Anda di halaman 1dari 26

MATERI PELATIHAN BERBASIS KOMPETENSI

SEKTOR KONTRUKSI
SUB SEKTOR SIPIL

JABATAN KERJA
PELAKSANA LAPANGAN PEKERJAAN GEDUNG

MELAKSANAKAN PEKERJAAN PERSIAPAN

KODE UNIT KOMPETENSI:


F.4xxxx.002.02

BUKU KERJA

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM


BADAN PEMBINAAN KONST RUKSI
PUSAT PEMBINAAN KOMPETENSI DAN PELATIHAN KONSTRUKSI
Jalan Sapta Taruna Raya, Komplek PU Pasar Jumat - Jakarta Selatan

2013
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.002.02

DAFTAR ISI

Daftar Isi ................................................................................................................................. i

BAB I STANDAR KOMPETENSI ........................................................................................ 2

1.1 Unit Kompetensi yang Dipelajari ................................................................... 2


1.2 Judul Unit ...................................................................................................... 2
1.3 Kode Unit ...................................................................................................... 2
1.4 Deskripsi Unit ................................................................................................ 2
1.5 Kemampuan Awal ......................................................................................... 2
1.6 Elemen Kompetensi dan Kriteria Unjuk Kerja ................................................ 2
1.7 Batasan Variabel ........................................................................................... 3
1.8 Panduan Penilaian ........................................................................................ 4
1.9 Kompetensi Kunci ......................................................................................... 6

BAB II TAHAPAN BELAJAR ............................................................................................... 7


2.1 Langkah-langkah/Tahapan Belajar ................................................................ 7
2.2 Perencanaan Tahapan Belajar ...................................................................... 7

BAB III TUGAS TEORI DAN PRAKTEK .............................................................................. 14


3.1 Tugas Teori ................................................................................................... 14
3.2 Lembara Pemeriksaan Tugas Tertulis .......................................................... 14
3.3 Lembar Pemeriksaan Peserta untuk kegiatan Tugas Teori ........................... 20
3.4 Daftar Cek Tugas Praktek ............................................................................. 25

Buku Referensi :

Judul Modul:Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Informasi Edisi: 2013 Halaman: i dari i
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

BAB I

STANDAR KOMPETENSI

1.1 Unit Standar Kompetensi Kerja yang Dipelajari

Dalam sistem pelatihan, Standar Kompetensi diharapkan menjadi panduan bagi


peserta pelatihan atau siswa untuk dapat :
• mengidentifikasikan apa yang harus dikerjakan peserta pelatihan.
• mengidentifikasikan apa yang telah dikerjakan peserta pelatihan.
• memeriksa kemajuan peserta pelatihan.
• menyakinkan bahwa semua elemen (sub-kompetensi) dan kriteria unjuk kerja
telah dimasukkan dalam pelatihan dan penilaian.

1.2 Judul Unit


Melaksanakan Pekerjaan Persiapan
1.3 Kode Unit
F.4xxxx.003.02
1.4 Deskripsi Unit
Unit kompetensi ini mencakup pengetahuan, keterampilan, dan sikap kerja yang
diperlukan dalam menginterpretasikan gamba kerja dan spesifikasi teknis,
menyusun program kerja dan melaksanakan mobilisasi sumber daya.

1.5 Kemampuan Awal


-DISESUAIKAN

1.6 Elemen Kompetensi dan Kriteria Unjuk Kerja

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA

1. Menginterpretasikan 1.1 Gambar kerja dan spesifikasi teknis diidentifikasi


gambar kerja dan sesuai dengan prosedur
spesifikasi teknis
1.2 Gambar kerja dan spesifikasi teknis diperiksa
sesuai dengan prosedur
1.3 Hasil pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi
teknis dibuat sebagai acuan pelaksanaan
pekerjaan

2. Menyusun program kerja 2.1 Jenis pekerjaan, material, peralatan, alat berat,
pelaksanaan pekerjaan dan tenaga kerja diidentifikasi sesuai dengan
dokumen kontrak
2.2 Jadwal (schedule) penggunaan material,

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 1 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

ELEMEN KOMPETENSI KRITERIA UNJUK KERJA


peralatan, alat berat, dan tenaga kerja dibuat
sesuai dengan dokumen kontrak
2.3 Jadwal pelaksanaan pekerjaan dibuat sesuai
dengan dokumen kontrak
3. Melaksanakan mobilisasi 3.1 Metode mobilisasi sumber daya ditentukan
sumber daya sesuai dengan prosedur
3.2 Waktu mobilisasi sumber daya ditentukan sesuai
dengan program kerja
3.3 Mobilisasi sumber daya dilakukan sesuai dengan
program kerja

1.7 Batasan Variabel

a. Konteks variabel

1) Unit kompetensi ini diterapkan dalam satuan kerja individu atau kelompok,
pada lingkup pekerjaan sektor konstruksi utamanya pada pelaksanaan
pekerjaan gedung
2) Unit kompetensi ini berlaku dalam melakukan persiapan pelaksanaan
pekerjaan gedung
3) Unit kompetensi ini juga untuk menyiapkan, melaksanakan dan
menegakkan tanggung jawab dalam persiapan pelaksanaan pekerjaan
gedung.

