Anda di halaman 1dari 6

KISI-KISI PENILAIAN SUMATIF AKHIR TAHUN

SD ISLAM TERPADU ARAFAH


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Mata Pelajaran : Akidah Akhlak


Kurikulum : Kurikulum Merdeka
Jumlah Soal : 35
Bentuk Soal : 20 Soal Pilihan Ganda, 10 Isian dan 5 Uraian
Penyusun : Nur Evialida, S.Pd

Nomor Bentuk
No. Capaian Pembelajaran Kelas Materi Indikator Soal
Soal Soal
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
kalimat Thayyibah.
▪ Peserta didik dapat mengetahui sebutan
3.1 Memahami makna dari kalimat thayyibah Subhanallah.
dan ketentuan ▪ Peserta didik dapat mengetahui kalimat
PG
1. penerapan kalimat, IV Indah-Nya Kalimat yang harus diucapkan ketika melihat 1,2,3,4,5
Subhanallah, Masya (Empat) Thayyibah keindahan.
Allah dan Allahu Akbar. ▪ Peserta didik dapat mengetahui nama
pencipta segala sesuatu yang ada di
dunia ini.
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
kalimat Thayyibah “Allahu Akbar”
Nomor Bentuk
No. Capaian Pembelajaran Kelas Materi Indikator Soal
Soal Soal
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
Subhanallah.
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna 1,2 Isian
dari segala sesuatu terjadi atas kehendak
Allah Swt.
▪ Peserta didik dapat menuliskan kalimat
takbir dan tasbih dalam bahasa arab 1 Uraian
beserta artinya.
▪ Peserta didik dapat mengetahui jumlah
Asmaul Husna.
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
3.2 Memahami makna Asmaul Husna Al-Malik.
IV Mengenal Allah Swt.
2. Al-Malik Al-Malik, Al- ▪ Peserta didik dapat mengetahui makna 6,7,8,9 PG
(Empat) melalui Asmaul Husna
Quddus dan Al-Aziz Asmaul Husna Al-Aziz.
▪ Peserta didik dapat mengetahui dalil
yang menyebutkan Allah Swt. maha
merajai seluruh alam semesta.
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
Asmaul Husna.
3,4 Isian
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
Asmaul Husna Al-Quddus.
Nomor Bentuk
No. Capaian Pembelajaran Kelas Materi Indikator Soal
Soal Soal
▪ Peserta didik dapat menjelaskan bukti
2 Uraian
Allah maha peerkasa.
▪ Peserta didik dapat mengetahui rukun
iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
▪ Peserta didik dapat mengetahui jumlah
kitab yang diturunkan Allah Swt.
▪ Peserta didik dapat mengetahui orang
yang menurunkan kitab Taurat.
10,11,12,
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna PG
3.3 Memahami makna 13,14,15
dar Al-Qur’an.
Iman kepada Kitab-kitab
IV Beriman kepada ▪ Peserta didik dapat mengetahui kitab
3. Allah Swt.
(Empat) Kitab-kitab Allah Swt. yang dijadikan penyemputna syariat dan
ajaran umat sebelumnya.
▪ Peserta didik dapat mengetahui kitab
yang diturunkan Nabi Daud.
▪ Peserta didik dapat mengetahui nama
Kitab yang diturunkan kepada Nabi isa
As. 5,6 Isian
▪ Peserta didik dapat mengetahui bahasa
yang digunakan dalam Al-Qur’an.
Nomor Bentuk
No. Capaian Pembelajaran Kelas Materi Indikator Soal
Soal Soal
▪ Peserta didik dapat menyebutkan nama-
nama kitab beserta nabi yang menerima
kitab-Nya. 3,4 Uraian
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
dari kitab suci.
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
Amanah.
▪ Peserta didik dapat mengetahui lawan
dari kata Amanah.
▪ Peserta didik dapat mengetahui akhlak
orang yang berperilaku amanah.
16,17,18,19,
▪ Peserta didik dapat mengetahui contoh PG
3.4 Memahami makna 20,21
Indahnya Berperilaku orang yang berperilaku amanah.
perilaku Amanah dalam IV
4. Amanah ▪ Peserta didik dapat mengetahui dalil
kehidupan sehari-hari. (Empat)
yang membahas tentang perintah Allah
kepada hambanya agar bersifat Amanah.
▪ Peserta didik dapat mengetahui orang
yang berperilaku amanah.
▪ Peserta didik dapat mengetahui makna
sifat dari orang yang dapat dipercaya.
7,8 Isian
▪ Peserta didik dapat mengetahui contoh
orang yang berperilaku Amanah.
Nomor Bentuk
No. Capaian Pembelajaran Kelas Materi Indikator Soal
Soal Soal
▪ Peserta didik dapat mengetahui hal yang
dilakukan ketika mendapatkan suatu
ujian dari Allah Swt.
▪ Peserta didik dapat mengetahui alasan
22,23,24,25 PG
Allah menguji hambanya sesuai dengan
3.5 Memahami makna kemampuan hambanya.
sikap tabah dan sabar ▪ Peserta didik dapat mengetahui manfaat
IV Indahnya Berperilaku
5. dalam menghadapi orang yang bersabar.
(Empat) Terpuji
cobaan melalui kisah ▪ Peserta didik dapat mengetahui hal yang
Bilal bin Rabbah harus dilakukan ketika mendapat
musibah. 9,10 Isian
▪ Peserta didik dapat mengetahui tempat
berserah diri bagi orang yang bersabar.
▪ Peserta didik dapat menyebutkan 3
5 Uraian
bentuk sabar dalam Islam.

Mengetahui, Sampit, 16 November 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

NUR EVIALIDA, S.Pd


NOORHADIANSYAH, S.Pd.SD NIPA. YMA
NIPA.YMA 0708 015

Anda mungkin juga menyukai