Anda di halaman 1dari 5

HASIL TELUSUR KAJI BANDING

PUSKESMAS WALED TAHUN 2019

PROGRAM : KIA
INDIKATOR : CAKUPAN IBU HAMIL K4 MASIH DI BAWAH TARGET
TUJUAN PUSKESMAS : PUSKESMAS TENGAH TANI
TANGGAL KUNJUNGAN : MARET 2019

KONDISI PUSKESMAS
No URAIAN KEGIATAN KONDISI PUSKESMAS WALED ANALISIS
TENGAHTANI
INPUT
A SUMBER DAYA MANUSIA 19 Orang 12 Orang Jumlah bidan di Puskesmas Waled lebih
1. Berapa jumlah bidan sedikit di bandingkan dengan Puskesmas
yang mengelola program Tengah Tani
KIA
2. Berapa bidan yang STR : 19 Orang STR : 12 Orang Sudah semua bidan memiliki STR baik di
memiliki SIP DAN STR SIPB: 10 orang SIPB : 8 Orang Puskesmas Tengah tani maupun di
Puskesmas Waled dan SIP belum semua
memiliki baik Puskesmas Tengah Tani
maupun Waled
3. Apakah setiap bidan Sudah Belum memahami betul tugas, Semua karyawan di Puskesmas Tengah
sudah memiliki dan wewenang dan tanggungjawab Tani sudah memahami tugas,wewenang
memahami tugas dan tanggungjawab sedangkan di
wewenang dan Puskesmas Waled belum
tanggungnjawab
4. Berapa bidan yang sudah 8 Orang 6 Orang Yang sudah di latih di Puskesmas Tengah
di latih kegawatdaruratan Tani 8 orang sedangkan di Puskesmas
maternal (PPGDON Waled suda 6 orang
dsb)?
B ANGGARAN KEGIATAN
1. Berapa jumlah anggaran Rp.108.720.000;
yang digunakan untuk
kegiatan KIA
2. Kegiatan apa yang Kegiatan KIA Kegiatan KIA Semua kegiatan KIA di Puskesmas
didukung  Pemasangan stiker  Pemasangan stiker P4K Tengah Tani dan di Puskesmas Waled
pembiayaannya? P4K  Kunjungan bumil atau sudah di biayai
 Kunjungan bumil atau bufas resti
bufas resti  Kunjungan Neo dan Balita
 Kunjungan Neo dan resti
Balita resti  Kelas ibu hamil
 Kelas ibu hamil  Kelas balita
 Kelas balita  Pendataan
 Pendataan  Sufervisi fasilitatif
 Sufervisi fasilitatif  KB pasca salin
 KB pasca salin  Pertemuan
 Pertemuan penanggulangan resti
penanggulangan resti  Sweeping ibu hamil
 Sweeping imunisasi
 PMT Bumil KEK
 Pemantauan ibu hamil
KEK
 Pelacakan kematian Ibu
 Pendataan sasaran KIA
 Pemantauan bayi resti
 Pelacakan kematian bayi
 Pertemuan tim komplikasi
kebidanan dan bayi
 Pembelian PJP untuk IVA
Test
Sumber dana di Puskesmas Waled adalah
BOK dari BOK sedangkan di Puskesmas
3. Sumber dana darimana BOK dan JKN Tengah Tani di biayai oleh dana BOK dan
saja? JKN
C STRATEGI KEGIATAN Dilakukan sesuai Tupoksi dan
1. Bagaimana cara KAK , adanya komitmen Tersedia
membuat dokumen Tersedia  Pembinaan
perencanaan (KAP,  Pembinaan  Monitoring
KAK)?  Monitoring  Sosialisasi pengetahuan
 Sosialisasi
pengetahuan Surat Tugas dan SK Kapus
2. Bagaimana cara
menggerakan dan Surat Tugas dan SK Kapus
mengintegrasikan PJ dan
pelaksana KIA?
3. Apa strategi untuk  Pertemuan mingguan  Kerjasama linprog dan Di Puskesmas Tengah Tani sudah
meningkatkan cakupan bidan desa linsek melakukan pertemuan mingguan dan
program KIA  Swepping ke sasaran  Meningkatkan kwalitas sweeping ke sasaran sedangkan di
pelayanan Puskesmas Waled belum maksimal untuk
pertemuan mingguan bidan dan sweeping
4. Bagaimana cara Pertemuan bulanan dan Pertemuan bulanan dan Puskesmas Tengah Tani dan Puskesmas
melakukan monitoring sufervisi ke bidan desa supervise ke bidan desa Waled sudah ada persamaan pertemuan
dan evaluasi prog KIA
D SARANA KEGIATAN
1. Bagaimana cara Dengan cara dana dari BOK Dengan cara dari JKN dan APBD Puskesmas Waled dan Puskesmas
menyediakan sarana Tengah Tani sudah di biayai oleh Dana
untuk menunjang PKM maupun dari dinas
kegiatan program KIA
2. Bagaimana cara Berunding dengan kepala
merencanakan desa dan ketua PKK desa
pengadaan sarana?..
3. Bagaimana perencanaan Dana dari kades  Pengajuan ke dinas Cara pemenuhan sarana di
pemenuhan sarana Kesehatan PuskesmasTengah Tani di danai oleh
tersebut?  Perencanaan tingkat kades sedangkan Puskesmas Waled di
Puskesmas biayai oleh dinas karena peran lintas
sector belum maksimal
E SOSIALISASI KEGIATAN
1. Bagaimana upaya Sosialisasi program KIA
sosialisasi program KIA
kepada sesama Lintas
Program?
2. Bagaimana cara Cara lokakaryamini,
melakukan penggalangan pendekatan kepada tokoh
Lintas Sektor? masyarakat
3. Bagaimana cara Dengan adanya penyuluhan
menyediakan media Media : > infokus
sosialisasi program? > brosur
> leaflet
Dan penyuluhan di setiap
rakordes, lokcam dan lokmin