b. Peralatan dan Perlengkapan

1) Peralatan
a) Alat tulis
b) Komputer
c) Printer
2) Perlengkapan/Bahan
a) Kertas HVS
b) Kerta formulir

c. Peraturan yang diperlukan

a) Undang-undang RI nomor 18 Tahun 1999 Tentang Jasa Konstruksi


b) Peraturan presiden nomor 54 Tahun 2010 Tentang Pengadaan
Barang dan Jasa

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 2 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

d. Norma dan standar

a) Standard Operation Procedure (SOP) Perusahaan


b) Peraturan Umum Bahan Bangunan Indonesia (PUBI) Tahun 1982

1.8 Panduan Penilaian

a. Konteks penilaian
Unit kompetensi ini harus diujikan secara konsisten pada seluruh elemen
kompetensi dan dilaksanakan pada situasi pekerjaan yang sebenarnya di
tempat kerja atau di luar tempat kerja secara simulasi dengan kondisi seperti
tempat kerja normal dengan menggunakan kombinasi metode uji untuk
mengungkap pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja yang diperlukan sesuai
dengan tuntutan Standar Kompetensi Kerja Nasional Indonesia.
Metode uji yang digunakan antara lain:
1) Test tertulis;
2) Test lisan (wawancara);
3) Praktek/simulasi;
4) Porto folio.

b. Persyaratan kompetensi
Unit kompetensi yang harus dikuasai sebelumnya meliputi :
1) F.4xxxx.001.02 : Melaksanakan Ketentuan Keselamatan dan
Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L) di Tempat
Kerja
2) F.4xxxx.002.02 : Melakukan Komunikasi di Tempat Kerja

c. Pengetahuan dan keterampilan yang diperlukan


1) Pengetahuan
a) Gambar kerja dan spesifikasi teknis
b) Jadwal penggunaan material, lokasi kantor proyek (Direksi Kit),
peralatan, alat berat, dan tenaga kerja
c) Jadwal pelaksanaan pekerjaan
d) Mobilisasi sumber daya

2) Keterampilan

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 3 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

a) Memeriksa gambar kerja dan spesifikasi teknis


b) Membuat jadwal penggunaan lokasi, kantor proyek (Direksi Kit),
peralatan, alat berat, tenaga kerja, dan material
c) Membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan
d) Melakukan mobilisasi sumber daya

d. Sikap kerja yang diperlukan


1) Teliti dalam memeriksa gambar kerja dan spesifikasi teknis
2) Teliti dalam membuat jadwal penggunaan material, lokasi, kantor proyek
(Direksi Kit), peralatan, alat berat, dan tenaga kerja
3) Teliti dalam membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan
4) Teliti dalam melakukan mobilisasi sumber daya

e. Aspek kritis
1) Ketelitian dalam memeriksa gambar kerja dan spesifikasi teknis
2) Ketelitian dalam membuat jadwal penggunaan material, lokasi, kantor proyek
(Direksi Kit), peralatan, alat berat, dan tenaga kerja
3) Ketelitian dalam membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan
4) Ketelitian dalam melakukan mobilisasi sumber daya

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 4 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

BAB II

TAHAPAN BELAJAR

2.1 Langkah-langkah /Tahapan Belajar DISESUAIKAN

Tahapan belajar adalah langkah-langkah yang dipersiapan oleh keduabelah pihak


antara instruktur maupun peserta, agar terjadi proses pembelajaran sesuai dengan
rencana pembelajaran (memenuhi kriteria standar yang telah ditetapkan), oleh
karena itu langkah-langkah yang dimaksud meliputi :

a. Instruktur :
1. Membuat persiapan pengajaran yang meliputi (SAP, GBPP, alat
bantu pembelajaran)
2. Menyiapkan kelas
3. Melakukan pembelajaran
- Prolog (menyampaikan salam, easbeak, pretes)
- Membagikan materi yang akan disampaikan kepada peserta
- Melakukan preetest (tes awal) untuk mengetahui seberapa banyak
peserta yang telah menerima materi serupa, untuk menentukan
metodologi
- Menjelaskan prinsip-prinsip materi tahapan per tahapan
- Membimbing peserta dan berinteraksi
- Membimbing praktek/ peragaan (jika diperlukan)
4. Melakukan evaluasi post tes

b. Peserta :
1. Menyampaikan salam, menjawab pretes dari instruktur
2. Menerima materi pelatihan dari instruktur
3. Menyimak penjelasan bimbingan dari instruktur
4. Membaca materi pelatihan
5. Berinteraksi dengan instruktur berupa tanya jawab/ diskusi terkait dengan
materi yang diberikan
6. Mengerjakan perintah isi materi pelatihan
7. Melakukan praktek
8. Mengerjakan soal postest

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 5 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

c. Penyelenggara :
1. Memeriksa keperluan/ kebutuhan penyelenggaraan pelatihan
2. Menggandakan materi pelatihan
3. Menyiapkan kelas sebelum dimulai sesi
4. Menyiapkan alat bantu pelatihan
5. Memantau pelaksanaan proses pembelajaran
6. Membagikan mengumpulkan angket pretest

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 6 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

BAB III

TUGAS TEORI DAN PRAKTEK

3.1 Tugas Teori


Tugas tertulis dapat digunankan oleh panitia untuk mengidentifikasi kesiapan Peserta
dalam melaksanakan penilaian unjuk kerja.
Penilaian akan menggunakan satu atau lebih pertanyaan untuk setiap elemen, jika
Penilai kurang puas dengan kesiapan Peserta dalam melakukan Penilaian Unjuk Kerja,
maka rencana pelatihan atau Penilaian Unjuk Kerja ulang /remidial akan dibicarakan
antara Peserta dan Penilai.

