Anda di halaman 1dari 1

KISI-KISI XII OTKP

OTK KEUANGAN
1. Sejumlah dana perusahaan yang dibentuk khusus untuk membiayai pengeluaran yang jumlahnya
bersifat rutin dan relatif kecil disebut…
2. Kas kecil disebut juga dengan…
3. Berikut ini adalah tujuan dibentuknya dana kas kecil, yaitu…
4. Berikut ini adalah karakteristik dana kas kecil, yaitu …
5. Setiap penggunaan/ pemakaian uang, pemegang dana kas kecil harus mencatatnya ke dalam…
6. Bukti kas yang dibuat oleh pemegang dana kas kecil bahwa telah menerima sejumlah uang untuk
keperluan kas kecil, disebut…
7. Dalam pengelolaan dana kas kecil, prosedur pengajuan dana kas kecil pertama yang harus dilakukan
oleh sekertaris adalah…
8. Yang bukan termasuk jenis tabungan di perbankan Indonesia adalah…
9. Simpanan yang penarikannya hanya dapat dilakukan pada waktu yang ditentukan berdasarkan
perjanjian antara bank dan pihak penyimpan adalah…
10. Berdasarkan jangka waktu, kredit dibedakan menjadi 3 jenis yaitu…
11. Yang bukan merupakan fungsi kredit perbankan adalah…
12. Metode dana kas kecil imprest disebut juga dengan metode…
13. Pada saat pengisian kembali dana kas kecil, dana yang diberikan sebesar jumlah pengeluaran yang
telah dilakukan sebelumnya, berarti dana kas kecil dikelola dengan menggunakan sistem…
14. Pihak berikut yang tidak terlibat dalam aktivitas pembentukan dana kas kecil adalah…
15. Saat terjadi pembentukan dana kas kecil, Wati sebagai pemegang dana kas kecil akan mencatatnya
kedalam…
16. Pada saat mengajukan pengisian kembali dana kas kecil kepada bagian keuangan, dokumen yang
harus dibuat dan disertakan oleh pemegang dana kas kecil adalah…
17. Catatan atas perubahan jumlah kas kecil akibat transaksi penerimaan dan pengeluaran yang terjadi
disebut dengan…
18. Saldo awal bulan sebesar Rp500.000 selama satu bulan terjadi pengeluaran sebesar Rp300.000 .
Pembukuan dana kas kecil menggunakan imprest fund system (sistem dana tetap). Pengisian saldo
kas kecil bulan berikutnya adalah…
19. Langkah awal dalam membuat laporan dana kas kecil di Microsoft Excel adalah…
20. Langkah-langkah dalam mengatur Format Cells pada tabel kolom Penerimaan sampai dengan
rekening yang di debit adalah…
21. Pada Microsoft Excel “SUM” ialah rumus untuk…
22. Rumus saldo akhir pada laporan dana kas kecil yaitu…
23. Rumus untuk imprest bulan berikunya pada laporan dana kas kecil yaitu…
24. Tanggal yang terdapat diatas tanda tangan sekertaris pada laporan dana kas kecil diisi pada tanggal…
25. Bukti transaksi adanya penerimaan uang karena adanya pembayaran disebut …
26. Untuk mendapatkan dana kas kecil, pemegang kas kecil harus membuat permohonan pengajuan dana
kas kecil kepada …
27. Laporan dana kas kecil yang dibuat oleh pemegang dana kas kecil harus mendapatkan persetujuan
dari …
28. Bukti kas keluar kaitannya dengan kas kecil biasanya digunakan dalam transaksi …
29. Petugas dana kas kecil atau sekertaris harus menyimpan uang untuk keperluan kas kecil di tempat
yang aman, yaitu …
30. Berikut pernyataan yang tepat terkait dana kas kecil, yaitu …

Anda mungkin juga menyukai