Anda di halaman 1dari 8

KISI-KISI SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL

MAN INSAN CENDEKIA PEKALONGAN 2023


KELAS :X

SEMESTER : GANJIL

NOMO KOMPETENSI INDIKATOR SOAL JAWABAN JENIS NO


R DASAR SOAL SOAL
1 Diberikan pertanyaan tentang dasar seni rupa, siswa dapat menentukan yang bukan PG ACAK
termasuk dasar seni rupa.
2 Diberikan pertanyaan tentang seni terap, siswa dapat menentukan karya yang PG ACAK
merupakan seni terap (bukan seni murni)
3 Diberikan pertanyaan berkaitan dengan desain, siswa dapat menentukan karya yang di PG ACAK
buat hanya sebatas desain nya saja.
4 Diberikan pertanyaan yang berkait dengan seni murni, siswa dapat menentukan karya PG ACAK
yang bukan merupakan karya seni murni.
5 Diberikan pertanyaan berkait seni primitive, siswa dapat menentukan yang bukan PG ACAK
merupakan ciri-ciri karya seni primitive.
6 Diberikan pernyataan: Penuh ukiran, ornament, dan berkesan gagah, dibuat dengan PG ACAK
sempurna, halus pengerjaanya, merupakan ciri-ciri dari seni…. Siswa dapat
menentukan jenis karya seni dengan ciri tersebut.
7 Diberikan pertanyaan: Aliran yang dipengaruhi seniklasik Yunani dan Romawi PG ACAK
kuno, merupakan aliran...
Siswa dapat menyebutkan nama aliran seni tersebut.

8 Diberikan pertanyaan: Nama tokoh seni Neo klasik. Siswa dapat menyebutkan nama PG ACAK
tokoh seni zaman klasik diantara 5 pilihan.
9 Diberikan pernyataan: Melukis dengan mengutamakan kesan yang dihasilkan dari PG ACAK
pandangan mata seniman, dan berupa sapuan-sapuan warna yangtidak jelas garis
kontur yang membatasi ruang benda, disebut sebagai gaya lukisan...
Siswa dapat menyebutkan nama aliran seni lukis dengan gaya tersebut dalam
pernyataan diatas.
10 Diberikan peryataan: Lukisan yang meengungkapkan hal hal aneh, duliar batas PG ACAK
kemanusiaan dan kadang merupakan realisasi dari mimpi, merupakan ciri karya
seni beraliran...
Siswa dapat menyebutkan nama dari jenis karya lukis dengan ciri-ciri seperti diatas.
11 Ditanyakan tokoh seni lukis dengan gaya Kubisme, siswa dapat menyebutkan nama PG ACAK
tokoh seni kubisme dari 5 pilihan yang ada dalam pilihan.
12 Diberikan pernyataan: Melukis dengan goresan warna spontan, tegas, cepat, dan PG ACAK
dinamis merupakan ciri-ciri karya seni beraliran...
Siswa dapat menyebutkan gaya seni lukis dengan ciri-ciri seperti tersebut dalam
pernyataan diatas.
13 Diberikan pertanyaan: Untuk memberi kesan tiga dimensi pada gambar perlu di PG ACAK
berikan arsiran pada bagian gelap. Hal tersebut biasa disebut dengan….
Siswa dapat menyebutkan nama dari teknik arsir diatas
14 Diberikan pertanyaan, dalam dunia seni rupa hitam dan putih tidak disebut sebagai PG ACAK
warna, melainkan….
Siswa mampu menjawab atau menyebutkan jawaban dari pertanyaan diatas.
15 Diberikan pertanyaan susunan warna sekunder, siswa dapat menyebutkan susunan PG ACAK
warna sekunder dengan tepat.
16 Diberikan pertanyaan: susunan warna analog yang benar, terdapat dalam pilihan no… PG ACAK
Siswa dapat menyebutkan susunan warna analog dengan benar.
17 Diberikan pertanyaan: Aestetik berasal dari kata… PG ACAK
Siswa dapat menyebutkan asal kata tersebut dengan benar.
18 Diberikan pertayaan: Zaman dimana peralatan buat sekedar untuk memenuhi PG ACAK
kebutuhan dasar, masih kasar, belum mengenal ornamen atau hiasan, terbuat dari
batu dan tulang. Zaman tersebut masuk pada fase….
Siswa dapat menyebutkan Fase tersebut dengan benar.
19 Diberikan peryataan: Tikus menjadi tokoh dalam sebuah komik yang bercerita PG ACAK
tentang koruptor, disini tikus mewakili sifat seni dalam hal…
Siswa dapat menyebutkan sifat seni yang diwakili oleh tikus tersebut.
20 Diberikan 5 pilihan pernyataan tentang unsur NILAI SENI, siswa dapat memilih 1 unsur PG ACAK
nilai seni yang paling tepat.
21 Diberikan tabel: PG ACAK
Siswa dapat menentukan pilihan budaya seni rupa yang tepat.
22 PG ACAK

