Anda di halaman 1dari 2

PEMANTAUAN OBAT GAWAT DARURAT SECARA

BERKALA
NO. SOP :
TANGGAL PEMBUATAN :
TANGGAL REVISI :
TANGGAL EFEKTIF :
DISAHKAN OLEH Kepala
BLUD BLUD PUSKESMAS BELO
PUSKESMAS
BELO

dr Eni Andriani
Nip198309022009072001
Pemantauan obat gawat darurat secara berkala adalah tata
cara yang dilakukan oleh petugas dalam memantau dan
1. PENGERTIAN
mengganti obat gawat darurat yang tersedia di Unit Gawat
Darurat
Upaya untuk terus memperhatankan mutu pengelolaan
2. TUJUAN
perbekalan obat gawat darurat
SK Kepala BLUD Puskesmas Belo Nomor: …………………….
3. KEBIJAKAN Tentang Pemantauan Obat Gawat Darurat Secara Berkala

1. Pedoman Pengelolaan Perbekalan Farmasi di Rumah Sakit


Dirjen Binakefarmasian dan Alat Kesehatan Kemenkes RI
4. REFERENSI 2010
2. Pedoman Pengelolaan Obat Publik dan Perbekalan
Kesehatan di Daerah Kepulauan Depkes RI Tahun 2007
5. ALAT DAN 1. ATK
BAHAN 2. Kartu stok
6. PROSES 1. Petugas memeriksa persediaan obat pelayanan gawat
darurat
2. Petugas melakukan rotasi stok jika terdapat obat yang
mempunyai batas waktu pemakaian
3. Petugas memeriksa kartu stok obat gawat darurat
4. Petugas mengevaluasi kesesuaian obat dengan kartu stok
5. Petugas mencatat kartu saat terjadi mutasi obat
6. Petugas melaukan pengamatan mutu obat secara visual
7. Petugas menindaklanjuti obat yang terbukti rusak
(dikumpulkan dan disimpan terpisah, dikembalikan/diklaim
sesuai aturan yang berlaku, atau dihapuskan sesuai aturan
yang berlaku)
7. UNIT 1. Farmasi
TERKAIT 2. UGD
8. DOKUMEN
Kartu stok
TERKAIT

Petugas memeriksa Petugas melakukan


persediaan obat rotasi stok jika terdapat
pelayanan gawat obat yang mempunyai
darurat batas waktu pemakaian

Petugas mengevaluasi Petugas memeriksa


kesesuaian obat dengan kartu stok obat gawat
kartu stok darurat

9. BAGAN ALIR
Petugas mencatat kartu Petugas melaukan
saat terjadi mutasi obat pengamatan mutu obat
secara visual

Petugas menindaklanjuti
obat yang terbukti rusak

Anda mungkin juga menyukai