Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN PEGUNUNGAN ARFAK

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS DIDOHU
Alamat: Kampung Danmou, Distrik Didohu Kab. Pegunungan Arfak-Provinsi Papua Barat
E-mail: puskesmasdidohuofficial@gmail.com

HASIL IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN MASYARAKAT


No Kegiatan Target Capaia Analisis Permasalahan Penyebab Masalah Rencana Tindak Lanjut
n

1 Kunjungan 90% <10% Masih ditemukan K1 Pendataan sasasan kurang valid  Kurangnya kesadaran dan Melakukan kunjungan rumah
ibu hamil akses, sehingga oleh tenaga kesehatan dan pengetahuan ibu hamil tentang
K4 mempengaruhi masyarakat pentingnya pemeriksaan kehamilan
cakupan pencapaian sedini mungkin
K4  Letak geografis di beberapa tempat
yang sangat sulit dijangkau
2 Pemberian 100% 40% Banyaknya sasaran Terbatasnya sumber dana & MP ASI yang diterima tidak dapat Melakukan pendekatan kepada lintas
makanan balita miskin di hanya mengandalkan bantuan dari memenuhi kebutuhan sasaran balita sektor terkait (Distrik) untuk
pendamping wilayah Puskesmas dinas & BOK miskin memasukkan dalam anggaran Dana
ASI anak Didohu Desa
usia 6-24
bulan

3 Balita gizi 100% 0 Tidak ada balita gizi Tidak ada balita gizi buruk yang Melakukan pemantauan perumbuhan
buruk buruk yang dirawat di menderita penyakit tambahan dan perkembangan secara periodik
mendapat RS, karena tidak yang memerlukan perawatan
perawatan memerlukan tindakan intensif
perawatan intensif

4. Imunisasi 90% 25% Masih banyak bayi Orang tua bayi dan balita kerap  Kurangnya pemahaman  Melakukan penyuluhan rutin terkait
Dasar balita yang tidak menolak jika putra-putrinya masyarakat terkait pentingnya imunisasi pada orang tua bayi dan
Lengkap mendapat imunisasi. diberikan imunisasi karena imunisasi pada bayi dan balita balita
mereka beranggapan bahwa  Kurangnya dukungan dari lintas  Sosialisasi dan advokasi dengan
imunisasi akan menambah sektoral terhadap program lintas sektor untuk mendukung
kesakitan bagi bayi dan balitanya imunisasi pelaksanaan imunisasi pada bayi dan
balita
 Melakukan Posyandu rutin dan
sweeping imunisasi
5. Penderita 100% 90% Masih ada Mobilitas masyarakat ke daerah Meskipun Kabupaten Pegunungan Mengurangi mobilisasi ke daerah
Malaria masyarakatv yang endemis sangat tinggi. Arfak sudah Eliminasi Malaria, namun endemis.
yang positif Malaria terkadang masyarakat yang sering
ditangani meskipun Kabupaten berpergian ke daerah endemis kerap
Pegunungan Arfak kali positif Malaria.
sudah Eliminasi
Malaria.

Mengetahui,
KEPALA PUSKESMAS DIDOHU

Aparus Ruga

Anda mungkin juga menyukai