Anda di halaman 1dari 1

Strategi dalam Mewujudkan Pemikiran

Ki Hajar Dewantara
(Pendidikan yang Berpihak pada Murid) (Pendidikan yang Berpihak Pada Murid)
(Pendidikan yang Berpihak Pada Murid)

Pendidikan yang berpihak pada peserta didik


Pendidikan yang memberikan tuntunan kepada peserta didik sesuai
dengan kebutuhan, perkembangan, dan hasil akhir. Sejalan dengan Ki
Hajar Dewantara bahwa pendidikan berarti merupakan proses
menuntun jadi fokusnya bukan hanya pribadi memiliki minat untuk
belajar tetapi juga menghayati nilai-nilai tersebut yang nantinya akan
diterapkan dalam kehidupan sehari-hari atau usaha dasar terencana
untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar
peserta didik secara aktif mengembangkan potensi dirinya untuk
memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian,
kecerdasan, akhlak, ilmu hidup, pengetahuan umum serta keterampilan
yang diperlukan dirinya untuk masyarakat.

Pemikiran Ki Hajar Dewantara


Guru harus berpihak kepada peserta didik sebagai pembimbing dan
penuntun sesuai dengan kodratnya. baik kodrat alam maupun kodrat
zamannya. Guru harus tau bagaimana cara mengajar, memahami
karakteristik peserta didiknya serta tujuan dari pembelajaran agar
membentuk pribadi yang baik dalam bermasyarakat. Pendidikan
hanya suatu tuntunan dalam hidup dan tumbuhnya anak diluar
kehendak kita. Pendidikan harus menerapkan asas trikon yaitu
kontinuitas, konvergensi dan konsentris.

Keterkaitan antara pendidikan saat ini dengan


Pemikiran Ki Hajar Dewantara
Pendidikan saat ini sudah sejalan dengan pemikiran Ki Hajar
Dewantara. Menurut Ki Hajar Dewantara, pendidikan adalah
sebuah proses belajar mengajar yang memfasilitasi peserta
didik agar tumbuh sesuai dengan kodratnya. Hal ini sudah
sesuai dengan konsep pembelajaran saat ini. Diterapkannya
program merdeka belajar atau Kurikulum Merdeka. Merdeka
belajar adalah sebuah kurikulum yang berisi pemahaman dari
gagasan serta prinsip pendidikan berdasarkan pemikiran Ki
Hadjar Dewantara. Pembelajaran yang berpihak pada peserta
didik.

Strategi dalam mewujudkan


pemikiran Ki Hajar Dewantara
1. Keberpihakan pembelajaran kepada
peserta didik
2. Pembelajaran tanpa “paksaan”
3. Pembelajaran yang demokratis
4. Memanusiakan manusia
5. Pembelajaran yang kreatif dan inovatif
6. Pembelajaran yang menerapkan budi
pekerti

Anda mungkin juga menyukai