Anda di halaman 1dari 3

Penilaian Kinerja dan Penyusunan AKNOP Jaringan Air Baku di Provinsi Kalimantan Barat

BAB VI
KESIMPULAN DAN REKOMENDASI
6.1. Kesimpulan
Dari kegiatan penilaian kinerja jaringan air baku yang telah dilakukan, dapat
disimpulkan bahwa :
1. Lokasi pelaksanaan Penyusunan dan Penilaian Kinerja AKNOP Jaringan Air Baku Tahun
Anggaran 2021 terletak di 30 lokasi tersebar di Provinsi Kalimantan Barat.
2. Bangunan jaringan air baku yang sudah ada agar selalu dilakukan pemeliharaan setiap
tahunnya, sehingga bangunan jaringan air baku dapat berfungsi sebagaimana mestinya
dan memenuhi umur rencana pembangunan.
3. Adapun hasil dari rekap penilaian kinerja di masing-masing lokasi dapat dilihat pada tabel
di bawah ini :

VI-1
Penilaian Kinerja dan Penyusunan AKNOP Jaringan Air Baku di Provinsi Kalimantan Barat

Desa/ Jenis Penilaian


No Nama Air Baku Kecamatan Kota/Kabupaten Penanganan
Kelurahan Bangunan Kinerja

1 Air Baku Sei. Itik Sei. Itik Sei. Kakap Kubu Raya Aerator Rusak Berat Rehab Total

2 Air Baku Punggur Kecil Punggur Kecil Sei. Kakap Kubu Raya Aerator Rusak Berat Rehab Total

3 Air Baku Tebang Kacang Tebang Kacang Sungai Raya Kubu Raya Aerator Rusak Berat Rehab Total

4 Air Baku Kuala Dua Kuala Dua Sungai Raya Kubu Raya Free Intake Cukup Baik Pemantauan

5 Air Baku Bungkang Bungkang Balai Karangan Sanggau Bronckaptering Rusak Sedang Pemeliharaan

6 Air Baku Ponti Tapau Entikong Entikong Sanggau Bronckaptering Rusak Berat Rehab Total

7 Air Baku Sintetik Entikong Entikong Sanggau Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

8 Air Baku Teraju Teraju Toba Sanggau Bronckaptering Rusak Sedang Pemeliharaan

9 Air Baku Lumut Lumut Toba Sanggau Bronckaptering Rusak Berat Rehab Total

10 Air Baku Tanjung Berkat Tanjung Mempawah Hilir Mempawah Free Intake Cukup Baik Pemantauan

11 Air Baku Mendalok Mendalok Sungai Kunyit Mempawah Aerator Rusak Berat Rehab Total

Sei. Kunyit
12 Air Baku Sei. Kunyit Dalam Sungai Kunyit Mempawah Aerator Rusak Berat Rehab Total
Dalam

13 Air Baku Sei. Jaga A Sei. Jaga A Sungai Raya Bengkayang Aerator Cukup Baik Pemantauan

14 Air Baku Santibasa Santibasa Siding Bengkayang Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

15 Air Baku Pipit Teja Pipit Teja Teluk Keramat Sambas Aerator Rusak Berat Rehab Total

VI-2
Penilaian Kinerja dan Penyusunan AKNOP Jaringan Air Baku di Provinsi Kalimantan Barat

Desa/ Jenis Penilaian


No Nama Air Baku Kecamatan Kota/Kabupaten Penanganan
Kelurahan Bangunan Kinerja

16 Air Baku Seranggit Seranggit Subah Sambas Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

17 Air Baku Sebedang Sebedang Sebawi Sambas Free Intake Cukup Baik Pemantauan

18 Air Baku Sebangkau Maribas Tebas Sambas Free Intake Cukup Baik Pemantauan

19 Air Baku Sambas Durian Sambas Sambas Free Intake Cukup Baik Pemantauan

20 Air Baku Semelagi Singkawang Utara Singkawang Free Intake Cukup Baik Pemantauan

21 Air Baku Mungguk Mungguk Ngabang Landak Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

22 Air Baku Merasak Mungguk Ngabang Landak Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

23 Air Baku Sabareang Keranji Paidang Sengah Temila Landak Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

24 Air Baku Riam Panjang Mungguk Ngabang Landak Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

25 Air Baku Semade Semade Banyuke Hulu Landak Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

26 Air Baku Paloan Paloan Sengah Temila Landak Bronckaptering Rusak Berat Rehab Total

27 Air Baku Oto Basa Keranji Paidang Sengah Temila Landak Bronckaptering Cukup Baik Pemantauan

28 Air Baku Ngabang Tebang Raeng Jelimpo Landak Free Intake Baik Pemantauan

Pangkalan
29 Air Baku Mandi Bintang Sukadana Kayong Utara Bronckaptering Rusak Sedang Pemeliharaan
Buton

30 Air Baku Sungai Buluh Simpang Tiga Sukadana Kayong Utara Bronckaptering Rusak Sedang Pemeliharaan

6.2. Rekomendasi
Agar jaringan air baku yang sudah ada masih tetap beroperasi maka perlu dilakukan
perawatan rutin dan untuk menjaga bangunan jaringan air baku yang sudah mengalami
kerusakan yang cukup berat maka perlu tindakan yang lebih mendalam untuk mengembalikan
fungsi jaringan air baku seperti semula. Selain itu untuk memenuhi kebutuhan air bersih bagi
masyarakat di Kalimantan Barat maka kegiatan pembangunan jaringan air baku masih perlu
diteruskan karena masih banyak kawasan pemukiman yang memerlukan air bersih.

VI-3

Anda mungkin juga menyukai