Anda di halaman 1dari 20

LAPORAN KEGIATAN

PRAKTEK KERJA LAPANGAN


DIVISI UNIT PENGEBORAN DARAT BANGKA (UPDB)
PT. BABEL UTAMA KORPORA (BUMAKO)

Disusun Oleh :

Aditya Saputra

Ariz Akmal Al faras

M. Ilham Abdul Qudus

Refaldy Aldiansyah

GEOLOGI PERTAMBANGAN

SMK NEGERI 2 GARUT

2023
FLOWCHART
EXCAVATOR ZAXIS 200

HOOPER

BELT CONVEYOR

ROTARY SCREEN

OVERSIZE 3CM OVERSIZE 18 mesh UNDERSIZE 18 mesh


Di tampung
distockfield tailing
RODMILL PRIMER BAK PENAMPUNG

HUMPREY SPIRAL

KONSENTRAT TAILING Di tampung di stockfield tailing

BAK PENAMPUNG

SHAKING TABLE PRIMER

SIZING 18 MESH KONSENTRAT MIDLING TAILING

OS US SHAKING TABLE SEKUNDER

KONSENTRAT MIDLING TAILING

HYDROCYCLONE

WILOUGHBY BOX
RODMILL SEKUNDER

OF UF SHAKING TABLE TERSIER

SIZING 18 MESH
SHAKING TABLE CLEAN UP Di tampung di
KONSENTRAT MIDLING TAILING
stockfield tailing
OS US
SHAKING TABLE
KONSENTRAT MIDLING TAILING SEKUNDER TERSIER

RODMILL TERSIER
KONSENTRAT MIDLING TAILING
PENGGORENGAN
SHAKING TABLE UPGRADING 1

PRODUK

MIDLING
KONSENTRAT TAILING
A. Sisa Hasil Produksi (SHP)
PT. Babel Utama Korpora mengolah sisa hasil produksi.

B. K3 (Keselamatan Kesehatan Kerja) PT. BABEL UTAMA KORPORA


Keselamatan Kesehatan Kerja adalah suatu upaya perlindungan agar karyawan atau tenaga
kerja selalu dalam selamat dan sehat selama melakukan pekerjaan. APD (Alat Pelindung Diri)
yang digunakan :
1. Safety Helmet
2. Safety Shoes
3. Safety Vest
4. Mask
5. Sarung Tangan

C. Alat berat yang digunakan di PT. BUMAKO


1. Hitachi Exvator Zaxis 200
Berfungsi sebagai penggalian hingga mengangkut material kedalam dump truck.
Spesifikasi alat:
Dimensi keseluruhan : 9,52 x 2,86m x 3,01 m
Kapasitas baket : 0,8 m3
Lebar : 2,80 m
Panjang : 9,62 m
Tinggi : 3,13 m
Berat operasional : 19400 kg
Kedalaman gali maksimum : 5.980 m

2. Dump Truck Hino 300 Dutro


Panjang : 6025
Tinggi (mm) : 2154
Lebar (mm) : 1945
Kapasitas bahan bakar (L): 100
Kapasitas dump : 1.288 kg
Berfungsi sebagai mengangkut material dan memindahkan material
3. Dozer Lonking LD 160
Dimensi keseluruhan : 6185 x 3450 x 3242 mm
Bobot kerja : 16800 kg
Kapasitas blade : 4,5 m3
Power (kw/rpm) : 120/1850
Berfungsi sebagai meratakan material

D. Cycle Time Dump Truck dan Excavator


Cycle time dump truck:
1. Loading (Mengisi Material)
2. Hauling (Berjalan Isi Material)
3. Manufer (Mundur Isi Material)
4. Dump (Membuang Isi Material)
5. Return ( Kembali Isi)
6. Manufer (Mundur Kosong)

Cycle Time Excavator

1. Digging (Mengambil Material)


2. Swing ( Mengayun)
3. Dump (Menyimpan)
4. Empty (Waktu Kosong)

E. Alat yang digunakan pada produksi di PT. BUMAKO


1. Hooper
Menampung material
2. Belt Conveyor
Menyalurkan material ke rotary screen

3. Rotary Screen (Sizing)


Memisahkan ukuran batuan
4. Rodmill (Kominusi)
Menggerus material. Rodmill dibagi menjadi 3 yaitu:
1) Rodmill primer

2) Rodmill Sekunder

3) Rodmill Tersier
5. Bak Penampung
Menampung mineral. Bak penampung dibagi menjadi :

6. Pompa
Memompa mineral dan material

7. Humprey Spiral
Membagi 3 mineral yaitu konsentrat, midling dan tailing sesuai berat jenis
8. Shaking Table
Membagi 3 mineral yaitu konsentrat, midling, dan tailing sesuai berat jenis. Shaking
table dibagi menjadi 6 :
1) Shaking table primer

2) Shaking table sekunder

3) Shaking table tersier


4) Shaking table sekunder tersier

5) Shaking table UG 1

6) Shaking table clean up


9. Hydrocyclone
Mengurangi kadar air

10. Wiloughby Box dan Over

11. Pemanggangan
12. Dynamo

13. Pengayakan

14. Produk
A. Humprey Spiral
Bagian bagian yang ada di humprey spiral yaitu:
1. Daun Spiral
Memisahkan berat jenis mineral menggunakan prinsip sentripugal dan gravitasi
2. Splitter
Membagi konsentrat, midling dan tailing
3. Londer
4. Tiang Spiral
5. Pipa HDPE
Berfungsi mengalirkan splitter ke londer
6. Ram / Pijakan Kaki
7. Distributor Box
Mengalirkan material dari toren ke spiral
8. Toren
Dibagi menjadi 2:
- Toren 1.050 L
- Toren 520 L
9. Bak Penampung
10. Dynamo
11. Inporter
Mengsuit on/off

B. Shaking Table
1. Shaking Table
2. Water distributor
3. Feed Distributor
4. Riffle
5. Box Distributor
6. Pipa Pembagi
7. Riling
8. Fanel Shaking Table
9. Head Motion
10. Dynamo
11. Ponddasi Shaking Table
12. Tuas
Dibagi menjadi 2 :
- Panjang Pukulan
- Kemiringan

C. Rodmill
1. Londer
2. Band Liner
3. Main Gear
4. Dynamo Penggerak
5. Fanel Rodmill
6. Pondasi Rodmill
D. Gudang PT. BABEL UTAMA KORPORA
1. High gride : kadar Sn 58-63%
2. Low gride : kadar Sn 8-21%

2 Agustus 2023 – 31 Agustus 2023

Anda mungkin juga menyukai