Anda di halaman 1dari 2

SURAT KUASA

Yang bertanda tangan dibawah ini :


S A J I M, Kelahiran Karawang pada tanggal 03 Juni 1945, Beralamat di Dusun Dukuh RT.
006 / RW. 002 Desa Kutakarya Kecamatan Kutawaluya Kabupaten Karawang ;
Selanjutnya disebut sebagai ---------------------------------------------------Pemberi Kuasa ;

Dalam hal ini memilih kediaman hukum (Domisili) pada alamat tersebut dibawah ini ;
Dengan ini menyatakan memberi kuasa kepada :
1. SYAEPUL ROHMAN, SH.
2. RUDI GUNAWAN, SH.
3. FALAH, SH.
Para Advokat dan Penasehat Hukum yang berkantor di Kantor Hukum,H.MARTIN
POERWADINATA, SH DAN REKAN, Beralamat di Jl. Ahmad Yani No.26 Bypass,
Karawang.Baik secara sendiri-sendiri maupun bersama-sama ;
Selanjutnya disebut sebagai --------------------------------------------------Penerima Kuasa ;
---------------------------------------------------- KHUSUS
-----------------------------------------------------
Untuk dan atas nama Pemberi Kuasa, Penerima Kuasa dikuasakan mendampingi dan atau
membela hak dan kepentingan hukum Pemberi Kuasa dalam mengurus Hak Pemberi Kuasa
berdasarkan Kwitansi tertanggal 02 Februari 2016 yang ditandatangani oleh Hj. Pujiah Warga
Desa Rangdumulya Kecamatan Pedes Kabupaten Karawang ;

Untuk itu Penerima Kuasa dikuasakan pula menghadap dan menghubungi Kepala/Wakil Kepala
Kepolisian Resor Karaang, Kasat Reskrim, Penyidik-penyidik, Kepala/Wakil Kepala Kantor
Pertanahan, Kepala/Wakil Kepala Kejaksaaan Negeri karawang, Kasie Pidum, jaksa-jaksa,
Ketua Pengadilan Negeri Karawang, Hakim-hakim, Panitera, Jurusita, Pejabat dan Petugas
Pengadilan Negeri Karawang, mengajukan dan menandatangani Surat-surat, Permohonan-
permohonan, memerikan Somasi, meminta dan memberikan segala keterangan yang diperlukan,
menerima dan mengajukan Saksi-saksi, Bukti-bukti, menerima dan atau menolak keterangan
Saksi-saksi, Bukti-bukti, dapat melakukan perdamaian dengan Syarat-syarat yang dianggap baik
oleh Pemberi Kuasa, dapat melakukan peneguran, dapat mengajukan Keberatan, dapat
melakukan segala tindakan yang dianggap penting, perlu dan berguna sehubungan dengan
menjalankan kuasa yang umumnya dapat dikerjakan oleh seorang kuasa guna kepentingan
tersebut diatas.

Surat Kuasa ini diberikan dengan Hak Honorarium, Hak Retensi dan Hak Substitusi atau Hak
untuk melimpahkan baik sebagian maupun seluruhnya yang dikuasakan ini kepada orang lain.

Karawang, Februari 2017


Penerima Kuasa, Pemberi Kuasa,

1
1. SYAEPUL ROHMAN, SH. SAJIM

2. RUDI GUNAWAN, SH.

3. FALAH, SH.

Anda mungkin juga menyukai