PROSES dan EVALUASI


1. Bagaimana upaya Dengan cara sosialisasi di  Pembinaan dan monitoring Upaya pergerakan lintas sektor dan lintas
penggerakan lintas lokbul,lokcam dan rakordes ke setiap Programer program di Puskesmas Tengah Tani
program dan lintas sektor  Pertemuan lintas Sektoral maupun Puskesmas Waled dengan cara
sosialisasi di pertemuan
2. Bagaimana upaya Rencana program dengan Sosialisasi dan Kerjasama lintas Upaya pergerakan sasaran di
penggerakan sasaran RPK harian, Mingguan dan sektor PuskesmasTengah Tani menggunanakan
program? Bulanan RPK harian, mingguan dan bulanan
sedangkan di Puskesmas Waled melalui
sosialisasi dan kerjasama lintas sektor
3. Bagaimana cara Dengan cara penetapan Ada yang sesuai dan ada jg yang Kesesuaian jadwal kegiatan di Puskesmas
melakukan kegiatan agar program yang sudah tidak sesuai Tengah Tani dengan cara penetapan
sesuai jadwal terencana program yg sudah terencana sedangkan
perencanaan? Puskesmas Waled penetapan jadwal
kadang tidak sesuai dengan yang sudah di
rencanakan
4. Bagaimana agar Setiap kegiatan harus ada Belum lengkap Puskesmas TengahTani dokumen
dokumen hasil kegiatan DAUN: Dokumentasi, kegiatan sudah lengkap sedangkan di
tersedia dan lengkap absensi, undangan, notulen, Puskesmas Waled masih belum lengkap
sesuai pelaksanaan?
Cara mekanisme evaluasi program di
Puskesmas Tengah Tani maupun di
5. Bagaimana melakukan Dengan mengadakan Lokakarya mini bulanan dan Puskesmas Waled dengan cara pertemuan
mekanisme evaluasi kegiatan lokakarya bulanan, lokcam lokmin puskesmas dan lokcam
program kegiatan ? lokakarya mini dan lokcam

Dengan cara konsultatif Menggunakan SOP dan KAK


6. Bagaimana cara
membuat instrument
monitoring dan evaluasi?
7. Bagaimana melakukan Dengan cara membuat RPK
rencana tindak lanjut (ada masalah,analisis
hasil monitoring dan masalah, penanggungjawab
evaluasi secara biaya tempat), RTL, Evaluasi
terintegrasi?

OUTPUT
TARGET K4 : 95% CAPAIAN BUMIL K4 90% CAPAIAN BUMIL K4 84%

Anda mungkin juga menyukai