Anda di halaman 1dari 2

SOAL PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER 6.

Saluran pencernaan yang berfungsi sebagai


KELAS VIII tempat pembusukan sisa makanan adalah ….
A. lambung C. Rektum
B. usus besar D. usus halus
1. Sel yang intinya tidak memiliki selaput atau
7. Data komposisi pada kemasan makanan :
membran inti disebut....
Tepung terigu,tepung tapioka,minyak
A. prokariota
sayur,rempah-rempah, tartrazin, asam fosfat ,
B. eukariota monosodium glutamate, garam,gula dan bubuk
C. nukleus cabe
D. nukleolus Bahan penyedap buatan yang terdapat pada
2. Struktur dasar sel dari yang terluar baik Makanan tersebut adalah....
pada sel tumbuhan maupun sel hewan yaitu …. A. Monosodium glutamate (MSG)
A. Membran sel, sitoplasma, dan organel B. Tartrazin
C. Rempah-rempah
B. membran sel, sitoplasma, dan inti sel
D. Asam fosfat
C. sitoplasma, membran sel, dan organel 8. Ikan adalah salah satu jenis makanan yang
D. inti sel , organel, sitoplasma memiliki kandungan protein yang tinggi. Tetapi,
3. perhatikan gambar sel berikut ! ikan mudah sekali busuk jika tidak segera diolah.
Berikut ini cara pengawetan ikan yang tepat
adalah…
A. Pengeringan, pembekuan dan penambahan
asam dan garam
B. Pendinginan, pengasapan dan penambahan
enzim
C. Pendinginan, pengalengan, dan penambahan
gula
D. Pengalengan, pengerigan dan penambahan
enzim.
inti sel ditunjukkan oleh ditunjukkan oleh 9. Pernyataan berikut yang merupakan ciri sel
nomor.... darah merah yang benar adalah kecuali
A. 3 C. 5 A. Mengandung hemoglobin
B. 4 D. 6 B. Berfungsi pada proses pembekuan darah
4. suatu organel sel memiliki ciri-ciri sebagai C. Berbentuk cekung-cekung (bikonkaf)
berikut D. Tidak memiliki inti sel
1) terdapat dalam sel tumbuhan dan sel hewan
2) ukuran pada tumbuhan lebih besar daripada 10. Perhatikan table berikut :
hewan Nama Jenis Usia Jumlah denyut
3) tempat penyimpanan zat dan cadangan kelamin (tahun) nadi/ menit
makanan Sebelu Setela
m lari h lari
nama organel sel dan fungsinya yang sesuai
dengan ciri-ciri diatas adalah.... Teo Laki-laki 34 72 155
a. ribosom, untuk sintesis protein Feri Laki-laki 22 82 170
Hendra Laki-laki 56 64 143
b. mitokonris, untuk pembentukn energi
Dani Laki-laki 70 56 125
c. vakuola, untuk menyimpan air dan berbagai Berdasarkan table tersebut, frekuensi denyut
zat nadi dipengaruhi oleh ….
d. kloroplas, untuk berlangsungnya fotosintesis A. Jenis kelamin dan usia
B. Jenis kelamin dan aktivitas tubuh
5. Perhatikan gambar berikut!
C. Jenis kelamin, aktivitas tubuh dan usia
D. Aktivitas tubuh dan usia
Getah empedu
dihasilkan oleh organ
yang ditunjukkan oleh
nomor….
A. 2 C. 5
B. 3 D. 7
SOAL PENILAIAN SUMATIF TENGAH SEMESTER 6. Saluran pencernaan yang berfungsi sebagai
KELAS VIII tempat pembusukan sisa makanan adalah ….
A. lambung C. Rektum
B. usus besar D. usus halus
1. Sel yang intinya tidak memiliki selaput atau
7. Data komposisi pada kemasan makanan :
membran inti disebut....
Tepung terigu,tepung tapioka,minyak
A. prokariota
sayur,rempah-rempah, tartrazin, asam fosfat ,
B. eukariota monosodium glutamate, garam,gula dan bubuk
C. nukleus cabe
D. nukleolus Bahan penyedap buatan yang terdapat pada
2. Struktur dasar sel dari yang terluar baik Makanan tersebut adalah....
pada sel tumbuhan maupun sel hewan yaitu …. A. Monosodium glutamate (MSG)
A. Membran sel, sitoplasma, dan organel B. Tartrazin
C. Rempah-rempah
B. membran sel, sitoplasma, dan inti sel
D. Asam fosfat
C. sitoplasma, membran sel, dan organel 8. Ikan adalah salah satu jenis makanan yang
D. inti sel , organel, sitoplasma memiliki kandungan protein yang tinggi. Tetapi,
3. perhatikan gambar sel berikut ! ikan mudah sekali busuk jika tidak segera diolah.
Berikut ini cara pengawetan ikan yang tepat
adalah…
A. Pengeringan, pembekuan dan penambahan
asam dan garam
B. Pendinginan, pengasapan dan penambahan
enzim
C. Pendinginan, pengalengan, dan penambahan
gula
D. Pengalengan, pengerigan dan penambahan
enzim.
inti sel ditunjukkan oleh ditunjukkan oleh 9. Pernyataan berikut yang merupakan ciri sel
nomor.... darah merah yang benar adalah kecuali
A. 3 C. 5 A. Mengandung hemoglobin
B. 4 D. 6 B. Berfungsi pada proses pembekuan darah
4. suatu organel sel memiliki ciri-ciri sebagai C. Berbentuk cekung-cekung (bikonkaf)
berikut D. Tidak memiliki inti sel
1) terdapat dalam sel tumbuhan dan sel hewan
2) ukuran pada tumbuhan lebih besar daripada 10. Perhatikan table berikut :
hewan Nama Jenis Usia Jumlah denyut
3) tempat penyimpanan zat dan cadangan kelamin (tahun) nadi/ menit
makanan Sebelu Setela
m lari h lari
nama organel sel dan fungsinya yang sesuai
dengan ciri-ciri diatas adalah.... Teo Laki-laki 34 72 155
A. ribosom, untuk sintesis protein Feri Laki-laki 22 82 170
Hendra Laki-laki 56 64 143
B. mitokonris, untuk pembentukn energi
Dani Laki-laki 70 56 125
C. vakuola, untuk menyimpan air dan berbagai Berdasarkan table tersebut, frekuensi denyut
zat nadi dipengaruhi oleh ….
D. kloroplas, untuk berlangsungnya fotosintesis A. Jenis kelamin dan usia
B. Jenis kelamin dan aktivitas tubuh
5. Perhatikan gambar berikut!
C. Jenis kelamin, aktivitas tubuh dan usia
D. Aktivitas tubuh dan usia
Getah empedu
dihasilkan oleh organ
yang ditunjukkan oleh
nomor….
A. 2 C. 5
B. 3 D. 7

Anda mungkin juga menyukai