3.1.1. Tugas Teori 1


Tugas teori menginterpretasikan informasi dan instruksi kerja yang diterima
terkait dengan pelaksanaan pekerjaan

Tugas tertulis dapat digunankan oleh panitia untuk mengidentifikasi kesiapan


Anda dalam melaksanakan penilaian unjuk kerja.

Perintah tugas : Pilih jawaban yang anda anggap paling tepat soal-
soal dibawah ini.
Waktu penyelesaian : 10 menit
Soal tugas :

PILIHAN GANDA
1. Gambar yang digunakan sebagai acuan kerja tukang disebut ?
a. As Build Drawing
b. Gambar Kerja
c. Gambar Rencana
d. Butir a,b,c, Semua benar

2. Fungsi spesifikasi teknis dalam proyek adalah sebagai ?


a. Kendali mutu
b. Dasar perhitungan volume material
c. Pedoman melaksanakan pekerjaan
d. Membuat anggaran biaya

3. Jenis gambar kerja yang dibutuhkan oleh tukang adalah ?


a. Gambar Denah

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 7 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

b. Gambar Potongan
c. Gambar Detail
d. Butir a,b,c Semua benar

4. Berikut ini cara mengidentifikasi gambar kerja adalah dengan ?


a. Membuat daftar jenis gambar kerja
b. Membuat gambar kerja
c. Memilih jenis gambar
d. Butir a,b,c tTidak ada yang benar

5. Cara mengidentifikasi spesifikasi teknis adalah dengan ?


a. Membandingkan dengan gambar kerja
b. Menyiapkan peralatan dan alat berat
c. Memeriksa persayarat kualitas material
d. Menyiapkan tenaga kerja

6. Tujuan memeriksa gambar kerja adalah untuk ?


a. Mengetahui bentuk dan ukuran bentuk benda aslinya
b. Mengetahui lengkap tidaknya gambar kerja
c. Mengetahui kesesuaian antara gambar kerja dengan kondisi lapangan
d. Butir a, b, c semua benar

7. Prosedur melakukan pemeriksaan spesifikasi teknis ?


a. Mencocokan gambar kerja dengan spesifikasi teknis
b. Membawa spesifikasi teknis ke laboratorium
c. Memeriksa seluruh isi spesifikasi teknis
d. Butir a, b, c semua benar

8. Berikut ini adalah cara memeriksa gambar kerja ?


a. Periksa kelengkapan gambar (Tampak, potongan)
b. Meneliti kesesuaian ukuran gambar
c. Periksa kesesuaian skala
d. butir a, b, c semua benar

9. Yang memberi penugasan untuk melakukan pemeriksaan gambar kerja adalah ?


a. Manajer Proyek

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 8 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

b. Manajer Lapangan
c. Pelaksana Lapangan
d. Mandor

10. Apa yang harus diperiksa dari isi spesifikasi teknis pekerjaan bangunan gedung?
a. Spesifikasi Material
b. Spesifikasi Peralatan dan Alat Berat
c. Spesifikasi Tenaga Kerja
d. Spesifikasi Material, peralatan dan alat berat, tenaga kerja

11. Berikut ini adalah langkah cara memeriksa spesifikasi teknis, kecualli ?
a. Diperiksa kelengkapan gambar kerja
b. Diperiksa kelengkapan persyaratan mutu
c. Diperiksa Kelengkapan RAB Proyek
d. Diperiksa kelengkapan peralatan

12. Apa manfaat dari pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi teknis?
a. Mendapatkan kepastian tentang jenis gambar kerja dan mutu material
b. Mendapatkan kepastian dimensi (ukuran) struktur dan mutu peralatan
c. Mendapatkan kepastian bentuk bangunan dan jumlah tenaga kerja
d. Butir a, b dan c semua benar

13. Prosedur penggunaan hasil pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi teknis ?
a. Hasil pemeriksaan gambar kerja dibuatlah instruksi-instruksi kerja
kepada tukang dan pekerja.
b. Hasil pemeriksaan spesifikasi teknis dibuatlah acuan baku untuk mutu
pekerjaan (material, alat & alat berat, tenaga kerja)
c. Hasil pemeriksaan gambar kerja digunakan sebagai acuan untuk
memonitor pekerjaan.
d. Hasil pemeriksaan spesifikasi teknis digunakan untuk memeriksa
kualitas/ mutu pekerjaan di laboratorium.

