Anda di halaman 1dari 17

INFORMASI UMUM MODUL

1. IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun : Vina Himatul Ulya, S.Pd.
Nama Sekolah : SD Negeri 03 Kertijayan
Tahun Penyusun : 2023
Fase / Kelas : B / IV (Empat)
Alokasi Waktu : JP
Tema : Gaya Hidup Berkelanjutan
Topik : Ubah Sampah Menjadi Berkah
Target : Peserta didik regular (17 Murid)

2. SARANA DAN PRASARANA


1. Ruang Kelas
2. Halaman Sekolah
3. Laptop
4. LCD Proyektor
5. Alat dan bahan pembuatan tempat sampah dan pengolahan sampah anorganik
6. Alat tulis
7. Video Pembelajaran jenis-jenis sampah
8. Video tentang dampak sampah
9. Video pengelolaan sampah organik dan anorganik

KOMPONEN INTI
Deskripsi singkat
Sampah merupakan permasalahan yang sangat umum yang terjadi di masyarakat global dan
terkhususnya lagi di lingkungan sekolah yang merupakan penghasil sampah plastik terbanyak
setiap harinya. Sampah yang banyak dan bertumpuk dapat mengurangi keindahan lingkungan
serta dapat menimbulkan berbagai macam penyakit. Akan tetapi jika diolah dengan baik,
sampah dapat bernilai jual, dapat digunakan sendiri dan dapat meningkatkan pendapatan
keseharian masyarakat.
Proyek dengan topik “Ubah sampah menjadi Berkah” dikembangkan untuk mengolaborasi dan
menguatkan kompetensi bernalar kritis, dan kreatif peserta didik. Berhubungan dengan
bagaimana peserta didik mampu mengidentifikasi, memetakan, dan membuat alur solusi atas
persoalan kontekstual dan terkini dalam rangkaian kegiatan proyek secara saintifik. Peserta
didik akan disajikan beberapa persoalan terkait Sampah di lingkungan sekitar. Siswa akan
diminta memberikan ide dan gagasannya serta bagaimana dirinya mengkomunikasikan secara
diskusi. Produk akhir dari proyek ini adalah sikap ramah lingkungan dan beberapa produk
ramah lingkungan.
TUJUAN PROYEK
1. Untuk mengurangi produksi sampah yang ada di lingkungan sekolah.
2. Menumbuhkan kesadaran akan cinta terhadap lingkungan bagi diri murid.
3. Menumbuhkan kreatifitas murid dengan mengolah dan mendaur ulang sampah

DIMENSI ELEMEN SUB ELEMEN TARGET


Beriman dan Akhlak terhadap Menjaga lingkungan Terbiasa memahami
Bertakwa kepada alam alam sekitar tindakan-tindakan yang
Tuhan Yang ramah dan tidak ramah
Maha Esa dan lingkungan serta
Berakhlak Mulia membiasakan diri
untuk berperilaku
ramah lingkungan
Bernalar kritis Menganali sis dan Menganalisis dan Menjelaskan alasan
mengeval uasi mengevaluasi yang relevan dalam
penalaran dan penalaran dan penyelesaian masalah
prosedurn ya prosedurnya dan pengambilan
keputusan
Kreatif Menghasil kan Menghasilka n karya Mengeksplorasi dan
karya dan dan tindakan yang mengekspresikan
tindakan orisinal pikiran dan/atau
yang orisinal perasaannya sesuai
dengan minat dan
kesukaannya dalam
bentuk karya dan/atau
tindakan serta
mengapresiasi karya
dan tindakan yang
dihasilkan
Gotong Royong Kolaborasi Kerjasama Menampilkan
Tindakan yang sesuai
dengan harapan dan
tujuan kelompok

TAHAPAN PROYEK

A. Pertemuan 1
AKTIVITAS
Murid memperhatikan penjelasan tentang apa itu sampah dan jenis-jenis sampah yang di temui di
lingkungan sekolah.

