Anda di halaman 1dari 3

PERJANJIAN KERJA SAMA PENYEDIAAN CATERING

ANTARA
MIENS CATERING PONTIANAK
DAN
PONDOK ALE ALE

Perjanjian Kerja Sama ini dibuat dan ditandatangani pada hari Senin tanggal 2 Oktober 2023
(selanjutnya disebut “Perjanjian”) oleh dan antara:

I. Miens Catering Pontianak, berkedudukan di Pontianak dalam hal ini diwakili oleh Ricky
Goenawan selaku Direktur Utama, dan oleh karenanya sah bertindak untuk dan atas nama Miens
Catering Pontianak, selanjutnya disebut sebagai “Pihak Kedua”.
II. Pondok Ale ale, berkedudukan di Pontianak dalam hal ini diwakili oleh Yenna Wiguna selaku
pemilik, dan oleh karenanya sah bertindak untuk dan atas nama Pondok Ale Ale, selanjutnya
disebut sebagai “Pihak Kedua”;

Pihak Pertama dan Pihak Kedua secara bersama-sama disebut “Para Pihak”, dan secara sendiri-sendiri
disebut “Pihak”, yang selanjutnya terlebih dahulu menerangkan sebagai berikut:
a. Pihak kedua setuju dan menerima penawaran jasa Catering Pihak Kedua untuk kegiatan event Pihak
Pertama.
b. Pihak Kedua bersedia untuk mensupport katering Event yang diselenggarakan oleh rekanan Pihak
Pertama berlangsung selama 7 (sembilan) hari, terhitung sejakhari Senin tanggal 11 Oktober 2023
sampai dengan hari Minggu tanggal 15 Oktober 2023 (”Tanggal Penyelenggaraan Event”) dan
mengantar katering sampai di lokasi kegiatan dan diterimakan oleh panitia kegiatan.
c. Pihak Kedua memiliki kewajiban untuk menyediakan catering/makanan yang layak bagi Pihak
Pertama sebagaimana dimaksud dalam Lampiran.
d. Pihak Pertama memiliki kewajiban untuk membayar biaya catering kepada Pihak Kedua.
e. Pihak Kedua memiliki hak untuk menerima pembayaran catering dari Pihak Pertama sesuai
dengan biaya yang disepakati.
BIAYA CATERING

1. Para Pihak sepakat bahwa biaya catering adalah sebesar Rp. 34.892..000 (tiga puluh empat juta
tiga ratus dua puluh ribu rupiah), dengan rincian sebagaimana dimaksud dalam Lampiran.
2. Biaya sebagaimana dimaksud dalam ayat 1 di atas wajib dibayarkan oleh Pihak Pertama kepada
Pihak Kedua dengan skema:
a. Pembayaran DP sebesar Rp 11.000.000 di awal
b. Pembayaran kedua Rp 12.000.000 di hari ke-3
c. Pelunasan sisa pembayaran Rp 11.892.000 di hari ke-5

Perjanjian ini dibuat oleh Para Pihak dengan itikad baik, atas kemauan dan kesepahaman bersama
tanpa paksaan dan/atau tekanan dari salah satu Pihak. Perjanjian ini dibuat dalam 2 (dua) rangkap
dengan materai yang cukup dan mempunyai kekuatan hukum yang sama bagi masing-masing Pihak.

Pihak Pertama Pihak Kedua


Miens Catering Pontianak Pondok Ale Ale

Ricky Goenawan Yenna WIguna


Direktur Utama Direktur Utama
Lampiran menu :

Nasi putih
Ayam rica – rica
Sop tahu + bakso ikan + wortel
Sambal teri ulek

Nasi putih
Ayam fillet saos lada hitam
Tempe kremes
Sop oyong + Wortel
Sambal terasi
Pisang 40 hari

Nasi putih
Daging cabe ijo
Tumis kacang panjang
Kuah kari
Sambal tempe penyet

Nasi putih
Udang saos tiram
Capcay
Sop bakso ikan
Sambal geprek
Pisang 40 hari

Nasi putih
Ayam bakar kalasan
Tumis labu air
Sup jagung manis
Sambal pecel

Nasi putih
Ikan dori krispi asam manis
Tumis labu kuning
Sop tempe wortel
Sambal teri goreng
Pisang 40 hari

Nasi putih
Ayam krispi saus rendang
Perkedel jagung
Sop makaroni + wortel
Sambal terasi

Nasi putih
Ayam kungpao
Fuyunghai telur
Sop jagung
Sambal bawang
Pisang 40 hari

Nasi putih
Daging rendang
Telur sambal merah
Sayur asem

Nasi putih
Ikan fillet saos padang
Lalapan timun + selada
Sup bening jagung ayam
Sambal tomat
Pisang 40 hari

Catatan : - Setiap Pesanan ada item seafood, 50% dari jumlah


- Pengantaran ke auditorium UNTAN - Setiap pesanan
yang adadiitem
di pesan gantiseafood,
ayam 50% dari jumlah yang
- Makan siang : 11.00 Cth : menu hari kamis ada menu udang saos tiram
- Makan malam : 17.00 untuk 115 pax, tapi di sediakan 55 udang saos tiram +
60 menu ayam saos tiram

Anda mungkin juga menyukai