14. Berikut ini adalah kegunaan hasil pemeriksaan spesifikasi teknis, kecuali ?
a. Pengendalian RAB Proyek
b. Pengendalian kualitas dan kuantitas pekerjaan persiapan;
c. Pengendalian kualitas dan kuanatitas pekerjaan tanah;
d. Pengendalian kualitas dan kuantitas pekerjaan pondasi;

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 9 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

15. Kepada siapa penugasan penggunaan hasil pemeriksaan spesifikasi teknis


sebagai acuan pelaksanaan pekerjaan ?
a. Pelaksana Lapangan
b. Mandor
c. Tukang
d. Manajer Lapangan

3.1.2. Tugas Teori 2


Tugas teori Menyusun program kerja pelaksanaan pekerjaan

Tugas tertulis dapat digunankan oleh panitia untuk mengidentifikasi kesiapan


Anda dalam melaksanakan penilaian unjuk kerja.

Perintah tugas : Pilih jawaban yang anda anggap paling tepat soal-
soal dibawah ini.
Waktu penyelesaian : 15 menit
Soal tugas :

16. Berikut ini adalah cara mengidentifikasi jenis pekerjaan, material, peralatan, alat
berat, dan tenaga kerja, kecuali ?
a. Membuat daftar jenis material untuk bangunan gedung yang
dibutuhkan
b. Membuat daftar jenis peralatan kerja dan Alat Berat
c. Membuat daftar Upah Gaji Pekerja
d. Buat daftar kebutuhan tenaga kerja :

17. Berikut ini mengidentifikasi jenis pekerjaan dari dokumen kontrak, kecuali ?
a. Pekerjaan pemasangan bowplank
b. Pekerjaan persiapan
c. Pekerjaan tanah
d. Pekerjaan pondasi

18. Berikut ini identifikasi jenis material, sesuai dengan dokumen kontrak, kecuali?
a. Material Pondasi
b. Material Tanah
c. Material Pasangan
d. Material pembetonan

19. Siapa yang ditugasi untuk melakukan identifikasi material, ?

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 10 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

a. Manajer Proyek
b. Konsultan perencana
c. Manajer lapangan
d. Pelaksana lapangan

20. Berikut ini adalah jenis peralatan, alat berat, yang digunakan pada pekerjaan
bangunan gedung, kecuali ?
a. Towercren
b. Dozer
c. Stom
d. Bachoe

21. Berikut ini jenis peralatan tukang kayu, kecuali ?


a) Linggis
b) Serutan
c) Gergaji
d) Pahat

22. Cara mengidentifikasi jenis tenaga kerja ?


a. Membuat daftar tenaga kerja
b. Menghitung tenaga kerja
c. Memeriksa kualitas tenaga kerja
d. Mencatat tenaga kerja

23. Berikut ini adalah langkah kerja membuat jadwal penggunaan material, kecuali ?
a. Mengidentifikasi jenis pekerjaan yang membutuhkan material;
b. Merinci jenis material yang dibutuhkan
c. Menghitung Biaya material
d. Membuat daftar unit-unit yang membutuhkan material

24. Hal yang urgen dalam membuat jadwal penggunaan material, kecuali ?
a. Jenis material dibutuhkan
b. Perhitungan waktu
c. Jenis pengguna material
d. Perhitungan alat dan peralatan

25. Siapa yang ditugasi untuk membuat jadwal penggunaan material ?


a. Pelaksana lapangan
b. Manajer lapangan
c. Konsultan perencana
d. Konsultan pengawas

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 11 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

26. Dalam jadwal tenaga kerja, penggunaan tenga kerja ditiung ?


a. Kebutuhan tenaga kerja setiap hari
b. Kebutuhan tukang
c. Kebutuhan mandor
d. Kebutuhan pembantu tukang

27. Siapa yang membuat jadwal penggunaan tenaga kerja?


a. Pelaksana lapangan
b. Mandor
c. Manajer lapangan
d. Konsultan

28. Berikut ini adalah tujuan membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan, kecuali ?
a. Untuk pengaturan dan sirkulasi material, alat berat dan tenaga kerja.
b. Sebagai alat kontrol penggunaan material, alat berat
c. Alat kontrol tenaga kerja
d. Sebagai perhitungan biaya

29. Langkah berikut ini salah dalam membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan ?
a. Identifikasi terlebih dahulu jenis tenaga kerja
b. Hitung bobot material
c. Proyeksikan lama waktu material
d. Buat gambar barchart schedule pelaksanaan pekerjaan persiapan

30. Hal yang menentukan dalam membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan persiapan?
a. Waktu pelaksanaan pekerjaan
b. Jumlah tenaga kerja
c. Mobilisasi
d. Jenis kegiatan persiapan

31. Hal yang penting dalam membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan tanah ?
a. Kebutuhan alat
b. Kapasitas produksi alat
c. Tenaga kerja
d. Biaya

32. siapa yang memberi tugas untuk pembuat jadwal pelaksanaan pekerjaan ?
a. Manajer lapangan
b. Manajer proyek
c. Pelaksana lapangan
d. Mandor

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 12 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

33. Komponen yang harus diperhatikan dalam membuat jadwal pelaksanaan


pekerjaan, kecuali ?
a. Jenis pekerjaan
b. Jenis tenaga kerja
c. Volume pekerjaan
d. Waktu

3.1.3. Tugas Teori 3


Tugas teori Melaksanakan mobilisasi sumber daya

Tugas tertulis dapat digunankan oleh panitia untuk mengidentifikasi kesiapan


Anda dalam melaksanakan penilaian unjuk kerja.

