Anda di halaman 1dari 2

Nama : Yuli Safitria

No. Bp : 1901072037
Kelas : 2B D3 Akuntansi

Soal Multipe Choice Harga Pokok Penjualan

1. Komponen dalam harga pokok penjualan…


a. Pembelian Bersih
b. Produk
c. Volume produksi
d. Periode akuntansi
e. Departemen produksi

2. Sistem pencatatan dan penilaian persediaan untuk HPP adalah…


a. Garis Lurus
b. Fiscal
c. Prepetual
d. Fifo & Average
e. Lifo

3. Biaya Utama adalah…


a. Biaya tenaga langsung
b. Overhead pabrik
c. BBL & TKL
d. Full costing
e. Variabel costing

4. Rumus pada perhitungan HPP adalah…


a. Hpp=Laba Kotor -Penjualan Bersih
b. Hpp=Beban Kotor – Beban Usaha
c. Hpp=Penghasilan Sebelum Pajak – Beban Pajak
d. HPP = Pembelian bersih + Persediaan awal – Persediaan akhir
e. HPP= Persediaan awal + Pembelian bersih - Persediaan akhir

5. Diperoleh data dari perusahaan dagang PT Sun Profit untuk akhir periode per 30 April
2017 sebagai berikut:
Persediaan awal Rp 1.000.000
Pembelian Rp 15.000.000
Retur pembelian Rp 500.000
Diskon pembelian Rp 100.000
Mendapat potongan harga sebesar Rp 200.000
Beban angkut pembelian Rp 100.000
Persediaan akhir Rp 1.000.000

Diminta: Buatlah perhitungan harga pokok penjualannya!


Penyelesaiannya:
Persediaan awal barang dagang Rp 1.000.000
Pembelian Rp 15.000.000

Dikurangi:
Retur pembelian Rp 500.000
Diskon pembelian Rp 100.000
Potongan pembelian Rp 200.000
(Rp 800.000)
Pembelian bersih Rp 14.200.000

Ditambah:
Ongkos angkut Rp 100.000

Harga pokok barang yang dibeli Rp 14.300.000


Barang dagang tersedia untuk dijual Rp 15.300.000

Dikurangi:
Persediaan akhir (Rp 1.000.000)
Harga pokok penjualan Rp 14.300.000

Anda mungkin juga menyukai