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru menyiapkan materi
Murid memperhatikan penjelasan dari tayangan video tentang sampah.
Murid secara berkelompok mendiskusikan jenis sampah yang ada lingkungan sekolah Setiap
perwakilan kelompok mengungkapkan pemahamannya tentang sampah dan jenisnya.
Guru memberikan penguatan tentang hasil diskusi murid dan materi jenis-jenis sampah

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat Mengenali dan mengidentifikasi sampah dan jenisjenis nya yang ada lingkungan
sekolah

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Kerjasama
Target : Murid dapat menampilkan Tindakan yang sesuai dengan harapan dan
tujuan kelompok

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Menampilkan tindakan yang
sesuai dengan harapan dan Membutuhkan bantuan dalam Belum Menampilkan tindakan
tujuan kelompok. telah menampilkan tindakan yang yang sesuai dengan harapan
berkembang sesuai harapan. sesuai dengan harapan dan dan tujuan kelompok.
tujuan kelompok.

B. Pertemuan 2
AKTIVITAS
Murid mengamati video, foto-foto, penumpukan sampah yang di tampilkan guru dengan
menggunakan proyektor.

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru menyiapkan materi
Murid memperhatikan penjelasan guru dan dari tayangan video tentang sampah.
Murid secara berkelompok mendiskusikan dampak sampah terhadap lingkungan sekolah
Murid secara bergantian mengungkapkan pemahamannya tentang sampah dan dampaknya bagi
lingkungan sekolah

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat Mengemukakan dampak sampah bagi lingkungan sekolah

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Kerjasama
Target : Murid dapat menampilkan Tindakan yang sesuai dengan harapan dan
tujuan kelompok
No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum
Sesuai Harapan Berkembang Berkembang
Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Menampilkan tindakan yang
sesuai dengan harapan dan Membutuhkan bantuan dalam Belum Menampilkan tindakan
tujuan kelompok. telah menampilkan tindakan yang yang sesuai dengan harapan
berkembang sesuai harapan. sesuai dengan harapan dan dan tujuan kelompok.
tujuan kelompok.

C. Pertemuan 3
AKTIVITAS
Murid melakukan aktivitas di luar kelas, dengan bekerja sama mengumpulkan sampah yang di temui
di lingkungan sekolah dan sekitarnya.

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru memberikan arahan tentang kegiatan yang akan di lakukan murid.
Murid mengumpulkan sampah yang di temui di lingkungan sekolah dan sekitarnya.
Murid mengelompokkan sampah sesuai dengan jenisnya
Murid secara bergantian memberikan pendapatnya tentang kegiatan yang telah dilakukan.

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat mengelompokkan sampah sesuai dengan jenisnya.

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menjaga Alam Lingkungan Sekitar
Target : Murid dapat terbiasa memahami tindakan-tindakan yang ramah dan
tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan.
Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Memahami tindakantindakan
yang ramah dan tidak ramah Membutuhkan bantuan dalam Belum memahami tindakan -
lingkungan serta membiasakan memahami tindakantindakan tindakan yang ramah dan tidak
diri untuk berprilaku ramah yang ramah dan tidak ramah ramah lingkungan serta
lingkungan telah berkembang lingkungan serta membiasakan membiasakan diri untuk
sesuai harapan. diri untuk berprilaku ramah berprilaku ramah lingkungan.
lingkungan.

D. Pertemuan 4
AKTIVITAS
Murid memperhatikan materi yang di tampilkan oleh guru tentang prinsip 3R dalam langkah
mengolah sampah yang ada dilingkungan sekolah.
LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru menyiapkan materi Murid berdiskusi tentang prinsip 3R dalam mengolah sampah.
Murid bertanya jawab mengenai contoh prinsip 3R dalam kegiatan sehari-hari.
Murid dengan kesadaran diri mengaplikasikan prinsip 3R dalam mengolah sampah pada
kesehariannya.

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat mengaplikasikan prinsip 3R dalam mengolah sampah di lingkungan sekolah.

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menjaga Lingkungan Alam Sekitar
Target : Murid dapat terbiasa memahami tindakan-tindakan yang ramah dan
tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan
melalui prinsip 3R

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Memahami Tindakan-tindakan
yang ramah dan tidak ramah Membutuhkan bantuan dalam Belum memahami tindakan -
lingkungan serta membiasakan memahami tindakantindakan tindakan yang ramah dan tidak
diri untuk berprilaku ramah yang ramah dan tidak ramah ramah lingkungan serta
lingkungan telah berkembang lingkungan serta membiasakan membiasakan diri untuk
sesuai harapan. diri untuk berprilaku ramah berprilaku ramah lingkungan.
lingkungan.