Perintah tugas : Pilih jawaban yang anda anggap paling tepat soal-
soal dibawah ini.
Waktu penyelesaian : 15 menit
Soal tugas :

34. menentukan metode mobilisasi sumber daya ?


a. Gunakan identifikasi sumber daya sebagai acuan;
b. Pertimbangkan waktu yang dibutuhkan;
c. Pertimbangkan sarana dan prasarana mobilisasi sumbedaya;
d. Susun RAB mobilisasi.

35. cara menetapkan metode mobilisasi sumber daya sesuai dengan dokumen
kontrak, kecuali ?
a. Pertimbangkan kebutuhan tenaga kerja
b. Pertimbangkan kebutuhan peralatan dan alat berat
c. Pertimbangkan kebutuhan material/ bahan bangunan
d. Pertimbangkan lokasi kerja

36. penetapkan metode mobilisasi tenaga kerja sesuai dengan prosedur, kecuali ?
a. Rencana Anggaran Biaya Turun
b. Perintah Melaksanakan Pekerjaan diterima,
c. Perhitungan kebutuhan tenaga kerja dibuat,
d. Perekrutan tenaga kerja dilakukan sesuai dengan kebutuhan.

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 13 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

37. Mobilisasi tenaga kerja yang dilakukan oleh seorang Pelaksana Lapangan adalah
?
a. Manajer lapangan, Pelaksana Lapangan, Mandor, Tukang, Pembantu
Tukang
b. Pelaksana Lapangan, Mandor, Tukang, Pembantu Tukang
c. Mandor, Tukang, Pembantu Tukang
d. Manajer Proyek, Manajer Lapangan, Pelaksana Lapangan, Tukang

38. Penetapan metode mobilisasi peralatan dan alat berat memperhatikan ?


a. Mempertimbangkan jenis pekerjaan, lingkup pekerjaan, jenis alat
b. Mempertimbangkan tenaga kerja, lingkup pekerjaan, volume pekerjaan
c. Mempertimbangkan kebutuhan alat, kebutuhan tenaga kerja,
kebutuhan material
d. Mempertimbangkan lahan proyek, faktor keamanan alat

39. Penetapan metode mobilisasi material mempertimbangkan ?


a. Time schedule pekerjaan, hasil identifikasi kebutuhan, hasil survey
lokasi sumber material,
b. Hasil Survey lokasi sumber material, Kualitas Material, Kesediaan
Material
c. Kebutuhan material, sumber material, waktu mobilisasi material
d. Waktu mobilisasi, gudang material,

40. Langkah kerja menentukan waktu mobilisasi sumber daya berikut ini salah ?
a. Kaji terlebih dahulu program kerjanya
b. Tetapkan jenis pekerjaannya
c. Hitung volume pekerjaan
d. Menyusun Rencana Kerja Sementara

41. Komponen yang perlu dipertimbangkan dalam menyusun waktu mobilisasi sumber
daya berikut ini salah ?
a. Jenis pekerjaan
b. Volume pekerjaan
c. Waktu penyelesaian pekerjaan
d. Gambar kerja

42. Tugas menetapkan waktu mobilisasi sumber daya dilakukan oleh ?

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 14 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

a. Manajer Proyek
b. Manajer Lapangan
c. Pelaksana Lapangan
d. Tukang & Mandor

43. persyaratan mobilisasi sumber daya berikut ini kurang tepat ?


a. Setelah menerima surat perintah melaksanakan pekerjaan (SPMK);
b. Setelah jumlah dan jenis sumber daya telah ditetapkan sesuai dengan
spesifikasi teknis dan dokumen kontrak;
c. Sebelum menerima SPMMK ;
d. Setelah disusun jadwal pengadaan dibuat;

44. Cara melaksanakan mobilisasi sumber daya berikut ini kurang tepat adalah ?
a. Melakukan pemanggilang narasumber
b. Mengacu pada hasil penghitungan sumber daya, baik, material, alat
dan alat berat maupun tenaga kerja.
c. Dilakukan pengadaan sumber daya sesuai dengan jadwal waktu dan
jumlah yang dibutuhkan.
d. Mobilisasi/pengadaan tenaga kerja menggunakan tabel manpower
schedule

45. Langkah kerja melakukan mobilisasi tenaga kerja berikut ini benar, adalah ?
a. Mengadakan tukang dan pembantu tukang
b. Mengadakan mandor untuk mencari tukang dan pembantu tukang
c. Mengadakan pelaksana lapangan
d. Mengadakan mandor, tukang, dan pembantu tukang

46. Siapa yang ditugasi pelaksanaan mobilisasi tenaga ?


a. Tukang
b. Mandor
c. Pembantu tukang
d. Pelaksana lapangan

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 15 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

