Anda di halaman 1dari 1

Proposal Project – “LEADERSHIP” - Universitas Pelita Harapan

Hari / Jam Perkuliahan : Rabu / 13.15-14.55


Nama Kelompok : 4 niat giat

No Nama Mahasiswa Jurusan NIM Jabatan No. HP


1 Felicia Carissa Boediono Ilmu Komunikasi 01041200052 Bendahara 0818190502
2 Muhammad Bintang Ilmu komunikasi 01041200071 Wakil ketua 088803663400
kelompok
3 Farah Maryam Amang Ilmu Komunikasi 01041200060 Ketua kelompok 081310978405
4 Zahra Amelia Irsanty Ilmu Komunikasi 01041200068 Sekretaris 081289353677
5 Mutiara maharani Ilmu Komunikasi 01041200057 Dokumentasi 082298077778
Bersama ini, dengan sebenarnya dan setulusnya mengajukan proposal untuk melakukan kegiatan Service Learning di:
Nama tempat / Yayasan : SMP Kristen 1 Blora
Project dimulai tanggal : 3 Juni 2021 Project akan berakhir tanggal : 21 Juli 2021
Nama Kepala Sekolah : Ibu Kustiyah Telp / HP : 0817-0565-635
Alamat lengkap : Jl. Dr. Sutomo No.44 D, Blora, Tempelan, Kec. Blora, Kabupaten Blora, Jawa Tengah.
58211

Penjelasan rencana kegiatan yang akan dilakukan :


Proyek yang akan kami lakukan adalah proyek pemberdayaan masyarakat bernama “Cavin”. Tujuan dari proyek ini adalah
membantu adik asuh yang terpilih dari SMPK 1-Blora dan membantunya secara finansial. Bantuan yang akan kami berikan
berupa membayar uang sekolah dan membantu memfasilitasi minat dari adik asuh. Kami tergerak untuk membantu dan melayani
sesama karena sudah seharusnya kami menyalurkan berkat yang kami terima kepada orang lain sebagai bentuk kasih terhadap
sesama dan sebagai bentuk ucapan syukur kepada Yang Maha Esa atas berkat yang telah kami dapatkan selama ini. Kami
berharap mereka boleh ikut merasakan kasih dan sukacita dari Allah dengan kegiatan Service Learning yang kelompok kami
lakukan. Kami juga berharap setelah kegiatan ini anak asuh kami beserta keluarganya dapat merasakan kasih dari Yang Maha Esa
dan dapat membagikan kebaikan juga kepada orang disekitarnya. Perubahan yang kami inginkan dari setelah melakukan project
ini adalah kami dapat berguna bagi orang lain dan dapat terus melayani dengan membantu sesama dalam kelompok maupun
individu.

Penjelasan rencana budget & kegiatan pencarian dana:


Target budget yang akan kami kumpulkan sebanyak Rp. 3.000.000 untuk membiayai dan memfasilitasi kebutuhan
anak asuh dan masing-masing anggota kelompok akan mengumpulkan dana dengan cara menjual kartu ucapan yang
dibuat oleh anak-anak Yayasan Dutasia secara online melalui Instagram dan Whatsapp.

_______________________________________________________________________________________________
Catatan: Diisi dan tanda tangan lengkap, dicopy 2 kali, asli untuk lampiran paper kelompok; 1 copy dosen; 1 copy untuk yayasan

Anda mungkin juga menyukai