E. Pertemuan 5
AKTIVITAS
Dengan arahan dari guru murid mengidentifikasi masalah terkait sampah yang ada di lingkungan
sekolah

LANGKAH PEMBELAJARAN
Murid mengamati sampah yang ada di sekolah
Murid mencatat hasil pengamatan melalui LKPD yang telah disediakan
Murid menyampaikan masalah yang ditemukan
Dengan bimbingan guru, murid berdiskusi mencari solusi permasalahan yang ditemukan

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat mengemukakan gagasan mencari solusi dalam menyelesaikan permasalahan yang ada
di lingkungan sekolah terkait sampah

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menganalisis dan mengevaluasi penalaran dan prosedurnya
Target : Menyampaikan alasan yang relevan dalam penyelesaian masalah dan
pengambilan keputusan

Rubrik
Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang
harapan
Menjelaskan alasan yang
relevan dalam Membutuhkan bantuan dalam Belum memahami cara
penyelesaian masalah dan menjelaskan alasan yang menjelaskan alasan yang
pengambilan keputusan relevan dalam relevan dalam
telah berkembang sesuai penyelesaian masalah dan penyelesaian masalah dan
harapan. pengambilan keputusan pengambilan keputusan

F. Pertemuan 6
AKTIVITAS
Murid melaksanakan solusi penyelesaian masalah yang telah disampaikan terkait sampah di
lingkungan sekolah

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru Bersama murid membuat kesepakatan (Waktu yang dibutuhkan, dan prinsip yang harus
dipatuhi dalam kegiatan)
Guru memberikan arahan tentang kegiatan yang akan dilaksanakan
Murid menyiapkan alat dan bahan serta perencanaan untuk membuat bak sampah
Murid secara berkelompok membuat bak sampah

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat bekerjasama dalam menuangkan ide kreatifnya dalam membuat bak sampah

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Kerjasama
Target : Murid dapat menampilkan Tindakan yang sesuai dengan harapan dan
tujuan kelompok

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Menampilkan tindakan yang
sesuai dengan harapan dan Membutuhkan bantuan dalam Belum Menampilkan tindakan
tujuan kelompok. telah menampilkan tindakan yang yang sesuai dengan harapan
berkembang sesuai harapan. sesuai dengan harapan dan dan tujuan kelompok.
tujuan kelompok.

Sub Elemen : Menghasilka n karya dan tindakan yang orisinal


Target : Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya
sesuai dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/atau tindakan serta
mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan
No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum
Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan pikiran Membutuhkan bantuan dalam Belum Mengeksplorasi dan
dan/atau perasaannya sesuai Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran
dengan minat dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya sesuai
kesukaannya dalam bentuk dan/atau perasaannya sesuai dengan minat dan
karya dan/ atau tindakan serta dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk
mengapresiasi karya dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/ atau tindakan serta
tindakan yang dihasilkan. telah karya dan/ atau tindakan serta mengapresiasi karya dan
berkembang sesuai harapan. mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan
tindakan yang dihasilkan.

G. Pertemuan ke 7
AKTIVITAS
Murid memperhatikan prinsip 3R dalam pengolahan sampah dan membuat perencanaan pengolahan
sampah yang ada lingkungan sekitar

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru menyiapkan materi
Murid memperhatikan tayangan video melalui LCD proyektor terkait prinsip 3R (Reduce, Reuse,
Recycle) dalam mengolah sampah
Murid menyampaikan ide dalam pemanfaatan sampah dengan melakukan prinsip 3R dalam
mengolah sampah yang ada di lingkungan sekolah
Murid menuliskan perencanaan untuk pengelolaan sampah yang ada di lingkungan sekitar.

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat mengaplikasikan prinsip 3R dalam mengolah sampah di lingkungan sekolah.

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menjaga Lingkungan Alam Sekitar
Target : Murid dapat terbiasa memahami tindakan-tindakan yang ramah dan
tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan
melalui prinsip 3R

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang
Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Memahami tindakan-tindakan
yang ramah dan tidak ramah Membutuhkan bantuan dalam Belum memahami tindakan -
lingkungan serta membiasakan memahami tindakantindakan tindakan yang ramah dan tidak
diri untuk berprilaku ramah yang ramah dan tidak ramah ramah lingkungan serta
lingkungan telah berkembang lingkungan serta membiasakan membiasakan diri untuk
sesuai harapan. diri untuk berprilaku ramah berprilaku ramah lingkungan.
lingkungan.