Diberikan pertanyaan: KARYA teresebut termasuk dalam karya seni


rupa…
Siswa dapat menentukan jawaban yang tepat dari pilihan yang disediakan.
23 Diberikan pertanyaan: Sebuah produk yang di buat dengan mengunakan PG ACAK
ketrampilan tinggi, dan memanfaatkan kain sebagai media sering disebut
sebgai...
Siswa dapat menyebutkan nama dari produk tersebut dengan tepat menurut pilihan
yang disedaikan.
24 Diberikan pertanyaan: Sebuah karya hasil rancangan yang bertujuan memenuhi PG ACAK
kebutuhan manusia dalam bidang kenyamanan ruang hunian merupakan karya...
Siswa dapat menyebutkan nama profesi atau bidang yang dimaksud dengan tepat.
25 Diberikan pertanyaan: Cabang seni dua dimensi, biasa dibuat pada kanvas, kertas, PG ACAK
bertujuan mengekspresikan ide pribadi, dengan bahan cat minyak, atau cat poster,
cat air, atau cat akrilik. Selain itu dengan media kering seperti pensil, krayon dan
pastel, merupakan definisi dari seni...
Siswa mampu menyebutkan nama bidang seni yang dimaksud dalam pertanyaan diatas.
26 PG ACAK

Diberikan pertayaan: gambar disamping merupakan cabang


seni rupa denngan teknik...
Siswa dapat menyebutkan teknik dari penciptaan karya tersebut dengan benar.
27 PG ACAK

Diberikan sample gambar dan pertanyaan: gambar berikut


merupakan jenis karya seni rupa 3 dimensi yang masuk dalam jenis….
Sisewa dapat menentukan zaman digunakanya produk dalam gambar dengan
tepat.

28 Diberikan pertanyaan: Teknik cetak timbul yang paling banyak di gunakan pada PG ACAK
keseharian terdapat pada benda berikut...
Siswa dapat menyebutkan produk yang paling banyak menggunakan teknik cetak
timbul dari pilihan yang disajikan.
29 Diberikan pertanyaan: Berikut merupakan bahan untuk melukis, kecuali PG ACAK
Siswa dapat menentukan sebuah alat yang tidak biasa digunakan dalam melukis.
30 Diberikan pertanyaan: Seni murni dua dimensi menggunakan teknik cetak sebagai PG ACAK
cara mereproduksi suatu karya disebut sebagai…
Siswa dapat menyebutkan nama dari karya seni tersebut dengan tepat sesuai pilihan
yang disajikan.
31 Diberikan pertanyaan: Membuat model dengan tanah liat yang dibentuk menjadi PG ACAK
suatu objek tiga dimensi dan kemudian dicetak dengan tembaga, merupakan cara
pembuatan karya...
Siswa dpat menyebutkan nama teknik berkarya seni diatas.
32 Diberikan pertanyaan: karya berupa kincir angin, dengan baling baling terbuat PG ACAK
dari plat besi yang di bentuk seperti spiral dan berlubang lubang, merupakan
karya seni...
Siswa dapat menyebutkan jenis karya seni diatas sesuai dengan pilihan yang telah
disediakan.
33 PG ACAK

karya disamping dibuat dengan cat akrilik, berukuran


80x100 cm. Karya tersebut merupakan seni rupa cabang...
Siswa dapat menyebutkan jenis karya seni diatas sesuai dengan pilihan yang telah
disediakan.
34 Diberikan pertanyaan: segala bentuk desain yang dibuat untuk memenuhi PG ACAK
kebutuhan komunikasi masyarakat dengan menekankan aspek visual, merupakan
definisi dari..
Siswa dapat menyebutkan nama dari karya desain tersebut sesaui dengan pilhan yang
telah disediakan.
35 PG ACAK

