Anda di halaman 1dari 5

KISI – KISI SOAL SHB / PAT SEMESTER GENAP

TAHUN PELAJARAN 2017/2018


NAMA MADRASAH : MIS BOJONGWARU
KELAS/SEMESTER : III/2
MAPEL. : AQIDAH AKHLAK

No
Kompetensi Dasar Materi Indikator
Urut
1.1. Meyakini sifat-sifat Allah SWT. Melalui  Kalimat tayyibah ta’awudz  Peserta didik mampu menjelaskan tentang tujuan membaca
kalimat toyyibah (Ta’awudz) ta’awud.

 Peserta didik mampu mengartika arti kalimat tayyibah “ta’awud”

1.2. Meyakini sifat-sifat Allah SWT. Melalui  Asma’ul husna  Peserta didik mampu mengartikan sifat allah yang berupa Al-Mujib.
Asma’ul Khusna al-batin, al-wali, al-mujib
dan al-jabbar

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang sifat Allah SWT. Yang


berupa Al-walii.

1.3. Meyakini adanya makhluk gaib selain  Makluk ghai selain malaikat  Peserta didik mampu mengemukakan tentang keberadaan makhluk
malaikat (Jin) dan setan. ghaib.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang arti setan menurut


bahasa.

1.4. Menerima sikap rukun dan tolong  Akhlak terpuji (rukun dan  Peserta didik mampu menjabarkan manfaat hidup rukun sesame
menolong tolong - menolong) teman

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang penerapan sikap tolong


– menolong terhadap sesama

1.5. Menyadari manfaat dan hikmah dari  Akhlakul karimah terhadap  Peserta didik mampu bersikap saling memaafkan terhadap saudara
akhlakul karimah terhadap saudara dalam saudara. ketika terjadi peselisihan.
kehidupan sehari-hari

 Peserta mampu menjelaskan tentang sikap tercela selama dikelas


yang harus dihindari.

2.1 Terbiasa membaca kalimat tayyibah  Kalimat tayyibah ta’awudz  Peserta didik mampu melafalkan dan menjelaskan kalimat tayyibah
misalnya ta’awwuz. (ta’awudz) sebelum membaca Al-Qur’an.

 Peserta didik mampu menjelaskan peryataan yang benar tentang


ta’awudz.

2.2 Membiasakan diri berperilaku positif  Asma’ul husna  Peserta didik mampu menjelaskan bahwa Alloh SWT. Sebagai
sebagai implementasi dan pemahaman tempat sandaran dan perlindungan makhlunya.
mengenai sifat-sifat Allah swt. Yang
terkandung dalam asma’ul husna al-batin,
al-wali, al-mujib dan al-jabbar.

 Peserta didik mampu menjelas tentang manfaat do’a bagi orang


islam.

2.3 Memiliki sikap positif terhadap adanya  Makluk ghaib selain  peserta didik mampu menjelaskan tentang peciptaan Jin dan
makhluk gaib selain malaikat (Jin dan malaikat manusia oleh Allah SWT. Bertujuan untuk.
Setan)

 peserta didik mampu menjelaskan tentang musuh manusia sampai


hari kiamat adalah.
2.4 Memiliki sikap rukun dan tolong  Akhlak terpuji (rukun dan  Peserta didik mampu mejelaskan ciri-ciri orang yang menyukai
menolong. tolong - menolong) sikap rukun.

 Peserta didik mampu menganalisis tentang sikap tolong menolong


memiliki banyak manfaatnya.

2.5 Memiliki akhlakul karimah terhadap  Akhlakul karimah terhadap  Peserta didik mampu meyebutkan contoh akhlakul karimah.
saudara dalam kehidupan sehari-hari. saudara.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentan sesama muslim ketika


bertemu saling mengucapkan salam dan mejawab salam muslim
lainya

3.1 Mengetahui kalimat tayyibah misalnya  Kalimat tayyibah ta’awudz  Peserta didik mampu menjelaskan tentang kalimat ta’wudz
ta’awuz bertujuan meminta perlindungan Allah SWT.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang maksud dari berlindung


kepada Allah SWT.

3.2 Mengenal sifat-sifat Allah swt. Yang  Asma’ul husna  Peserta didik mampu menjelaskan bahwa Allah mengetahui apa-
terkandung dalam al-asma’. al-husna apa yang tersembunyi dari hamba-Nya.
(al-batin, al-wali, al-mujib dan al-jabbar).

 Peserta didik mampu mengemukan tentang sikap hamba ketika


do’anya belum terkabulkan.

3.3 Menjelaskan adanya makhluk gaib selain  Makluk ghaib selain  Peserta didik mampu menjelaskan tugas Jin dan manusia di
malaikat (Jin dan setan) malaikat ciptakan allah SWT. Senantiasa untuk beribadah.
 Peserta didik mampu menjelas bahwa setan di ciptakan Allah
berasal dari api.

3.4 Memahami sikap rukun dan tolong-  Akhlak terpuji (rukun dan  Peserta didik mampu menyebutkan cirri-ciri sikap rukun.
menolong. tolong - menolong)

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang manfaat tolong-


menolong.

3.5 Memahami akhlakul karimah terhadap  Akhlakul karimah terhadap  Peserta didik mampu menyebutkan dan menjelalaskan yang
saudara dalam kehidupan sehari-hari. saudara. dimaksud akhlak mahmuda dan akhlak mazmumah.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang orang muslim dengan


muslim lainya besaudara.

4.1 Melafalkan kalimat tayyibah misalnya  Kalimat tayyibah ta’awudz  Peserta didik mampu menuliskan kalimat ta’awud dengan
ta’awuz mengunakan tulisan arab.

 Peserta didik mampu menjelaskan lafal ta’awudz supaya manusia


terlindungi dari.

4.2 Melafalkan al-asma’ al-husna (al-batin,  Asma’ul husna  Peserta didik mampu mengartikan lafal asma’ul husna “al-jabbar”
al-wali, al-mujib dan al-jabbar).

 Peserta didik mampu mengartikan lafal asma’ul husna “Al-mujib”

4.3 Menceritakan makhluk gaib selain  Makluk ghaib selain  Peserta didik mampu mengalisis tentang penciptaan jin termaksud
malaikat (Jin dan setan). malaikat makhluk ghaib.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang makluk Allah yang selalu


ingkar

4.4 Menyimulasi sikap rukun dan tolong  Akhlak terpuji (rukun dan  Peserta didik mampu menjelaskan tentang contoh sikap rukun
menolong dalam kehidupan sehari-hari. tolong - menolong) dalam kehidupan sehari-hari.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang contoh sikap tolong


menolong dalam kehidupan sehari-hari.

4.5 Menyimulasi akhlakul karimah terhadap  Akhlakul karimah terhadap  Peserta didik mampu menjelaskan tentang contoh yang bukan
saudara dalam kehidupan sehari-hari saudara. akhlakul karimah.

 Peserta didik mampu menjelaskan tentang larangan perilaku


muslim dengan muslim lainya.

Anda mungkin juga menyukai