47. Berikut ini langkah kerja melaksanakan mobilisasi material yang salah ?
a. Pengadaan material tanah;
b. Pengadaan material untuk pekerjaan plafon;
c. Pengadaan material untuk pekerjaan atap
d. Pengadaan material untuk pekerjaan pengecatan

48. Tahapan pelaksanaan mobilisasi material berikut ini sesuai dengan prosedur
kecuali ?
a. Tahap perencanaan material
b. Tahap melakukan seleksi material
c. Tahap pembelian material
d. Tahap investigasi material

49. Prosedur pelaksanaan mobilisasi peralatan dan alat berat ?


a. Seorang pelaksana mengajukan permohonan mobilisasi kepada atasan
b. Setelah disetujui pelaksana lapangan langsung mengadakan peralatan
dan alat berat
c. Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung bekerjasama dengan Teknisi
Alat Berat baru melaksanakan mobilisasi peralatan dan alat berat.
d. Pelaksana Lapangan melakukan uji kelaikan alat dan peralatan bahwa
alat yang dimobilisasi sesuai dengan spesifikasi teknis, baik dari jenis,
mutu, dan pruktivitas kerjanya.

SOAL BENAR SALAH


Baca soal dengan teliti, dan pilih dan beri tanda “X” atau di “lingkari” pada jawaban yang
anda anggap paling benar.

Elemen – 1 : Menginterpretasikan gambar kerja dan spesifikasi teknis


1.1 Identifikasi gambar kerja dan spesifikasi teknis
No Soal Jawaban
1 Gambar kerja adalah gambar yang menjadi lampiran dari
B S
dokumen kontrak
2 spesifikasi teknis dalam pekerjaan menjadi acuan mutu B S
3 Siteplan, gambar rencana dan gambar detail adalah
B S
merupakan gambar kerja
4 Metode kerja dapat kembangkan dari spesifikasi teknis B S
5 Komposisi adukan (campuran beton) dapat diidentifikasi
B S
dari spesifikasi teknis

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 16 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

1.2 Pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi teknis sesuai dengan prosedur
No Soal Jawaban

6 Gambar kerja dapat dilakukan perbaikan setelah dilakukan


B S
survey kondisi lapangan
7 Pemeriksaan kualitas dan kuantitas pekerjaan dapat
B S
diidentifikasi dari gambar kerja
8 Salah satu yang sangat penting dalam melakukan
B S
pemeriksaan gambar kerja adalah memeriksa skala
9 Praktek memeriksa gambar kerja dapat dilakukan dengan
B S
menunjukkan ukuran yang salah
10 Hasil dari pemeriksaan spesifikasi teknis diperoleh
B S
adendem
11 Yang diperiksa dari spesifi kasi teknis adalah syarat mutu
material, syarat mutu alat dan peralatan, dan syarat mutu B S
tenaga kerja

1.3 Pembuatan hasil pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi teknis sebagai
acuan pelaksanaan pekerjaan.
No Soal Jawaban
12 Dari hasil pemeriksaan maka gambar kerja dan spesifikasi
B S
teknis dapat digunakan sebagai acuan kerja
13 Menurut prosedur maka seorang pelaksana lapangan
pekerjaan gedung harus memiliki satu berkas copy hasil B S
pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi teknis
14 Salah satu manfaat dari hasil pemeriksaan gambar kerja
B S
dapat digunakan untuk menghitung tagihan pekerjaan
15 Hasil pemeriksaan gambar kerja dapat digunakan untuk
B S
menghitung volume pekerjaan selesai
16 Hasil pemeriksaan spesifikasi teknis dapat digunakan
B S
sebagai acuan untuk pekerjaan pengukuran lapangan
17 Hasil pemeriksaan spesifikasi teknis dapat digunakan
B S
untuk pengendalian mobilisasi

Elemen – 2 : Menyusun program kerja pelaksanaan pekerjaan


2.1 Identifikasi jenis pekerjaan, material, peralatan, alat berat dan tenaga kerja yang
sesuai dengan dokumen kontrak.

No Soal Jawaban
18 Tujuan mengidentifikasi jenis pekerjaan, material,
B S
peralatan, alat berat, dan tenaga kerja adalah untuk

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 17 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

mengetahui kuantitas dan kualitas sumber daya yang


dibutuhkan
19 Jenis pekerjaan, material, peralatan, alat berat, dan
B S
tenaga kerja dapat diidentifikasi dari dokumen SPMK
20 Dokumen kontrak suatu pekerjaan terdiri atas, SPKM,
B S
Dokumen Teknis, Dokumen Umum dan Administrasi
21 Jenis pekerjaan pembangunan gedung meliputi, membaca
gambar kerja, pekerjaan pengukuran, pekerjaan outsite, B S
pekerjaan bangunan bedeng dan bangunan sementara
22 Dewatering adalah pekerjaan persiapan untuk
B S
mengantisipasi kelongsoran tanah
23 Zat adetif adalah material yang harus ada dalam dokumen
B S
kontrak
24 Menghitung kapasitas produksi alat berat yang dibutuhkan
untuk membangun bangunan gedung adalah tugas B S
Pelaksana Lapangan
25 Jenis alat berat yang dibutuhkan untuk membangunan
B S
bangunan bertingkat adalah stoomwhelles
26 Jenis tenaga kerja dibawah tanggung jawab pelaksana
lapangan adalah, mandor, tukang, pembantu tukang, B S
operator alat berat