Diberikan gambar: siswa dapat menyebutkan nama alat


diatas. Dan mengerti teknik yang menggunakan alat diatas.
36 Diberikan pertanyaan: Produk seni dengan mengedepankan kemahiran / PG ACAK
ketrampilan tangan dalam proses penciptaanya. Dibuat untuk memenuhi
kebutuhan seni semata meskipun memiliki aspek fungsi. Merupakan definisi
dari...
Siswa mengerti dan mampu memilih dengan tepat nama dari pilihan ganda yang di
siapkan.
37 PG ACAK

Diberikan gambar: . Siswa dapat menyebutkan jenis karya


disamping masuk kedalam jenis desain apa secara benar.
38 Diberikan 5 pilihan karya, siswa diberi pertanyaan karya kriya logam, siswa mampu PG ACAK
memilih sebuah karya seni yang masuk kedalam teknik kriya logam.
39 Diberikan 5 pilihan dan sebuah pertanyaan: Syarat terciptanya karya kriya adalah PG ACAK
sebagai berikut kecuali...
Siswa mampu memilih pilihan paling tepat yang bukan merupakan syarat
penciptaan karya kriya.
40 Aktifitas membentuk atau menyusun titik, garis, bidang, dan atau objek PG ACAK
merupakan definisi umum dari...
Siswa mampu menyebutkan nama dari aktifitas tersebut secara tepat.
41 Diberikan 5 pilihan da sebuah pertanyaan: Berikut adalah alat gambar dengan teknik PG ACAK
kering kecuali…
Siswa dapat menentukan sebuah alat yang tidak digunakan dalam proses
“Menggambar”.
42 Diberikan pertanyaan: kertas kalkir adalah…. PG ACAK
Siswa dapat memilih jawaban paling tepat yang merupakan penjelasan dari kertas
kalkir.
43 Diberikan 5 pilihan dan pertanyaan: berikut adalah media gambar yang lazim PG ACAK
digunakan oleh seniman atau desainer untuk berkarya kecuali...
Siswa dapat menentukan pilihan tepat yang bukan merupakan media gambar.
44 Diberikan pertanyaan: gambar yang dibuat berdasar model dengan tujuan meniru PG ACAK
se tepat mungkin dengan model nya disebut...
Siswa dapat menyebutkan istilah dari penjelasan diatas sesuai dengan pilihan yg di
sediakan.
45 PG ACAK

disiap kan gambar disamping, dan siswa di beri


pertanyaan tentang jenis gambar yang disajikan.
Siswa dapat menyebut kan jenis gambar dengan tepat sesuai dengan pilihan yang
disediakan.
46 Diberikan pertanyaan: suatu gambar yang dibuat dengan menampakan salah satu PG ACAK
sisi dari produk tanpa berusaha menunjukan kesan volume/perspektif disebut?
Siswa dapat menyebutkan nama atau jenis gambar tersebut dengan tepat.
47 Diberikan pertanyaan tentang apa maksud dari gambar perspektif? PG ACAK
Siswa dapat menjawab dengan tepat definisi dari gambar perspektif.
48 Diberikan 5 pilihan dan pertanyaan: fungsi gambar berikut adalah benar, kecuali.. PG ACAK
Siswa dapat menentukan dengan tepat yang bukan termasuk sebagai fungsi gambar.
49 Diberikan 5 pilihan dan pertanyaan: sebuah gambar adalah susunan dari komponen PG ACAK
berikut kecuali....
Siswa mampu memilih dengan tepat yang bukan merupakan bagian dalam sebuah
gambar
50 Diberikan table: PG ACAK

siswa dapat
menentukan susunan warna primer dengan tepat.

Anda mungkin juga menyukai