................................................................... 7
3.2 Saran ................................................................................................. 7
Daftar Pustaka ......................................................................................... 8

BAB I
3
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Kita sudah mengetahui bahwa matematika merupakan hal yang sangat lumrah
dalam kehidupan kita dan salah satu yang disebutkan dalam matematika adalah
turunan turan tingkat tinggi.Penulis menyajikan artikel tentang turunan tingkat tinggi
ini karena mengetahui bahwa dalam matematika khususnya mata pelajaran kalkulus,
materi tersebut sangat sulit dan memerlukan pemahaman lebih untuk memahami
turunan tingkat tinggi.

1.2 Rumusan Masalah


A. Apa itu Turunan tingkat tinggi
B. Apa saja lambang turunan tingkat tinggi
C. Bagaimana cara menyelesaikan turunan tingkat tinggi

1.3 Tujuan
A. Mengetahui tentang Turunan tingkat tinggi
B. Mengetahui lambang Turunan Tingkat Tinggi
C. Memahami penyelesaian turunan tingkat tinggi

BAB II
PEMBAHASAN

4
2.1 Pengertian turunan tingkat tinggi
Turunan tingkat tinggi adalah turunan fungsi yang tidak hanya sampai turunan pertama, bisa
turunan kedua, ketiga, bahkan sampai turunan ke n. Jika f’ adalah turunan suatu fungsi f, maka
f’ juga merupakan suatu fungsi, f’ adalah turunan pertama dari f. Jika turunan dari f’ ada,
turunan ini dinamakan turunan kedua dan ditulis f’’. Dengan cara yang sama turunan ketiga
dari f didefinisikan sebagai turunan pertama dari f’’, jika turunan ini ada. Turunan ketiga, ditulis
f’’’. Turunan ke-n dari fungsi f, di mana n bilangan positif yang lebih besar dari 1, adalah
turunan pertama dari turunan ke (n-1) dari f. Turunan ke n dinyatakan dengan f(n). Berikut ini
adalah tabel cara penulisan turunan sampai dengan turunan ke-n.

2.2 Lambang turunan tingkat tinggi

2.3 Contoh soal turunan tingkat tinggi

5
1. F(x) = X3
F`(x) = 3x2
F``(x) = 3.2x = 6
F```(x) = 6
F4(x) = 0

2. Jika f(x) = 5x, Maka f```(x) adalah ?


Jawab : Tentukan Turunan Ke 3 dari fungsi F
F`(x) = -5 sin 5x
F``(x) = -25 cos 5x
F```(x) = 125 sin 5x
Maka turunan ke 3 adalah F```(x) = 125 sin 5x

3. Jika f(x) = cos 3. Maka F``(x) adalah


Jawab : Tentukan turunan ke 2 daring fungsi f
F(x) = Cos 3 x = F(x) = (cos(3x)2
F(x) = 2.cos (3x). (3). (-sin(3x)
F`(x) = -6 cos 3x. sin 3x
F``(x) = -6n(-3 sin 3x . sin 3x + 3x. cos 3x)
F``(x) = (18 sin2 3x . -18 cos2 3x)
F``(x) = 18 sin2 3x-cos
Maka turunan kedua nya adalah F``(x) = 18 sin2 3x-cos

4. Tentukan bentuk umum turunan ke-n dari fungsi f(x) = sin x.

6
Jawab: Tentukan turunan pertama, kedua, ketiga dan keempat dari fungsi f, kemudian
nyatakan hasilnya sebagai fungsi dari sinus lagi, maka diperoleh hasil sebagai berikut.
F′(x) = cos x = sin (x + π)
f″(x) = -sin x =sin (x + π)
f‴(x) = -cos x = sin (x + 1 π)
f″′′(x) = sin x = sin (x + 2π)
Dari hasil ini, maka bentuk umum turunan ke-n dari fungsi f adalah
f(n)(x) = sin (x + n π) = sin (x + nπ).

5. Hitunglah turunan ke-n dari fungsi f(x) = xm, m bilangan asli.


Jawab: Turunan pertama, kedua, dan ketiga dari fungsi f adalah
f′(x) = m xm-1
f″(x) = m (m-1 ) xm-2
f‴(x) = m(m-1) (m-2) xm-3
Dari tiga bentuk aturan ini, bentuk umum turunan ke-n dari fungsi f adalah
f(n)(x) = m(m - 1) ( m- 2) … (m – (n - 1)) xm-n
= m(m – 1)(m – 2) ... (m – n + 1) xm-n

BAB III
PENUTUP
7
3.1 Kesimpulan

Pada turunan tingkat tinggi bentuk umum turunan ke-n dari fungsi f adalah

f(n)(x) = m(m - 1) ( m- 2) … (m – (n - 1)) xm-n

= m(m – 1)(m – 2) ... (m – n + 1) xm-n

3.2 Saran
Penulis berpesan kepada pembaca khususnya mahasiswa matematika agar memahami dengan
jelas isi artikel. Artikel yang penulis tulis ini masih belum lengkap, oleh karena itu penulis ingin
menerima saran dan kritik yang membangun dari pembaca agar dapat menulis artikel yang
lebih baik lagi.

DAFTAR PUSTAKA
8
Rigdon, V. P. (t.thn.). Kalkulus. Erlangga.

https://mamluatunnikmah13.blogspot.com/2015/04/makalah-kalkulus-1-turunan-tingkat.html

Anda mungkin juga menyukai