2.2 Pembuatan jadwal (schedule) penggunaan material, peralatan, alat berat, dan
tenaga kerja yang sesuai dengan dokumen kontrak

No Soal Jawaban
27 Jadwal penggunaan material, peralatan, alat berat, dan
B S
tenaga kerja digunakan sebagai alat konstrol
28 Langkah-langkah membuat jadwal penggunaan material,
peralatan, alat berat, dan tenaga kerja salah satunya B S
adalah menghitung jumlah kebutuhan material
29 Salah satu komponen penting dalam membuat jadwal
penggunaan material adalah ketersediaan pemasok B S
material

2.3 Pembuatan jadwal pelaksanaan pekerjaan yang sesuai dengan dokumen kontrak

No Soal Jawaban
30 Tujuan dibuat jadwal pelaksanaan pekerjaan adalah untuk B S
mengetahui kapan pekerjaan dimulai dan diakhiri
31 Alat bantu membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan berupa B S
softwere Microsoft Project

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 18 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

32 Komponen untuk membuat jadwal pelaksanaan pekerjaan


proyek adalah volume p[ekerjaan, lama waktu pekerjaan, B S
nilai bobot tiap-tiap pekerjaan
33 Kurva ”S” dapat berfungsi sebagai alat monitoring B S
pelaksanaan pekerjaan gedung
34 Bentuk jadwal pelaksanaan pekerjaan salah satunya B S
adalah networkplaning

Elemen – 3 : Melaksanakan mobilisasi sumber daya


3.1 Penentuan metode mobilisasi sumber daya yang sesuai dengan prosedur
No Soal Jawaban
35 Cara menentukan metode mobilisasi adalah menggunakan B S
jenis pekerjaan untuk menghitung kebutuhan sumberdaya
36 Menetapkan metode mobilisasi tenaga kerja B S
mempertimbangkan volume pekerjaan dan harga
37 Penggunaan teknologi tinggi akan mempengaruhi dalam B S
menetapkan metode mobilisasi tenaga kerja
38 Salah satu pertimbangan dalam memilih metode mobilisasi B S
peralatan dan alat berat adalah pertimbangan lokasi
39 Pertimbangan dalam menetapkan metode mobilisasi B S
material adalah banyaknya tenaga kerja

3.2 Penentuan waktu mobilisasi sumber daya yang sesudai dengan prosedur.
No Soal Jawaban
40 Prosedur mobilisasi sumber daya adalah menerima surat
B S
perintah kerja dari manajer proyek
41 Waktu pelaksanaan mobilisasi sumber daya dilakukan
B S
sepanjang hari
42 Yang menetapkan waktu mobilisasi sumber daya adalah
B S
Pelaksana Gudang

3.3 Pelaksanaan mobilisasi sumber daya yang sesuai dengan program kerja
No Soal Jawaban
43 Persyaratan mobilisasi sumber daya adalah dengan
menetapkan jenis sumber daya (tenaga kerja, material, B S
alat dan peralatan)
44 Cara mobilisasi sumber daya dengan menggunakan
B S
jadwal kerja mobilisasi
45 Mobilisasi tenaga kerja berpedoman pada Manpower
B S
planning
50 Waktu pelaksanaan mobilisasi material terserah pada
B S
tukang kapan membutuhkan material
51 Prosedur pelaksanaan mobilisasi material harus
B S
mendapatkan persetujuan dari Mandor
52 Mobilisasi peralatan dan alat berat dilakukan oleh B S

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 19 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

Pelaksana Lapangan
53 Tanggung jawab mobilisasi alat berat ada pada Pelaksana
B S
Lapangan

3.3 Lembar Pemeriksaan Peserta untuk kegiatan Tugas Teori


Semua kesalahan harus diperbaiki terlebih dahulu sebelum ditandatangani.

Check List Tugas Teori YA TIDAK

Apakah pertanyaan soal nomor 1 sampai dengan 49 (soal


multiplechoose), dan soal nomor 1 sampai dengan 53 soal (benar
salah) telah dijawab dengan benar ?

Tanda tangan peserta ......................................................

Tanda tangan penilai.......................................................

Catatan Penilai :
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................
.............................................................................................................................