H. Pertemuan ke 8
AKTIVITAS
Murid melaksanakan kegiatan pengolahan sampah menjadi barang yang dapat digunakan kembali

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru mengajak murid untuk membuat kesepakatan kegiatan yang akan dilaksanakan
Murid menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan
Murid secara berkelompok melaksanakan pengolahan sampah sesuai yang direncanakan

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat bekerjasama dalam menuangkan ide kreatifnya untuk memanfaatkan sampah menjadi
barang yang dapat digunakan

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Kerjasama
Target : Murid dapat menampilkan Tindakan yang sesuai dengan harapan dan
tujuan kelompok

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Menampilkan tindakan yang
sesuai dengan harapan dan Membutuhkan bantuan dalam Belum Menampilkan tindakan
tujuan kelompok. telah menampilkan tindakan yang yang sesuai dengan harapan
berkembang sesuai harapan. sesuai dengan harapan dan dan tujuan kelompok.
tujuan kelompok.

Sub Elemen : Menghasilka n karya dan tindakan yang orisinal


Target : Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya
sesuai dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/atau tindakan serta
mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan
No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum
Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan pikiran Membutuhkan bantuan dalam Belum Mengeksplorasi dan
dan/atau perasaannya sesuai Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran
dengan minat dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya sesuai
kesukaannya dalam bentuk dan/atau perasaannya sesuai dengan minat dan
karya dan/ atau tindakan serta dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk
mengapresiasi karya dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/ atau tindakan serta
tindakan yang dihasilkan. telah karya dan/ atau tindakan serta mengapresiasi karya dan
berkembang sesuai harapan. mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan
tindakan yang dihasilkan.

I. Pertemuan ke 9
AKTIVITAS
Murid melaksanakan kegiatan pengolahan sampah menjadi barang yang dapat digunakan kembali

LANGKAH PEMBELAJARAN
Guru mengajak murid untuk membuat kesepakatan kegiatan yang akan dilaksanakan
Murid menyiapkan alat dan bahan yang dibutuhkan
Murid secara mandiri melaksanakan pengolahan sampah sesuai yang direncanakan

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat menuangkan ide kreatifnya untuk memanfaatkan sampah menjadi barang yang dapat
digunakan
Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menghasilka n karya dan tindakan yang orisinal
Target : Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya
sesuai dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/atau tindakan serta
mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik
Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang
harapan
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan pikiran Membutuhkan bantuan dalam Belum Mengeksplorasi dan
dan/atau perasaannya sesuai Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran
dengan minat dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya sesuai
kesukaannya dalam bentuk dan/atau perasaannya sesuai dengan minat dan
karya dan/ atau tindakan serta dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk
mengapresiasi karya dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/ atau tindakan serta
tindakan yang dihasilkan. telah karya dan/ atau tindakan serta mengapresiasi karya dan
berkembang sesuai harapan. mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan
tindakan yang dihasilkan.

J. Pertemuan ke 10
AKTIVITAS
Murid mengkomunikasikan aksi ubah sampah menjadi berkah melalui pengembangan bakat, minat
dan prestasi murid

LANGKAH PEMBELAJARAN
Murid menuliskan rencana tentang aksi ajakan ubah sampah menjadi berkah sesuai bakat, minat dan
prestasi yang dimiliki
Murid melaksanakan aksi ajakan ubah sampah menjadi berkah sesuai bakat, minat dan prestasi yang
dimiliki

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat mengembangkan bakat, minat dan prestasi yang dimilki melalu aksi ajakan ubah
sampah menjadi berkah

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menjaga Lingkungan Alam Sekitar
Target : Murid dapat terbiasa memahami tindakan-tindakan yang ramah dan
tidak ramah lingkungan serta membiasakan diri untuk berperilaku ramah lingkungan
melalui prinsip 3R

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Memahami tindakan-tindakan
yang ramah dan tidak ramah Membutuhkan bantuan dalam Belum memahami tindakan -
lingkungan serta membiasakan memahami tindakantindakan tindakan yang ramah dan tidak
diri untuk berprilaku ramah yang ramah dan tidak ramah ramah lingkungan serta
lingkungan telah berkembang lingkungan serta membiasakan membiasakan diri untuk
sesuai harapan. diri untuk berprilaku ramah berprilaku ramah lingkungan.
lingkungan.

Sub Elemen : Menghasilka n karya dan tindakan yang orisinal


Target : Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya
sesuai dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/atau tindakan serta
mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Mengeksplorasi dan
mengekspresikan pikiran Membutuhkan bantuan dalam Belum Mengeksplorasi dan
dan/atau perasaannya sesuai Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran
dengan minat dan mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya sesuai
kesukaannya dalam bentuk dan/atau perasaannya sesuai dengan minat dan
karya dan/ atau tindakan serta dengan minat dan kesukaannya dalam bentuk
mengapresiasi karya dan kesukaannya dalam bentuk karya dan/ atau tindakan serta
tindakan yang dihasilkan. telah karya dan/ atau tindakan serta mengapresiasi karya dan
berkembang sesuai harapan. mengapresiasi karya dan tindakan yang dihasilkan
tindakan yang dihasilkan.

K. Pertemuan ke 11

AKTIVITAS
Murid melaksanakan kegiatan pameran sederhana dari hasil proyek yang telah dilaksanakan

LANGKAH PEMBELAJARAN
Murid membuat brosur sederhana tentang pengadaan pameran sederhana di kelas 4
Murid menyiapkan pelaksanaan pameran sederhana
Murid mengkomunikasin hasil karyanya kepada pengunjung pameran

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat mengkomunikasikan kegiatan ramah lingkungan dan aksi ubah sampah menjadi berkah

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Kerjasama
Target : Murid dapat menampilkan Tindakan yang sesuai dengan harapan dan
tujuan kelompok

No. Nama Murid Berkembang Mulai Belum


Sesuai Harapan Berkembang Berkembang
Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Menampilkan tindakan yang
sesuai dengan harapan dan Membutuhkan bantuan dalam Belum Menampilkan tindakan
tujuan kelompok. telah menampilkan tindakan yang yang sesuai dengan harapan
berkembang sesuai harapan. sesuai dengan harapan dan dan tujuan kelompok.
tujuan kelompok.

L. Pertemuan ke 12
AKTIVITAS
Murid melaksanakan kegiatan refleksi dan evaluasi pelaksanaan kegiatan p5 tema hidup
berkelanjutan

LANGKAH PEMBELAJARAN
Murid menyampaikan hambatan yang dialami pada saat pelaksanaan kegiatan
Murid memberikan solusi untuk mengatasi hambatan yang disampaikan
Guru memberikan arahan dan penguatan hasil refleksi dan evaluasi murid

HASIL YANG DIHARAPKAN


Murid dapat menyimpulkan pelaksanaan kegiatan p5

Asesmen Formatif
Sub Elemen : Menganalisis dan mengevaluasi penalaran dan prosedurnya
Target : Menyampaikan alasan yang relevan dalam penyelesaian masalah dan
pengambilan keputusan

Rubrik

Berkembang sesuai Mulai Berkembang Belum Berkembang


harapan
Menjelaskan alasan yang
relevan dalam Membutuhkan bantuan dalam Belum memahami cara
penyelesaian masalah dan menjelaskan alasan yang menjelaskan alasan yang
pengambilan keputusan relevan dalam relevan dalam
telah berkembang sesuai penyelesaian masalah dan penyelesaian masalah dan
harapan. pengambilan keputusan pengambilan keputusan

Kertijayan, Juli 2023

Mengetahui
Kepala Sekolah Guru Kelas IV

Hj. Sri Manisah, S.Pd.SD Vina Himatul Ulya, S.Pd.


NIP. 19660803 198806 2 001 NIP. 19950926 202012 2 028
LAMPIRAN

LKPD pertemuan 1
Ada berapa jenis-jenis sampah?
Perhatikan gambar berikut!

Manakah yang termasuk sampah mudah membusuk, sulit membusuk dan B3?
Potonglah kemudian tempelkan pada kolom sesuai jenisnya melalui kegiatan diskusi!
Sampah mudah membusuk Sampah sulit membusuk Sampah B3
LKPD pertemuan ke-2

Nama anggota kelompok : 1. 3. Kelas :

2. 4.

Catatlah sampah yang kamu temui di lingkungan sekolah sesuai jenisnya pada kolom dibawah!
Sampah mudah terurai Sampah sulit terurai Sampah B3

Berapa lama sampah tersebut akan terurai?


Samapah Jangka waktu akan terurai

Bagaimana dampak sampah tersebut bagi lingkungan?


LKPD Pertemuan ke 4

REDUCE

REUSE

RECYCLE

LKPD Pertemuan ke 7

Anda mungkin juga menyukai