3.4 Test (Tugas-tugas) Unjuk Kerja (Praktek)

Tugas 1
Memperagakan atau melakukan simulasi KUK 1.1, 1.2, dan 1.3 dari Elemen Kompetensi
1: Menginterpretasikan gambar kerja dan spesifikasi teknis

a. Daftar Peralatan/Materi:
1) Peralatan
a) Alat tulis
b) Komputer
c) Printer
2) Perlengkapan/Bahan
a) Kertas HVS
b) Kerta formulir

b. Tugas Praktek

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 20 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

Kriteria Unjuk Kerja Tugas yang harus dilaksanakan

1.1 Gambar kerja dan spesifikasi a. Menyiapkan gambar kerja dan spesifikasi
teknis diperiksa sesuai dengan teknis
prosedur
b. Memeriksa seluruh gambar kerja dan
membuat daftar jenis gambar kerja
c. Memeriksa spesifikasi teknis dan membuat
daftar kebutuhan bahan dan material dan
kebutuhan alat
d. Membuat daftar hasil temuan atas
pemeriksaan gambar kerja dan spesifikasi
teknis

1.2 Hasil pemeriksaan gambar kerja a. Membuat buku yang isinya gambar kerja
dan spesifikasi teknis dibuat
b. Membuat buku yang isinya daftar material
sebagai acuan pelaksanaan
yang dibutuhkan
pekerjaan
c. Membuat buku yang isinya daftar peralatan
dan alat berat yang dibutuhkan
d. Membuat panduan penggunaan material,
peralatan dan alat berat

Tugas 2
Memperagakan atau melakukan simulasi KUK 2.1, 2,2, 2.3 dari Elemen Kompetensi 2:
Menyusun program kerja pelaksanaan pekerjaan

a. Daftar Peralatan/Materi:
1) Peralatan
a) Alat tulis
b) Komputer
c) Printer
2) Perlengkapan/Bahan
a) Kertas HVS
b) Kerta formulir

b. Tugas Praktek

Kriteria Unjuk Kerja Tugas yang harus dilaksanakan


2.1 Jadwal (schedule) penggunaan a. Menyiapkan alat tulis dan alat hitung
material, peralatan, alat berat,
b. Menyiapkan data-data kebutuhan
dan tenaga kerja dibuat sesuai
material, kebutuhan peralatan dan alat
dengan dokumen kontrak

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 21 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

Kriteria Unjuk Kerja Tugas yang harus dilaksanakan


berat, serta kebutuhan tenaga kerja
c. Membuat jadwal penggunaan material
d. Membuat jadwal penggunaan peralatan
dan alat berat
e. Membuat jadwal penggunaan tenaga kerja

2.2 Jadwal pelaksanaan pekerjaan a. Menyiapkan alat tulis dan alat hitung
dibuat sesuai dengan dokumen
b. Menyiapkan data-data kebutuhan sumber
kontrak
daya
c. Menghitung kemampuan kerja tenaga
kerja
d. Menghitung kemampuan produksi masing-
masing alat berat yang dibutuhkan
e. Menghitung volume pekerjaan
f. Menghitung bobot pekerjaan
g. Menghitung prosesntasi bobot pekerjaan
h. Membuat time schedule (barchart)
i. Membuat curva S

Tugas 3
Mendemonstrasikan KUK 3.1.,3.2.,3.3. dari Elemen Kompetensi 3: Melaksanakan
mobilisasi sumber daya
.
a. Daftar Peralatan/Materi:
1) Peralatan
a) Alat tulis
b) Komputer
c) Printer
2) Perlengkapan/Bahan
a) Kertas HVS
b) Kerta formulir

b. Tugas Praktek

Kriteria Unjuk Kerja Tugas yang harus dilaksanakan

3.1 Mobilisasi sumber daya a. Menyiapkan program kerja mobilisasi


dilakukan sesuai dengan b. Membuat daftar permintaan
program kerja c. Membuat surat perintah pengeluaran

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 22 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

Kriteria Unjuk Kerja Tugas yang harus dilaksanakan


barang
d. Memobilisasi tenaga kerja sesuai dengan
kebutuhan
e. Memobilisasi material sesuai dengan
kebutuhan
f. Memobilisasi peralatan dan alat berat
sesuai dengan kebutuhan

3.5 Daftar Cek Unjuk Kerja/ Tugas Praktek


Kode Unit : F4xxxx.003.02
Judul Unit : Melaksanakan Pekerjaan Persiapan

Elemen Ya Tidak Kriteria Unjuk Kerja Ya Tidak

1. Menginterpretasikan
1.1
gambar kerja dan
spesifikasi teknis 1.2 Gambar kerja dan spesifikasi
teknis diperiksa sesuai
dengan prosedur
1.3 Hasil pemeriksaan gambar
kerja dan spesifikasi teknis
dibuat sebagai acuan
pelaksanaan pekerjaan
2. Menyusun program
2.1
kerja pelaksanaan
pekerjaan 2.2 Jadwal (schedule)
penggunaan material,
peralatan, alat berat, dan
tenaga kerja dibuat sesuai
dengan dokumen kontrak
2.3 Jadwal pelaksanaan
pekerjaan dibuat sesuai
dengan dokumen kontrak
3. Melaksanakan
3.1
mobilisasi sumber
daya 3.2

3.3 Mobilisasi sumber daya


dilakukan sesuai dengan
program kerja
Kondisi Unjuk Kerja
Penunjang Keterampilan dan Pengetahuan

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 23 dari 24
Materi Pelatihan Berbasis Kompetensi Kode Modul
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Gedung F.4xxxx.003. 02

Aspek – aspek penting dalam pengujian

Judul Modul: Melaksanakan Pekerjaan Persiapan


Buku Kerja Edisi: 2013 Halaman: 24 dari 24

Anda mungkin juga menyukai